Mayoritas Pemudik Gunakan Mobil Pribadi untuk Libur Lebaran 2023

Berdasarkan hasil survei yang telah dilakukan Kemenhub secara daring, mayoritas pemudik gunakan mobil pribadi untuk Lebaran 2023

Mayoritas Pemudik Gunakan Mobil Pribadi untuk Libur Lebaran 2023

TRENOTO – Kemenhub (Kementerian Perhubungan) telah melakukan survei untuk membantu persiapan setiap pihak dalam mempersiapkan kelancaran dan keamanan mudik Lebaran 2023. Ada beberapa hal yang menjadi fokus utama.

Sebelumnya dijelaskan bahwa jumlah pemudik diprediksi akan meningkat hingga 123.8 juta orang. Hal ini dipengaruhi berbagai faktor seperti dicabutnya PPKM dan kondisi saat ini yang sudah mendekati endemi pasca Covid-19.

Untuk diketahui survei dilakukan Kemenhub secara daring bekerjasama dengan akademisi serta pakar transportasi. Pelaksanaannya memperhatikan sejumlah faktor mulai dari sosiologis, ekonomi, budaya hingga perubahan kebijakan dan regulasi terkait penanganan Covid-19.

Hasil survei tersebut akan menjadi dasar masukan persiapan renops (rencana operasi) penyelenggaraan Angkutan Lebaran 2023.

Photo : Istimewa

Dikutip dari laman Kemenhub, Selasa (07/03) diprediksi pergerakan masyarakat didominasi dari Pulau Jawa. Jumlahnya sebesar 62.5 persen atau 77.3 juta orang.

Pemudik paling banyak berasal dari Jawa Timur sebanyak 21.2 juta orang. Sementara mayoritas orang akan pulang ke Jawa Tengah, diprediksi sebanyak 32.75 orang.


Terkini

mobil
Geely

Geely Berambisi Jadi Mobil Listrik Cina dengan TKDN Tertinggi

Menurut Geely, jika mereka bisa membuat mobil listrik dengan nilai TKDN tinggi maka bisa membawa banyak dampak

otopedia
Ducati Desmo450 MX Factory

Ducati Minat Bawa Desmo450 MX Factory ke RI buat Keperluan Balap

Menurut Ducati, Desmo450 MX Factory terbuka digunakan untuk keperluan balap motocross di dalam negeri

modifikasi
Mobil Cina

Kehadiran Mobil Cina Buka Peluang Baru buat Bengkel Modifikasi

Bengkel modifikasi Portals Sticker melihat peluang menghadirkan inovasi baru untuk para pengguna mobil Cina

mobil
Geely

Geely Siap Luncurkan Zeekr dan Lynk & Co ke Indonesia Tahun Ini

Keputusan Geely membawa Zeekr serta Lynk & Co ke Indonesia untuk menambah opsi mobil listrik bagi konsumen

news
SIM Keliling Jakarta

SIM Keliling Jakarta Hari Ini 21 Januari 2026, Ada di Glodok

Perpanjangan masa berlaku kartu bisa dilakukan dengan mudah di SIM keliling Jakarta, simak informasinya

news
Ganjil genap Jakarta

Ganjil Genap Jakarta 21 Januari 2026, Simak Lokasinya

Ganjil genap Jakarta masih diterapkan untuk atasi kemacetan lalu lintas yang terus terjadi setiap hari

news
SIM keliling Bandung

Catat Jadwal dan Lokasi SIM Keliling Bandung Hari Ini, 21 Januari

Salah satu lokasi SIM keliling Bandung yang beroperasi dan dituju pengendara hari ini ada di ITC Kebon Kelapa

mobil
Geely EX2

Harga Mobil Listrik Geely EX2 Diumumkan, Mulai Rp 229,9 Jutaan

Geely EX2 hadir sebagai bukti komitmen mereka terhadap strategi global dalam menjual mobil listrik modern