Cara dan Biaya Pembuatan Pelat Nomor Cantik, Ada yang Rp 20 juta

pembuatan pelat nomor cantik tidak bisa sembarangan dan ada biaya yang cukup besar karena nilainya mencapai Rp 20 juta

Cara dan Biaya Pembuatan Pelat Nomor Cantik, Ada yang Rp 20 juta
  • Oleh Adi Hidayat

  • Selasa, 09 September 2025 | 14:00 WIB

Biaya Pembuatan Pelat Cantik

Berikut besaran biaya yang dikenakan untuk Nomor Registrasi Kendaraan Bermotor (NRKB) sesuai dengan PP 60 tahun 2016:

  • NRKB Satu Angka

Nopol dengan satu angka tanpa huruf di belakang dikenakan biaya Rp 20 juta, sementara jika diikuti huruf di belakang dikenakan biaya Rp 15 juta.

  • NRKB Dua Angka

Nopol dengan dua angka tanpa huruf di belakang dikenakan biaya Rp 15 juta, sementara jika diikuti huruf di belakang dikenakan biaya Rp 10 juta.

  • NRKB Tiga Angka

Nopol dengan tiga angka tanpa huruf di belakang dikenakan biaya Rp 10 juta, dan jika diikuti huruf di belakang dikenakan biaya Rp 7,5 juta.

  • NRKB Empat Angka

Nopol dengan empat angka tanpa huruf di belakang dikenakan biaya Rp 7,5 juta dan jika diikuti huruf di belakang dikenakan biaya Rp 5 juta.


Terkini

mobil
Jetour T2 Siap Meluncur di GJAW 2025, Bakal Dirakit Lokal

Keran Pemesanan Jetour T2 Dibuka di GJAW 2025, Sudah Rakitan Lokal

SUV boxy Jetour T2 siap meramaikan segmen SUV di Indonesia, harga diyakini kompetitif karena berstatus CKD

mobil
Desain Mobil Diduga Huawei Aito M9 Terdaftar, Ini Spesifikasinya

Mobil Diduga Huawei Aito M9 Terdaftar di Indonesia

Huawei Aito M9 disinyalir masuk Indonesia dalam waktu dekat, paten desainnya sudah terdaftar di laman DJKI

mobil
BYD M9

BYD M9 Tampil Mewah, Siap Tantang Toyota Alphard

BYD M9 resmi diluncurkan dengan beragam keunggulan untuk menantang Toyota Alphard yang menguasai pasar MPV premium

mobil
Bocoran Masa Depan Aion E9 PHEV di Indonesia, Kompatriot Denza D9

Skenario Peluncuran GAC Aion E9 PHEV, Kompatriot Denza D9

GAC Aion E9 PHEV ini dirancang untuk meluncur di Indonesia setelah mendapat penyegaran di negara asalnya

mobil
Wuling Darion

Wuling Darion Tetap Bagian Dari Cortez, Ada Dua Varian

Wuling Darion hadir untuk memenuhi kebutuhan keluarga Indonesia dalam melakukan mobilitas ramah lingkungan

news
SPKLU

Sambut Libur Nataru, PLN Siapkan 4.500 SPKLU dengan Tarif Kompetitif

PLN telah menyiapkan sedikitnya 4.500 SPKLU untuk menyambut libur Natal dan tahun baru 2026 dengan tarif kompetitif

news
SIM Keliling Bandung Beroperasi Hari Ini, Awas Salah Jadwalnya

SIM Keliling Bandung Beroperasi Hari Ini, Awas Salah Jadwalnya

Salah satu lokasi SIM keliling Bandung yang beroperasi pada Kamis (06/11) ada di Pasar Modern Batununggal

news
SIM Keliling Jakarta Beroperasi Hari Ini, Cek Lokasinya

Syarat Perpanjang di SIM Keliling Jakarta Hari Ini 6 November

SIM keliling Jakarta tidak dapat melayani perpanjangan apabila kartu berstatus kedaluwarsa, simak syaratnya