Dishub Siapkan Rekayasa Lalu Lintas Saat Debat Pilkada Jakarta
17 November 2024, 14:00 WIB
Berikut rekayasa lalu lintas yang diterapkan oleh Dishub DKI Jakarta di sekitar Bundaran HI pada hari ini
Oleh Satrio Adhy
"Diimbau kepada para pengguna jalan agar dapat menyesuaikan pengaturan lalu lintas yang ditetapkan dan mengikuti petunjuk petugas di lapangan, serta mengutamakan keselamatan,” Syafrin menjelaskan.
Di sisi lain Syafrin mengatakan bagi pengunjung bisa menggunakan fasilitas parkir di 41 lokasi telah ditetapkan serta diimbau agar memarkir kendaraan sebelum penutupan Jalan M.H. Thamrin dan Jalan Jenderal Sudirman, yaitu pukul 06.00-10.00 WIB .
Bagi masyarakat berniat menuju lokasi kegiatan, diimbau untuk memakai moda transportasi angkutan umum dengan pengaturan operasional, berikut rangkumannya.
Artikel Terpopuler
1
2
3
4
5
Artikel Terkait
17 November 2024, 14:00 WIB
15 November 2024, 07:00 WIB
27 Oktober 2024, 08:00 WIB
20 Oktober 2024, 07:00 WIB
17 Oktober 2024, 12:00 WIB
Terkini
22 November 2024, 16:16 WIB
BAIC BJ40 Plus dengan aksesoris lengkap hadir meramaikan ajang Gaikindo Jakarta Auto Week (GJAW 2024)
22 November 2024, 15:37 WIB
Hadir perdana di pameran GJAW 2024, ini tampilan dua mobil listrik Zeekr yang bakal dipasarkan di RI
22 November 2024, 13:00 WIB
PPN 12 persen akan berlaku 2025, Honda Bali optimis bisa pertahankan penjualan berdasarkan 2 hal berikut
22 November 2024, 11:52 WIB
GJAW 2024 berlangsung di ICE BSD, Tangerang Selatan mulai 22 November-1 Desember 2024, diramaikan 80 peserta
22 November 2024, 11:00 WIB
HMID mengaku akan meluncurkan mobil listrik baru di Desember 2024, kemungkinan adalah Hyundai Kona N Line
22 November 2024, 10:00 WIB
Ganjil genap Puncak 22 November 2024 kembali diterapkan untuk mengatasi kepadatan di kawasan tersebut
22 November 2024, 10:00 WIB
Neta akan melakukan studi terlebih dahulu untuk membawa model MPV tiga baris ke pasar Indonesia tahun depan
22 November 2024, 09:00 WIB
Pameran otomotif ini resmi dibuka di ICE BSD, Tangerang Selatan, berikut kami rangkum harga tiket GJAW 2024