Lokasi SIM Keliling Jakarta Hari Ini 12 September, Cek Jadwalnya

Warga Ibu Kota bisa menuju lima lokasi SIM Keliling Jakarta yang hari ini beroperasi dari lima tempat berbeda

Lokasi SIM Keliling Jakarta Hari Ini 12 September, Cek Jadwalnya
  • Oleh Satrio Adhy

  • Kamis, 12 September 2024 | 05:59 WIB

Samsat Keliling Jakarta Hari Ini

Selanjutnya Polda Metro Jaya juga memiliki fasilitas Samsat Keliling Jakarta yang melayani masyarakat ingin membayar PKB (Pajak Kendaraan Bermotor).

Pelayanan itu bisa ditemukan di sejumlah daerah Jadetabek (Jakarta, Depok, Tangerang maupun Bekasi) serta lebih banyak dari SIM Keliling Jakarta.

Patut diketahui Samsat Keliling Jakarta hanya menerima STNK (Surat Tanda Nomor Kendaraan) yang masih berlaku. Kemudian untuk pembayaran pajak tahunan.

Sama seperti perpanjang SIM, terdapat beberapa syarat harus dibawa wajib pajak. Mulai dari STNK, KTP maupun BPKB asli juga salinannya.

Cara dan Biaya Perpanjang STNK
Photo : Istimewa

Lokasi Samsat Keliling Jakarta Hari Ini, Kamis (12/9)

  • Jakarta Pusat di halaman parkir Samsat setempat
  • Lapangan Banteng
  • Jakarta Utara di halaman parkir Samsat setempat
  • Masjid Al-Musyawarah Kelapa Gading
  • Jakarta Barat di Mal Citraland
  • Jakarta Selatan di lapangan parkir Samsat setempat
  • Jalan Taman Makam Pahlawan Kalibata
  • Jakarta Timur di lapangan Tenis Samsat setempat
  • Pasar Induk Kramat Jati

Lokasi Samsat Keliling Bekasi

  • Kota Bekasi di Danau Cipeucang Mustika Jaya
  • Kabupaten Bekasi di Pasar Bersih Cikarang.

Lokasi Samsat Keliling Tangerang

  • Kota Tangerang di lapangan parkir Samsat setempat
  • Palem Semi Karawaci, Perumnas Dua Karawaci
  • Rumah Kantor (Rukan) Pasar Segar (Fresh Market) Green Lake City di Ketapang
  • Cipondoh
  • Giant Poris Batuceper
  • Kota Tangerang Selatan di halaman Parkir Samsat Serpong
  • Pusat Perdagangan Internasional (International Trade Centre/ITC)
  • Bumi Serpong Damai (BSD)
  • Kantor Kecamatan Pondok Betung serta Pasar Gintung Timur Ciputat
  • Kabupaten Tangerang di Pasar Modern Intermoda Cisauk
  • Mal Summarecon Digital Center (SDC) Kelapa Dua

Terkini

news
Ada Dispensasi Bagi SIM Mati saat Libur Maulid Nabi Muhammad SAW

Ada Dispensasi Bagi SIM Mati saat Libur Maulid Nabi Muhammad SAW

Bagi masyarakat pemilik SIM mati saat libur Maulid Nabi Muhammad SAW tidak perlu khawatir sebab ada dispensasi

mobil
Toyota Agya bekas

Toyota Agya Bekas Lansiran 2020, Cicilan Cuma Rp 3 Jutaan

Toyota Agya bekas lansiran 2020 dijual dengan beragam kemudahan yang telah disiapkan untuk para pelanggan

news
Rabbit and Wheels

Konsumen Rabbit And Wheels Ditraktir Helm di IMHAX 2024

Rabbit and Wheels memberikan kejutan bagi para konsumen selama perhelatan di IMHAX 2024 akhir pekan lalu

mobil
Honda Brio Satya bekas

Honda Brio Satya Bekas Lansiran 2023, Pilihannya Makin Beragam

Honda Brio Satya bekas lansiran 2023 kini pilihannya makin beragam sehingga lebih menguntungkan pelanggan

news
Polisi sarankan masyarakat hindari jalur Puncak hari ini

Polisi Sarankan Masyarakat Hindari Jalur Puncak Hari Ini

Polisi sarankan masyarakat hindari jalur Puncak hari ini untuk hindari kemacetan parah di kawasan tersebut

news
Rencana Periklindo Siapkan Tujuh Titik Pusat Edukasi EV

Periklindo Siapkan Pusat Kendaraan Listrik di Tujuh Kota Besar

Bentuk sosialisasi elektrifikasi ke masyarakat, Periklindo siapkan pusat kendaraan listrik di tujuh kota

news
Siasat Pertamina Memerangi Peredaaan Oli Palsu di Tanah Air

Siasat Pertamina Memerangi Peredaaan Oli Palsu di Tanah Air

Pertamina Lubricants terus memberikan edukasi ke masyarakat mengenai bahaya menggunakan oli palsu di kendaraan

news
Ganjil genap Jakarta

Ganjil Genap Jakarta Senin 16 September 2024 Ditiadakan

Pembatasan ganjil genap Jakarta Senin 16 September 2024 ditiadakan karena libur Maulid Nabi Muhammad SAW