Daftar Jalan yang Ditutup Saat Monas Half Marathon 2024

Suku Dinas Perhubungan Jakarta Pusat akan tutup sejumlah ruas jalan untuk dukung Monas Half Marathon 2024

Daftar Jalan yang Ditutup Saat Monas Half Marathon 2024

KatadataOTO – Bila ingin beraktifitas di Minggu (30/06) sebaiknya memperhatikan jadwal dan rute yang akan dipilih. Pasalnya ada penyelenggaraan Monas Half Marathon 2024 diselenggarakan pada pagi hari.

Guna menyukseskan agenda tersebut maka sejumlah ruas jalan bakal ditutup guna memberi akses kepada para peserta. Hal ini disampaikan oleh Suku Dinas Perhubungan Jakarta Pusat dalam akun instagramnya.

“Dishub DKI Jakarta melakukan sistem buka-tutup di sejumlah jalan pada pukul 04.45-08.00 pada saat kegiatan berlangsung. Selain itu, ada sejumlah rute Transjakarta yang bersinggungan dengan lintasan lari. Oleh karena itu, akan dilakukan penyesuaian pada rute - rute tersebut,” tulis mereka dalam Caption.

Daftar Jalan yang Ditutup

Monas Half Marathon
Photo : KatadataOTO
  • Jalan Medan Merdeka Selatan sisi utara akan ditutup kendaraan mulai pukul 04.30 WIB - 05.45 WIB.
  • Simpang Agus Salim Medan Merdeka Selatan (sisi selatan) hingga Simpang Agus Salim Kebon Sirih ditutup pukul 05.00 WIB - 07.15 WIB.
  • Jalan M.H. Thamrin hingga Jenderal Sudirman ditutup pukul 05.00 WIB - 10.00 WIB.
  • Simpang Abdul Muis - Kebon Sirih sampai Simpang Kebon Sirih - Thamrin ditutup mulai pukul 04.45 WIB - 07.00 WIB.
  • Jalan KH. Wahid Hasyim - Simpang Wahid Hasyim - Thamrin ditutup untuk kendaraan bermotor pukul 04.45 WIB - 07.15 WIB.
  • Simpang Kebon Sirih - Agus Salim ditutup pukul 04.45 WIB - 07.00 WIB.
  • Jalan K.H. Wahid Hasyim sisi timur ditutup dan diarahkan via Agus Salim pukul 04.45 WIB - 07.15 WIB.
  • Jalan Taman Pejambon - Pejambon - Medan Merdeka Timur (sisi timur) - Ridwan Rais (sisi timur) - Arif Rahman Hakim sampai dengan putaran Tugu Tani - Menteng Raya - Simpang Menteng Raya - Cut Mutia ditutup pukul 04.45 WIB - 07.00 WIB.
Rekayasa Lalu Lintas
Photo : Antara
  • Jalan Habib Ali Kwitang Korps Marinir sampai Tugu Tani akan ditutup pukul 04.45 WIB - 07.00 WIB.
  • Lalu lintas dari Cikini Raya atau jalan Raden Saleh yang menuju Pangeran Diponegoro akan dialihkan melalui Raden Saleh Raya, Cimandiri - Cilosari dan seterusnya mulai pukul 04.45 WIB - 07.00 WIB.

Terkini

motor
Begini Nasib Harga Motor Honda saat Rupiah Terus Melemah

Nasib Harga Motor Honda saat Rupiah Terus Melemah

Melemahnya nilai tukar rupiah terhadap dolar Amerika Serikat bakal berdampak ke harga motor Honda di Indonesia

news
Tol Japek II Selatan Mulai Dibuka Hari Ini, Tidak Dipungut Biaya

Tol Japek II Selatan Mulai Dibuka Hari Ini, Tidak Dipungut Biaya

Demi mengurangi kepadatan lalu lintas pada arus balik Lebaran 2025, Tol Japek II Selatan mulai dibuka hari ini

news
Tarif tol

Jasa Marga Bebaskan Tarif Tol Saat Arus Balik, Simak Aturannya

Jasa Marga bebaskan tarif tol saat arus balik untuk beri kemudahan kepada masyarakat saat arus balik

mobil
Nissan

Nissan Jual Pabrik Pada Renault Demi Selamatkan Perusahaan

Nissan jual pabrik mereka di India pada Renault demi selamatkan perusahaan dari ancaman kebangkrutan

mobil
Modal Jetour X50e EV Gaet Minat Konsumen Tanah Air

Modal Jetour X50e EV Gaet Minat Konsumen Tanah Air

Jetour X50e EV siap dipasarkan di Indonesia tahun ini, disebut telah didesain menyesuaikan kebutuhan konsumen

otosport
MotoGP Amerika 2025

Drama MotoGP Amerika 2025: Bos Trackhouse Mau Ada Aturan Tegas

MotoGP Amerika 2025 sempat tertunda 10 menit akibat Marc Marquez, bos Trackhouse minta kejelasan aturan

mobil
Harus Ada SIM Khusus Mobil Listrik, Demi Kurangi Angka Kecelakaan

Harus Ada SIM Khusus Mobil Listrik, Demi Kurangi Angka Kecelakaan

Agar mengurangi angka kecelakaan, pihak kepolisian diminta membuat SIM khusus pengemudi mobil listrik

news
Harga BBM Shell, BP AKR sampai Vivo Turun pada Awal April 2025

Harga BBM Shell, BP AKR sampai Vivo Turun pada Awal April 2025

Mengawali April 2025, harga BBM di seluruh SPBU milik swasta mengalami penurunan dengan jumlah bervariasi