Cek Lokasi SIM Keliling Jakarta 13 September, Ada di LTC Glodok

Meski mau akhir pekan, Polda Metro Jaya tetap menghadirkan SIM Keliling Jakarta guna melayani masyarakat

Cek Lokasi SIM Keliling Jakarta 13 September, Ada di LTC Glodok
  • Oleh Satrio Adhy

  • Jum'at, 13 September 2024 | 06:16 WIB

Biaya Perpanjang SIM 2024

Sementara buat biaya perpanjang SIM A sesuai PP Nomor 60 Tahun 2016 tentang Penerimaan Negara Bukan Pajak dikenakan Rp 80 ribu. Kemudian untuk golongan C bertarif Rp 75 ribu saja.

Perlu dicatat jumlah di atas bakal bertambah karena pemohon diwajibkan menjalani pemeriksaan kesehatan sama tes psikologi. Keduanya masing-masing memiliki tarif Rp 35 ribu serta Rp 60 ribu.

Cara Perpanjang SIM

Patu diketahui SIM keliling Jakarta hanya menerima dokumen berkendara masih berlaku. Jika terlewat sehari saja, maka diwajibkan mengikuti proses pembuatan dari awal.

  • Masyarakat melakukan pendaftaran ketika baru datang di lokasi SIM Keliling Jakarta.
  • Mengisi formulir yang diberikan petugas sesuai data diri.
  • Kemudian setelah semua terisi formulir serta berkas diserahkan.
  • Menunggu antrean untuk dipanggil oleh petugas di sana.
  • Jika sudah disebut namanya bisa masuk ke dalam kendaraan petugas guna menjalani tes.
  • Terakhir Anda akan difoto agar tampilan surat izin mengemudi jadi baru.

Lokasi SIM Keliling Jakarta Hari Ini, Jumat (13/9)

  • Jakarta Timur: Mall Grand Cakung
  • Jakarta Selatan: Kampus Trilogi Kalibata
  • Jakarta Barat: Mall Citraland
  • Jakarta Utara: LTC Glodok
  • Jakarta Pusat: Lapangan Banteng

Terkini

news
Ganjil Genap Puncak Bogor Minggu Ini, Awas Terjebak Macet

Ganjil Genap Puncak Bogor Terakhir di April 2025, Awas Macet

Polisi menyiapkan sejumlah rekayasa lalu lintas seperti ganjil genap Puncak Bogor untuk mengurangi kemacetan

mobil
Transisi EV Belum Optimal, Beri Dampak Negatif pada Penjualan Mobil

Transisi EV Belum Optimal, Berdampak Negatif pada Penjualan Mobil

DPR sebut transisi EV di RI belum optimal dan berdampak pada penjualan, perlu ada penyesuaian kebijakan

motor
Helm Nolan

Baru Meluncur, Nolan 1201 Langsung Jadi Model Terlaris

Meski baru diluncurkan, Nolan 1201 langsung jadi helm terlaris yang diminati oleh masyarakat meski harganya cukup tinggi

mobil
Ini Pentingnya Servis Mobil Setelah Perjalanan Mudik Lebaran

Ini Pentingnya Servis Mobil Setelah Perjalanan Mudik Lebaran

Kondisi dari sejumlah komponen pada mobil setelah dipakai perjalanan jarak jauh mudik lebaran perlu dicek

mobil
Geely Galaxy Cruiser Concept Curi Perhatian di Shanghai Auto Show

Geely Galaxy Cruiser Concept Curi Perhatian di Shanghai Auto Show

Geely Galaxy Cruiser Concept melantai dalam ajang Shanghai Auto Show 2025 dengan menawarkan berbagai kelebihan

mobil
Baterai mobil listrik

Menperin Pastikan Produksi Baterai EV Tak Hanya Andalkan LG

Kementerian Perindustrian menegaskan bahwa produksi baterai EV di Indonesia tidak hanya mengandalkan LG

otosport
Jakarta E-Prix 2025 Libatkan 400 Marshal dari Dalam Negeri

Jakarta E-Prix 2025 Libatkan 400 Marshal dari Dalam Negeri

IMI menjelaskan kalau mereka menyiapkan 400 marshal untuk menyukseskan Jakarta E-Prix 2025 di 21 Juni nanti

mobil
Diler Pertamanya Tutup, Neta Pastikan Tetap Layani Konsumen

Diler Pertamanya Tutup, Neta Pastikan Tetap Layani Konsumen

Neta jamin layanan penjualan dan purna jual tetap berjalan seperti biasa pasca penutupan outlet Kelapa Gading