Cek 5 Lokasi SIM Keliling Jakarta Hari Ini Selasa 4 Maret 2025

Lima lokasi SIM keliling Jakarta dapat mengakmodir perpanjangan masa berlaku SIM A dan C, simak informasinya

Cek 5 Lokasi SIM Keliling Jakarta Hari Ini Selasa 4 Maret 2025

KatadataOTO – Fasilitas SIM keliling Jakarta disediakan oleh Polda Metro Jaya guna mempermudah masyarakat dalam melakukan perpanjangan masa berlaku SIM A maupun C.

Ada lima lokasi dibuka setiap harinya, tersebar di sejumlah area strategis di wilayah Jakarta sehingga diharapkan dapat menjangkau pemohon di berbagai tempat.

Jangan sampai terlambat karena SIM keliling Jakarta tidak dapat memproses permohonan perpanjangan jika dokumen tersebut sudah berstatus mati atau kedaluwarsa.

Oleh karena itu, pemohon diimbau buat melakukan perpanjangan masa berlaku SIM setidaknya 14 hari sebelum tenggat waktu tertera di kartu.

Lokasi SIM Keliling Jakarta Hari Ini 22 Januari, Ada di 5 Tempat
Photo : KatadataOTO

5 Lokasi SIM Keliling Jakarta Hari Ini, Selasa (04/02)

  1. Jakarta Timur: Mall Grand Cakung
  2. Jakarta Selatan: Kampus Trilogi Kalibata
  3. Jakarta Barat: Mall Citraland
  4. Jakarta Utara: LTC Glodok
  5. Jakarta Pusat: Kantor Pos Lapangan Banteng

Mengacu pada informasi resmi dari Polda Metro Jaya, layanan SIM keliling Jakarta bisa dimanfaatkan mulai pukul 08:00 sampai 14:00 WIB.

Aturan terkait tenggat waktu perpanjangan SIM tertuang dalam Peraturan Kapolri nomor 5 tahun 2021 pasal 4. Selanjutnya Undang-Undang nomor 22 tahun 2009 mengenai Lalu Lintas dan Angkutan Jalan pasal 85 ayat 2.


Terkini

mobil
BYD Ungkap Kunci Kesuksesan Merek China di Pasar Global

BYD Ungkap Kunci Kesuksesan Merek China di Pasar Global

Pihak BYD mengungkapkan kerja sama berbagai pihak terkait dapat membantu manufaktur sukses di kancah global

mobil
Bocoran Harga Honda Stepwgn e:HEV, Mepet Nissan Serena e-Power

Bocoran Harga Honda Stepwgn e:HEV, Lampaui Nissan Serena e-Power

Harga Honda Stepwgn e:HEV lebih mahal dari MPV hybrid Nissan Serena e-Power, berikut rincian informasinya

news
Tol Japek Macet Total Imbas Banjir Bekasi, Ada Pengalihan Arus

Tol Japek Macet Total Imbas Banjir Bekasi, Ada Pengalihan Arus

Imbas banjir Bekasi yang terjadi hari ini di sejumlah lokasi, terjadi kemacetan parah mulai dari Tol Japek

mobil
Toyota Recall Raize dan Agya, Kendala di ECU Brake Booster

Toyota Recall Raize dan Agya, Kendala di ECU Brake Booster

TAM melakukan recall Toyota Raize dan Agya karena menemukan ada potensi malfungsi pada ECU brake booster

mobil
Daihatsu recall Rocky

Daihatsu Recall Rocky dan Ayla Akibat Masalah di Sistem Pengereman

Daihatsu recall Rocky dan Ayla akibat masalah pada sistem pengereman sehingga berpotensi sebabkan kecelakaan

motor
Daftar Harga Motor Matic 110 Cc di Maret 2025, Ada yang Naik

Daftar Harga Motor Matic 110 Cc di Maret 2025, Ada yang Naik

Pada awal Maret 2025, salah satu pabrikan melakukan penyesuaian harga motor matic 110 cc milik mereka

mobil
Berbagai Faktor yang Membuat Masyarakat Beralih ke Mobil Bekas

Berbagai Faktor yang Membuat Masyarakat Beralih ke Mobil Bekas

Masih ada berbagai tantangan ekonomi dihadapi di RI, membuat mobil bekas jadi alternatif menarik buat masyarakat

news
Mudik gratis

Kementerian BUMN Gelar Program Mudik Gratis, Ini Persyaratannya

Kementerian BUMN gelar program mudik gratis dengan kuota hingga ratusan ribu orang untuk memudahkan masyarakat