Aksi Mobil Drift di Pondok Indah Meresahkan, Polisi Buru Pelaku
08 Januari 2026, 14:00 WIB
Menurut Sony Susmana dua bocah SD naik motor dari Madura mau ke Jakarta akibat kelalaian orang tua dan polisi
Oleh Satrio Adhy
KatadataOTO – Baru-baru ini dua bocah SD (Sekolah Dasar) asal Sampang, Madura mencuri perhatian. Hal itu lantaran mereka naik motor ke Jakarta.
Bahkan terbilang nekat karena bermodalkan uang Rp100 ribu, hasil meminjam temannya. Beruntung pihak kepolisian daerah Semarang mengamankan anak-anak berinisial MZ dan DR.
“Diamankan petugas pada Senin (20/11) pagi saat mengendarai sepeda motor tanpa helm maupun kelengkapan lainnya," kata Ajun Komisaris Polisi Supeno Kapolsek Tengaran di Antara, Kamis (23/11).
Keduanya lantas dibawa ke Polsek Tengaran, Semarang, Jawa Tengah untuk dimintai keterangan. Lebih jauh Supeno menuturkan kalau dua bocah SD naik motor tersebut berangkat dari Madura sejak Minggu (19/11).
“Mereka pergi tanpa memberi tahu orang tua. Rencananya ke Jakarta menemui teman," ucap Supeno.
Sementara MZ mengatakan kalau pergi ke Ibu Kota tanpa persiapan matang. Ia dan temannya hanya membawa baju yang dipakai berupa kaus oblong, celana pendek serta sandal jepit.
“Saya mengajak teman berangkat siang sekitar jam satu. Tidak bawa apa-apa yang penting pergi ke Jakarta,” ucap MZ.
Saat berada di Polsek Tengaran, petugas kemudian memeriksa telepon seluler kedua bocah naik motor tersebut.
Di dalam gawai pintar mereka tersimpan nomor kontak guru sekolah yang selanjutnya dihubungi oleh petugas Polsek Tengaran.
"Setelah guru mereka dihubungi, kemudian diteruskan ke kedua orang tua anak ini," katanya.
Supeno menjelaskan kalau MZ serta DR telah dijemput orang tua masing-masing pada Senin (20/11) malam untuk dipulangkan.
Artikel Terpopuler
1
2
3
4
5
Artikel Terkait
08 Januari 2026, 14:00 WIB
31 Desember 2025, 12:00 WIB
16 Desember 2025, 20:59 WIB
26 November 2025, 16:00 WIB
14 November 2025, 18:01 WIB
Terkini
10 Januari 2026, 17:00 WIB
Diskon Hyundai Creta tembus Rp 45 juta berlaku khusus unit lansiran 2025, tipe Prime jadi Rp 300 jutaan
10 Januari 2026, 15:00 WIB
Honda UC3 hadir untuk menggoda para konsumen di Thailand dan Vietnam dengan berbekal berbagai keunggulan
10 Januari 2026, 13:00 WIB
Jaecoo Indonesia akui ketersediaan jaringan menjadi tantangan buat mereka di 2026 dan harus segera diatasi
10 Januari 2026, 11:00 WIB
ETLE Drone kini resmi beroperasi di lokasi yang selama ini sulit terjangkau oleh para petugas di lapangan
10 Januari 2026, 09:30 WIB
Krisis geopolitik berdampak besar pada sektor otomotif, Toyota Indonesia mewaspadai pengaruhnya pada logistik dan rantai pasok
10 Januari 2026, 09:00 WIB
Ada beberapa faktor mengapa AISI menetapkan target penjualan motor baru di 6,7 juta buat periode 2026
10 Januari 2026, 07:00 WIB
Pada periode Januari-Desember 2025 penjualan mobil mencapai 800 ribu unit lebih, banyak merek alami kenaikan
09 Januari 2026, 19:00 WIB
Sejumlah komunitas motor berkumpul di kawasan Sentul, Jawa Barat untuk kamping bersama menyambut silahturahmi