4 Perbandingan Honda Scoopy dan Yamaha Fazzio, Matic Rp 20 Jutaan

4 Perbandingan Honda Scoopy dan Yamaha Fazzio sebagai pertimbangan untuk konsumen tengah mencari matic retro

4 Perbandingan Honda Scoopy dan Yamaha Fazzio, Matic Rp 20 Jutaan

KatadataOTO – Pilihan motor matic di Indonesia sekarang kian beragam. Para pabrikan menawarkan berbagai produk terbaru ke konsumen.

Seperti skutik berdesain sporti sampai retro. Kemudian harga ditawarkan pun juga beragam, tinggal disesuaikan dengan kebutuhan, selera hingga budget masing-masing.

Apalagi belakangan terdapat beberapa model baru ditawarkan dengan gaya ikonik serta dibekali teknologi terkini. Sehingga masyarakat bisa lebih leluasa dalam menentukan pilihan.

Oleh sebab itu KatadataOTO coba merangkum 4 perbandingan Honda Scoopy dan Yamaha Fazzio. Harapannya bisa menjadi bahan pertimbangan ketika ingin memboyong kendaraan roda dua di atas.

Harga Honda Scoopy
Photo : AHM

4 Perbandingan Honda Scoopy dan Yamaha Fazzio

  1. Desain dan Pilihan Warna

Kehadiran Honda Scoopy di Tanah Air cukup mencuri perhatian konsumen. Pasalnya mengadopsi tren desain skutik yang populer di Thailand pada masa lalu.

Membuatnya cukup digemari oleh para pencinta otomotif selama beberapa generasi. Namun kedatangan Yamaha Fazzio menawarkan sensasi berbeda.

Sebab matic dari pabrikan berlambang garpu tala itu menyuguhkan tampang retro seperti skutik asal Italia. Terlihat pada bagian lampu utama yang membulat serta ditempatkan pada setang.

Memang secara keseluruhan kedua motor ini mengusung tema retro. Namun Yamaha Fazzio memiliki pilihan warna yang lebih menarik.

Sebut saja pada varian Neo tersedia opsi Yellow, Mint, Dull Blue, Orange juga Red. Lalu buat Yamaha Fazzio Lux Connected hadir dengan kelir White Pearl, Prestige Silver serta Black.


Terkini

otosport
Aprilia Diisukan Dekati Bastianini Buat Gantikan Jorge Martin

Aprilia Diisukan Dekati Bastianini Buat Gantikan Jorge Martin

Aprilia tengah menyiapkan rencana cadangan dengan mendekati Bastianini buat mengantisipasi kepergian Martin

mobil
MG 4 EV

MG 4 EV Resmi Diperkenalkan, Tampilannya Lebih Ramah

Desain baru MG 4 EV resmi diperkenalkan di Cina dengan tampilan yang lebih ramah dibanding sebelumnya

mobil
BYD Makin Gencar di Asia Tenggara, Produsen Jepang Wajib Waspada

BYD Makin Gencar di Asia Tenggara, Produsen Jepang Wajib Waspada

Pengamat sorot sejumlah hal yang harus dilakukan produsen Jepang bertahan di tengah gempuran mobil BYD

mobil
Harga Honda HR-V Hybrid Turun, Jaecoo Santai Andalkan Nama Chery

Jaecoo Masih Pede Saingi Honda Dalam Perang Harga Murah

Menurut Jaecoo dengan bergabung bersama Chery mereka tidak gentar buat bersaing dengan pabrikan Jepang

mobil
Penjualan BYD Global

Penjualan BYD Group Juni 2025 Lampaui Wholesales Indonesia

Penjualan BYD Group di Juni 2025 berhasil lampaui wholesales mobil Indonesia periode Januari sampai Mei 2025

motor
Peneliti Singgung Produsen EV Masih Ogah Tes Keamanan Baterai

Peneliti Singgung Produsen EV Masih Ogah Tes Keamanan Baterai

Peneliti ungkap masih ada produsen EV roda dua yang enggan menguji keamanan baterai dengan alasan biaya mahal

news
Aturan Tarif Sopir Logistik Disiapkan Demi Berantas Truk ODOL

Aturan Tarif Sopir Logistik Disiapkan Demi Berantas Truk ODOL

Kemenko Infra mengaku tengah menyiapkan aturan tarif atas dan bawah sopir logistik demi berantas truk ODOL

mobil
Bocoran Spesifikasi BYD Sealion 05 EV, Calon Rival Neta X di RI

Bocoran Spesifikasi BYD Sealion 05 EV, Calon Rival Neta X di RI

BYD Sealion 05 EV terdaftar di Direktorat Jenderal Kekayaan Intelektual dan berpeluang hadir di GIIAS 2025