Viral, Mobil Listrik Hyundai Ioniq 5 Sandiaga Uno Mogok

Hyundai Ioniq 5 milik Sandiaga Uno mogok di Bandara Soeta, kabar tersebut dibagikan di Instagram pribadinya

Viral, Mobil Listrik Hyundai Ioniq 5 Sandiaga Uno Mogok

Kemudian Hyundai Ioniq 5 dipasarkan dalam dua jenis baterai, mulai dari Standard Range yang bisa membawa mobilnya melaju sejauh 384 kilometer dalam sekali pengisian.

Kedua ada Hyundai Ioniq 5 Prime Long Range. Khusus satu ini dapat menjelajah sampai 481 kilometer.

Sedangkan buat varian Signature Long Range sedikit lebih pendek, yaitu hanya 451 kilometer saja.

Sementara buat pengisian daya memakan waktu sekitar lima jam buat tipe standar. Lalu long range enam jam saja menggunakan wall charger.

Selanjutnya buat mencapai 80 persen dengan fasilitas fast charging atau DC charger 50 kW dibutuhkan waktu 46 menit buat trim standar dan 57 menit untuk long range.

Urusan dapur pacu, motor listrik Hyundai Ioniq 5 bisa memuntahkan daya 167 hp pada varian standar serta long range 214 hp. Keduanya memiliki torsi sampai 350 Nm.

Hyundai Ioniq 5 Terjual di IIMS Hybrid 2022 Tanpa Harga Resmi
Photo : Hyundai

Harga Hyundai Ioniq 5 mulai Rp700 jutaan di laman resminya. Apalagi mobil listrik ini masuk ke dalam skema subsidi dari Presiden Jokowi.

Harga Hyundai Ioniq 5

  • Prime Standar Range: Rp748 juta
  • Signature Standard Range: Rp809 Juta
  • Prime Long Range: Rp789 juta
  • Signature Long Range: Rp859 juta

Terkini

mobil
Neta Sebut Mobil Listrik Tak Terlalu Terdampak Kenaikan PPN

Neta Sebut Tidak Terusik Kenaikan PPN Karena Dapat Insentif

EV yang mengantongi TKDN 40 persen seperti Neta mendapat insentif, diklaim tak terlalu terdampak kenaikan PPN

mobil
Toyota Yaris Cross Hybrid

Diskon Toyota Yaris Cross Hybrid di GJAW 2024 Capai Rp 25 Juta

Diskon Toyota Yaris Cross Hybrid di GJAW 2024 mencapai Rp 25 juta dan dipermudah dengan sejumlah paket kredit

mobil
Gaikindo Ingin Pemerintah Tak Hanya Fokus pada Mobil Listrik

Gaikindo Dorong Pemerintah Kucurkan Subsidi Mobil Hybrid

Insentif dibutuhkan untuk mendongkrak penjualan kendaraan roda empat nasional, tidak hanya mobil listrik

news
Dampak Kenaikan PPN dan Opsen ke Harga Mobil, Tembus Rp 24 Juta

Dampak Kenaikan PPN dan Opsen ke Harga Mobil, Tembus Rp 24 Juta

Kenaikan PPN dan opsen PKB serta BBNKB diyakini bakal berdampak signifikan terhadap industri otomotif

mobil
Mitsubishi DST Concept Segera Diboyong ke Indonesia

Mitsubishi DST Concept Segera Diboyong ke Indonesia

MMKSI menuturkan kalau mereka sedang melakukan persiapan memboyong Mitsubishi DST Concept dalam waktu dekat

mobil
Zeekr Akui Kenaikan PPN Bakal Jadi Tantangan Penjualan

Zeekr Akui Kenaikan PPN Bakal Jadi Tantangan Penjualan

Diwacanakan berlaku tahun depan, Zeekr sebut kenaikan PPN akan jadi tantangan penjualan di Indonesia

mobil
Honda Prediksi Permintaan Mobil Baru Turun Imbas Kenaikan PPN

Honda Prediksi Permintaan Mobil Baru Turun Imbas Kenaikan PPN

Honda prediksi permintaan mobil baru dan daya beli masyarakat bakal tertekan imbas penerapan PPN 12 persen

mobil
Harga Toyota Innova Zenix Usai Kena Opsen PKB, Naik Segini

Harga Toyota Innova Zenix Bakal Naik Rp 20 Jutaan Imbas Opsen Pajak

Toyota Innova Zenix Hybrid diprediksi bakal mengalami kenaikan sekitar Rp 27 jutaan usai penerapan opsen pajak