10 Merek Mobil Terlaris di RI Maret 2025, Denza Salip Wuling
17 April 2025, 18:00 WIB
Toyota jadi produsen mobil terlaris di dunia dengan total penjualan mencapai 10.5 juta unit atau naik lebih dari 10 persen
Oleh Adi Hidayat
Pada 2021, kondisi pandemi di seluruh dunia secara umum memang membaik dibandingkan 2020 dan berpengaruh positif terhadap penjualan mobil. Pasar otomotif mengalami pebaikan di beberapa belahan negara, termasuk Indonesia.
Meski demikan, tetap ada tantangan yang harus dihadapi oleh para produsen mobil dunia di 2021. Tantangan tersebut adalah menurunnya ketersediaan cip padahal merupakan salah satu komponen penting pada kendaraan.
Kelangkaan cip membuat membuat pabrikan kendaraan kesulitan dalam memproduksi model-model andalannya. Bahkan tidak sedikit dari mereka yang terpaksa menghentikan produksi kendaraan untuk sementara.
Meski pasokan akan membaik di 2022, kelangkaan terhadap cip kendaraan diperkirakan masih akan berlangsung. Pasalnya pihak pembuat cip pun harus melakukan penyesuaian produksi dan tidak bisa dilakukan secara cepat.
Toyota sendiri merupakan manufaktur yang cukup berhasil dalam mengatasi kelangkaan cip. Setidaknya mereka lebih baik dalam mengalokasikan cip untuk produk-produk unggulannya.
Artikel Terpopuler
1
2
3
4
5
Artikel Terkait
17 April 2025, 18:00 WIB
16 April 2025, 10:16 WIB
14 April 2025, 21:00 WIB
14 April 2025, 14:00 WIB
13 April 2025, 11:00 WIB
Terkini
19 April 2025, 18:16 WIB
Daihatsu Sigra bekas lansiran 2022 menjadi pilihan menarik untuk masyarakat karena harganya terjangkau
19 April 2025, 10:00 WIB
Sejumlah harga motor matic 150 cc mengalami kenaikan di bulan ini, ambil contoh Honda Vario sampai Stylo
19 April 2025, 08:00 WIB
Denza D9 berhasil merangsek ke posisi pertama mobil listrik terlaris, berikut wholesales EV per Maret 2025
19 April 2025, 05:30 WIB
Dinas Perhubungan akan melakukan rekayasa lalu lintas hari ini untuk mendukung acara Silahturahride bersama Mas Pram
18 April 2025, 19:57 WIB
Pabrikan Jepang perlu mulai memperhatikan banjirnya merek mobil China di RI yang mulai diminati masyarakat
18 April 2025, 14:56 WIB
Kepolisian bakal menerapkan rekayasa lalu lintas ganjil genap Puncak Bogor dan one way di akhir pekan ini
18 April 2025, 10:00 WIB
Jeep Indonesia coba merespon mengenai dampak dari penerapan tarif impor Amerika Serikat oleh Donald Trump
18 April 2025, 07:00 WIB
Merek EV China semakin banyak di Indonesia termasuk di segmen premium, Volvo ungkap ada sisi positifnya