Suzuki Invicto Meluncur, Kembaran Innova Zenix Harga Rp400 Jutaan

Hanya hadir dalam opsi mesin hybrid, Suzuki Invicto meluncur jadi kembaran Toyota Kijang Innova Zenix

Suzuki Invicto Meluncur, Kembaran Innova Zenix Harga Rp400 Jutaan

Seperti sudah jadi standar di mobil keluaran baru pada Invicto sudah ada ventilated seats, dual-zone air-conditioning, panoramic sunroof sampai kamera 360 derajat.

Bicara fitur keselamatan mungkin yang membuatnya kurang unggul adalah absennya ADAS. Namun untuk mengimbangi hal tersebut Suzuki menyematkan enam airbag sebagai fitur standar untuk semua varian Invicto.

Beralih ke kaki-kaki mobil ini memakai pelek alloy wheels berukuran 17 inci.

Hanya ada versi hybrid untuk Suzuki Invicto. Dapur pacunya dilengkapi mesin 2.0 liter empat silinder yang dapat menghasilkan tenaga sampai 150 hp serta motor listrik bertenaga 112 hp.

Saat kinerja keduanya digabungkan dapat memuntahkan tenaga maksimal sampai Rp183 hp. Tenaga disalurkan ke roda depan menggunakan girboks e-CVT.

Harganya tidak berbeda jauh dari Toyota Innova Zenix namun lebih rendah. Dilansir dari Carscoops (7/7) diperkirakan banderolnya adalah US$30.000 (Rp454.7) jutaan sampai US$35.000 atau setara Rp530.5 jutaan.

Photo : Carscoops

Sebagai perbandingan Toyota Kijang Innova Zenix varian hybrid dilego mulai Rp532 jutaan  sampai Rp600 jutaan. Berikut daftar harga Innova Zenix:

  • V Hybrid Type, Rp532.7 jutaan
  • V Hybrid Modellista Rupe
  • V Hybrid, Rp537.7 jutaan
  • V Hybrid Modellista, Rp542.6 jutaan
  • Q Hybrid Type, Rp611.7 jutaan
  • Q Hybrid Modellista Type, Rp621.6 jutaan

Terkini

mobil
Mobil Listrik

Makin Populer, Edukasi Keamanan Mobil Listrik Wajib Digencarkan

Insiden mobil listrik terbakar yang terjadi belakangan berpotensi memicu ketakutan, wajib ada edukasi

otosport
Yamaha

Motor Yamaha Quartararo dan Rins Bermesin V4 Meluncur di Jakarta

Fabio Quartararo dan Alex Rins kini mempunyai motor balap Yamaha baru guna mengarungi kompetisi MotoGP 2026

motor
Yamaha

Yamaha Nmax sampai Xmax Bersolek, Pakai Livery 25 Tahun Maxi

Yamaha Nmax maupun Xmax kini tampil beda setelah diberikan livery khusus, yakni 25 tahun Maxi yang sporty

mobil
Aletra

Mobil Baru Aletra Siap Meluncur Kuartal Kedua 2026

Hampir dua tahun sejak peluncuran L8, Aletra akhirnya siap menghadirkan produk baru buat konsumen tahun ini

mobil
Mobil listrik Mitsubishi

Wujud Mobil Listrik Terbaru Mitsubishi, Siap Tantang Hyundai Kona

Mobil listrik terbaru Mitsubishi memiliki ukuran kompak dan bahasa desain baru pakai basis Foxtron Bria

motor
Yamaha Tmax

Yamaha Tmax DX Baru Meluncur, Harga Setara Toyota Innova Zenix

Yamaha Tmax DX model 2026 hadir untuk menggoda para pencinta touring berkantong tebal yang ada di Indonesia

mobil
Lepas

Lepas Siap Luncurkan 12 Mobil di RI Dalam 3 Tahun, Tidak Ada MPV

Lepas bakal fokus untuk meluncurkan SUV serta sedan di Indonesia dengan desain premium yang keunggulan tersendiri

mobil
Polytron G3

Polytron Siap Luncurkan Mobil Listrik Baru di 2026

Polytron menegaskan bakal meluncurkan mobil listrik baru di 2026 untuk memperkuat pasarnya di Tanah Air