Spesifikasi Mobil Listrik Citroen e-C4, Harga Rp1,1 Miliar

Mobil listrik Citroen e-C4 menjadi salah satu mobil yang diperkenalkan pada masyarakat pada Citroenizing 3.

Spesifikasi Mobil Listrik Citroen e-C4, Harga Rp1,1 Miliar

TRENOTO – Resmi kembali ke Indonesia, pabrikan otomotif Citroen di bawah payung Indomobil Group memperkenalkan tiga model untuk masyarakat. Unitnya sudah bisa mulai dipesan pada Rabu (7/12).

Di antara jajaran mobil tersebut ada mobil listrik Citroen e-C4, menjadi satu-satunya EV (electric vehicle) yang dihadirkan Citroen di Tanah Air. Namun Citroen baru merilis harga resmi untuk unit andalannya C3 di Rp200 jutaan.

Berdasarkan keterangan yang TrenOto terima, harga retail e-C4 ada di angka Rp1.19 miliar. Pihak Citroen baru akan merilis harga resmi di tahun 2023.

Photo : TrenOto

Christophe Musi, Head of ASEAN & General Distributors Stellantis menyampaikan bahwa mobil listrik ini menjadi salah satu bentuk komitmen untuk mencapai carbon net zero emissions di tahun 2038 secara global.

“Untuk mencapai target ini, kami memiliki rencana untuk menghadirkan lebih dari 75 BEV (battery electric vehicle) dan mencapai penjualan tahunan BEV sebanyak lima juta kendaraan secara global pada tahun 2030,” ucap Christophe di acara Citroenizing 3 di Jakarta, Rabu.

Menjadi salah satu mobil listrik yang ditawarkan di Indonesia sekarang ini, e-C4 memiliki desain sporti. Jika dilihat sepintas e-C4 tidak terlihat seperti sepenuhnya mobil listrik.

Jika umumnya mobil listrik memiliki bagian depan tertutup, e-C4 masih dilengkapi grill membuatnya terlihat seperti mobil konvensional. Headlight dan fog lamp e-C4 sudah menggunakan lampu LED. 

Photo : TrenOto

Desain lampu belakang saat menyala berbentuk garis horizontal terlihat unik dan elegan. Di bagian tengah ada aksen hitam dan lambang Citroen tepat di handle pintu bagasi.


Terkini

komunitas
Mazda tawarkan banyak promo di GJAW 2024

Mazda Tawarkan Promo Menarik di GJAW 2024, Ada Bunga 0 Persen

Mazda tawarkan promo menarik di GJAW 2024 termasuk bunga 0 persen untuk seluruh model yang mereka miliki

mobil
Maxus di GJAW 2024

2 MPV Listrik Maxus Debut di GJAW 2024, Lebih Murah dari Zeekr

Isi lini MPV listrik premium di RI, Maxus merilis dua model baru dengan harga mulai dari Rp 788 jutaan

mobil
Toyota dan Pertamina Berkolaborasi Uji Coba Bioetanol E10

Toyota dan Pertamina Berkolaborasi Uji Coba Bioetanol E10

Toyota berkolaborasi dengan Pertamaina dan Trac buat melakukan uji coba bahan bakar jenis bioetanol E10

mobil
Mitsubishi XForce Ultimate DS Dipasarkan di GJAW 2024, Ini Harganya

Mitsubishi XForce Ultimate DS Melantai di GJAW 2024, Ada Fitur Baru

Mitsubishi XForce Ultimate DS resmi meluncur dalam pameran GJAW 2024 dengan dilengkapi fitur kekinian

mobil
Kia EV3 di GIIAS 2024

Kia EV3 Diperkenalkan di GJAW 2024, Tantang Chery Omoda E5

Calon rival baru Chery Omoda E5, Kia EV3 diperkenalkan kepada pengunjung lewat pameran otomotif GJAW 2024

mobil
Aion V

Aion V Resmi Tampil di GJAW 2024, Harganya Rp 499 Juta

Aion V tampil di GJAW 2024 dengan menawarkan beragam keunggulan termasuk banderol yang menarik yaitu Rp 499 juta

mobil
Suzuki Jimny 5 Pintu White Rhino Edition

Suzuki Jimny 5 Pintu White Rhino Edition Meluncur di GJAW 2024

Suzuki Jimny 5 Pintu White Rhino Edition akhirnya meluncur di ajang Gaikindo Jakarta Auto Week (GJAW 2024)

mobil
Mobil listrik Aletra di GJAW 2024

Harga Mobil Listrik Aletra Diungkap di GJAW 2024

Mobil listrik Aletra L8 hadir di pameran GJAW 2024 mengisi segmen MPV, jadi salah satu pesaing baru BYD M6