Spesifikasi BYD Dolphin, Meluncur di IIMS 2024

Mobil listrik berukuran kompak tersebut bakal meluncur di IIMS 2024, berikut spesifikasi BYD Dolphin

Spesifikasi BYD Dolphin, Meluncur di IIMS 2024

Hal menarik lain adalah pemilihan warna. Buat trim tertinggi Extended Range atau tipe Premium kelir kap dan atap dibedakan dari bodi mobil.

Tidak ketinggalan pelek berwarna mengikuti kelir utama mobil tersebut sehingga terlihat lebih cerah dan terkesan futuristik.

Fascia dilengkapi aksen hitam dan emblem BYD. Sementara pada tailight ada badge Build Your Dreams dan lampu belakang motif geometris atau Geometric Polyline One-piece Through LED Tailight).

Masuk ke kabin interior tersedia dalam tiga pilihan warna yakni Pink and Grey, Blue and Grey serta Black and Grey. Di sektor hiburan ada headunit pintar yang bisa rotating atau berputar horizontal maupun vertikal berukuran 12.8 inci. 

Kapasitas baterai berbeda tergantung trim. Varian Premium menggunakan BYD Blade Battery berkapasitas 60.48 kWh. Sementara tipe Dynamic di 44.9 kWh.

Kemungkinan BYD bakal mengumumkan harga resmi ketiga mobil listriknya. Berikut ringkasan spesifikasi BYD Dolphin.

Spesifikasi BYD Dolphin
Photo : KatadataOTO

Spesifikasi BYD Dolphin

Mesin

  • Tipe motor listrik: Permanent Magnet Synchronous Motor1
  • Tipe baterai: BYD Blade Battery
  • Kapasitas baterai: 44.9 kWh (Dynamic) atau 60.48 kWh (Premium)e
  • Tenaga maksimal 93.8 hp (Dynamic), 201 hp (Premium)
  • Torsi puncak: 180 Nm (Dynamic), 310 Nm (Premium)
  • Jarak tempuh: 410 km (Dynamic), 490 km (Premium)

Dimensi

  • PxLxT: 4.290 mm x 1.770 mm x 1.570 mm
  • Wheelbase: 2.700 mm
  • Ground clearance: 130 mm

Kaki-kaki

  • Ukuran ban: 195/60 R16 (Dynamic), 205/50 (Premium)
  • Pelek: Alloy wheel

Terkini

mobil
Toyota Hilux

Toyota Hilux Generasi Sembilan Terdaftar di RI, Ada Dua Varian

Meluncur sebagai Toyota Hilux Travo di Thailand, pikap generasi kesembilan ini terdaftar di laman DJKI

news
Ganjil genap Jakarta

Ganjil Genap Jakarta 8 Januari 2026, Ini Daftar Lokasinya

Ganjil genap Jakarta digelar pada puluhan ruas jalan utama untuk atasi kemacetan lalu lintas di Ibu Kota

news
SIM Keliling Bandung

Lokasi SIM Keliling Bandung 8 Januari 2026, Jangan Salah Jadwal

SIM keliling Bandung hari ini beroperasi sejak pagi, jadi pastikan Anda tidak telat ketika menyambanginya

news
SIM Keliling Jakarta Beroperasi Hari Ini, Cek Lokasinya

Biaya dan Lokasi SIM Keliling Jakarta Hari Ini 8 Januari 2026

SIM keliling Jakarta tidak ada dispensasi keterlambatan, pastikan tepat waktu memperpanjang masa berlaku

mobil
BMW

BMW Sematkan Voice Command Baru, Seperti Ngobrol dengan Manusia

BMW menyematkan Intelligent personal assistant baru di iX3 yang terintegrasi dengan ekosistem milik Amazon

mobil
Mobil Listrik

Tren Mobil Listrik 2026 Diyakini Redup Tanpa Kepastian Insentif

Insentif mobil listrik dari pemerintah jadi salah satu daya tarik, namun belum ada kepastian di 2026

otopedia
kepadatan energi baterai

Mengenal Kepadatan Energi Baterai pada Mobil dan Motor Listrik

Kepadatan energi baterai pada sebuah EV menawarkan beberapa keunggulan, seperti efisiensi biaya yang diperlukan

mobil
Toyota

Karyawan Toyota Diminta WFH Imbas Presiden Venezuela Ditangkap

Toyota memastikan para staf ekspatriat mereka di Venezuela dalam kondisi aman usai kejadian belakangan ini