Resmi Diperkenalkan, Harga New Xpander Masih Tunggu Avanza

Harga new Xpander masih dirahasiakan pada perkenalannya hari ini (08/11/2021) yang dilakukan secara virtual

Resmi Diperkenalkan, Harga New Xpander Masih Tunggu Avanza

Xpander terbaru juga ditunjang visibilitas yang baik, serta peningkatan kekedapan kabinn sehingga rasa nyaman berkendara lebih terasa.

Dari sisi keselamatan, terdapat dual SRS airbags, struktur RISE body, seatbelt dengan ELR 3 titik dan ISO-FIX child seating fixing bar, new speed sensitive automatic door lock, new electric parking brake with brake auto hold, ASC, ABS-EBD dengan BA, ESS, hill start assist.

Photo : MMKSI

Saat ini, mobil pabrikan Jepang tersebut memiliki tujuh pilihan varian, yakni Xpander Ultimate CVT, Xpander Sport CVT, Xpander Sport MT, Xpander Exceed CVT, Xpander Exceed MT, Xpander GLS CVT, Xpander GLS MT. 

Tersedia juga enam pilihan warna yang bisa dipilih, yakni quartz white pearl, blade silver metallic sebagai warna baru, jet black mica, graphite gray metallic, red metallic dan deep bronze. 

Untuk bagian interior, tersedia tiga pilihan  warna berbeda. Khusus Xpander Ultimate CVT disematkan Black and Dark Beige, Black and Brown untuk Sport CVT & MT, dan Black bagi GLS serta Exceed.

Sementara itu, Xpander Cross memiliki tiga pilihan varian, yakni Premium Package CVT, Cross CVT, dan Cross MT. Model ini memiliki lima pilihan warna yakni, quartz white pearl, blade silver metallic, jet black mica, graphite gray metallic, dan sunrise orange. Seluruh varian Xpander Cross hadir dengan warna interior Black and Navy.

Walau resmi diperkenalkan, Mitsubishi ternyata masih enggan mengungkapkan harga mobil terbaru itu. "Harganya masih rahasia dulu, karena ini produk spesial nanti kita akan umumkan di GIIAS," kata Nakamura.

Menjadi rivalnya, Toyota Avanza siap diluncurkan Rabu mendatang. Hal ini menjadi semakin sengit mengingat harga Mitsubishi Xpander masih rahasia hingga Kamis mendatang atau menunggu mobil sejuta umat tersebut meluncur.


Terkini

otosport
Hasil MotoGP Valencia 2025

Hasil MotoGP Valencia 2025: Akhir Manis buat Bezzecchi

Marco Bezzecchi tutup musim ini dengan capaian manis di MotoGP Valencia 2025 dengan finish pertama

mobil
Mazda Siap Boyong EZ-6 Kembaran Deepal LO7, Changan Buka Suara

Mazda Siap Boyong EZ-6 Kembaran Deepal LO7, Changan Buka Suara

Mazda EZ-6 dan Changan Deepal LO7 sama-sama berpeluang besar untuk dipasarkan ke konsumen di Tanah Air

mobil
Klarifikasi Chery Soal Insiden Fengyun X3L di Gunung Tianmen

Klarifikasi Chery Soal Insiden Fengyun X3L di Gunung Tianmen

Chery beri penjelasan soal Fengyun X3L yang alami kecelakaan saat sedang uji ketangguhan di Gunung Tianmen

mobil
Suzuki Ertiga Hybrid

Pilihan Suzuki Ertiga Bekas Lansiran 2024 Kini Makin Beragam

Suzuki Ertiga bekas lansiran 2024 bisa jadi pilihan masyarakat buat berkendara saat libur Natal dan tahun baru

news
Honda Bikers Day 2025

Honda Bikers Day 2025 Disambangi 32 Ribu Rider Tanah Air

Puncak acara Honda Bikers Day 2025 memberikan pengalaman berbeda di Garut dengan puluhan ribu pemotor

komunitas
Honda Culture Indonesia 2025

Honda Culture Indonesia Kembali Digelar, Ajak Puluhan Komunitas

Banyak kegiatan menarik disuguhkan buat para anggota komunitas selama Honda Culture Indonesia berlangsung

motor
Honda ADV 160

Jelajah Jawa Barat Pakai Honda ADV 160 Roadsync Menuju HBD 2025

Honda ADV 160 membuktikan performanya dalam perjalanan melintasi pantai selatan Jawa Barat menuju HBD 2025

mobil
Toyota Calya bekas

Toyota Calya Bekas Lansiran 2024 Pilihannya Makin Banyak

Pilihan Toyota Calya bekas lansiran 2024 makin menarik karena ada program TDP Rp 7 jutaan dan tenor panjang