Xiaomi SU7 Ultra Pecahkan Rekor di Nurburgring, Salip Ioniq 5 N
15 Juni 2025, 10:00 WIB
Sepanjang 2024 Hyundai siap luncurkan 6 mobil baru untuk pasar Indonesia, satu di antaranya setelah Lebaran
Oleh Serafina Ophelia
KatadataOTO – PT HMID (Hyundai Motors Indonesia) siap meluncurkan enam mobil baru untuk pasar Indonesia tahun ini. Seluruhnya merupakan gabungan antara kendaraan listrik maupun mesin pembakaran internal (ICE).
Perlu diketahui memasuki 2024 Hyundai sempat memperkenalkan mobil listrik terbaru Kona Electric. Dari segi harga diprediksi akan lebih murah dari model terdahulu seperti Ioniq 5 dan Ioniq 6.
Hanya saja sampai saat ini masih belum ada harga resmi atau tanggal meluncur. Informasi terakhir diperoleh dari tenaga penjual banderol di kisaran Rp 500 jutaan dan debut Agustus 2024.
Fransiscus Soerjopranoto, Chief Operating Officer PT HMID mengatakan bahwa pihaknya masih melakukan survey harga buat Kona Electric. Namun ia menegaskan Hyundai siap luncurkan 6 mobil baru tahun ini.
“Yang jelas kita melihat pasar sekarang semakin menarik. Kemudian kita ada kesempatan untuk perkenalkan produk lebih banyak lagi tidak cuma ICE, hybrid juga semakin populer dan mobil listrik apalagi,” ucap Frans di Senayan beberapa waktu lalu.
Hanya saja ia masih enggan membeberkan model mana yang berpotensi meluncur lebih dulu. Naman satu di antaranya akan segera hadir di pasaran setelah Lebaran.
“Rencananya nanti akan ada satu setelah Lebaran,” ungkap Frans.
Guna menjangkau beragam lapisan konsumen Hyundai juga akan mencoba rambah segmen lain. Tidak terbatas buat menengah ke atas khususnya untuk mobil listrik.
Artikel Terpopuler
1
2
3
4
5
Artikel Terkait
15 Juni 2025, 10:00 WIB
21 April 2025, 23:03 WIB
30 Maret 2025, 22:03 WIB
04 Maret 2025, 22:30 WIB
20 Februari 2025, 20:31 WIB
Terkini
04 Juli 2025, 12:52 WIB
Xiaomi berminat mengekspor mobil listrik ke pasar global, tetapi masih ada satu penghambat yang dihadapi
04 Juli 2025, 11:41 WIB
Lamborghini yang dikendaraan Diogo Jota bersama sang adik terbakar saat kecelakaan di jalan tol A52, Spanyol
04 Juli 2025, 09:00 WIB
Dishub DKI menyiapkan teknologi senilai Rp 120 miliar untuk mengatasi kemacetan lalu lintas yang ada di Ibu Kota
04 Juli 2025, 08:00 WIB
Pemerintah terbuka jika merek Jepang mau ikut program insentif impor mobil listrik seperti yang dinikmati BYD
04 Juli 2025, 07:00 WIB
Aismoli berharap rencana pemberian subsidi motor listrik pada bulan depan bukan sekadar harapan palsu
04 Juli 2025, 06:00 WIB
Mendekati akhir pekan, SIM keliling Jakarta masih beroperasi sebagai fasilitas alternatif perpanjangan SIM
04 Juli 2025, 06:00 WIB
Ganjil genap Jakarta 4 Juli 2025 kembali diterapkan guna menghindari terjadinya kemacetan khususnya di jam sibuk
04 Juli 2025, 06:00 WIB
Salah satu lokasi SIM keliling Bandung yang tersedia jelang akhir pekan ada di Dago Plaza, JL. IR. Juanda