Harga dan Spesifikasi All New Toyota Agya Pesaing Honda Brio

Honda Brio kini ditantang serius spesifikasi all new Toyota Agya yang mendapat ubahan dari eksterior hingga mesin

Harga dan Spesifikasi All New Toyota Agya Pesaing Honda Brio

3. GR Sport

GR Sport merupakan seri tertinggi dari all new Toyota Agya. Fitur yang ditawarkan paling tinggi diantara dua varian sebelumnya.

Unit satu ini cocok untuk tampil beda dan pastinya lebih eksklusif. Adapun mobil ini bisa menjadi rekomendasi masyarakat Tanah Air.

Spesifikasi Agya GR Sport

  • Mesin dengan performa tinggi (power 86 hp dan torsi 112Nm)
  • Lampu penerangan LED
  • Ekslusive Chasis Item
  • GR Aerokit
  • Sophisticated 8 inci audio dengan mirrorlink dan kamera belakang
  • Modern 7 inci TFT MID
  • Panjang keseluruhan 3.830 mm, lebar 1.665 mm, tinggi 1.505 mm dan jarak sumbu 2.552 mm
  • Rem cakram (depan) dan drum (belakang)
  • Dilengkapi dengan Rear Parking Sensor, Alarm dan Immobilizer
  • Dilengkapi dengan Rear Parking Camera
  • Airbag D+P, Seat Belt Warning, dan Speed Sensor Lock
  • Harga mobil Toyota Agya seri GR Sport ini mulai dari Rp 237.500.000
Photo : Auto2000

Harga dan spesifikasi all new Toyota Agya bisa dijadikan sebagai bahan referensi sebelum melakukan pembelian mobil keluarga. Pastikan untuk memperhatikan spesifikasi atau fitur unggulannya dengan baik.

Jangan lupa untuk mempertimbangkan harga dari mobil yang akan dibeli. Pastikan juga Anda mendapat unit sesuai kebutuhan.


Terkini

mobil
Penjualan Mobil

Cara Pemerintah Cina Dorong Penjualan Mobil Ramah Lingkungan

Penjualan mobil dan adopsi NEV didorong melalui pemberian subsidi tukar tambah, berikut skema insentifnya

mobil
Koleksi kendaraan Dikta Wicaksono

Koleksi Kendaraan Dikta Wicaksono, Ada Mobil Klasik

Dikta Wicaksono memiliki koleksi kendaraan yang cukup menarik digarasinya mulai dari mobil hingga motor klasik

mobil
Toyota Veloz Hybrid

Kejutan, Harga Toyota Veloz Hybrid Rp 299 Jutaan Diperpanjang

TAM memutuskan mempertahankan harga Toyota Veloz Hybrid agar konsumen semakin tertarik membeli produk mereka

motor
Motor Baru

AISI Ungkap Faktor Pendukung Penjualan Sepeda Motor Tahun Ini

Setidaknya penundaan kebijakan opsen PKB dan BBNKB mampu memberikan dampak positif bagi pasar motor baru

mobil
Penjualan BYD kalahkan Tesla

Kalahkan Tesla, BYD Jadi Produsen Mobil Listrik Terlaris di Dunia

Penjualan mobil listrik BYD di 2025 mencapai 2,26 juta unit lampaui Tesla yang hanya mampu melepas 1,64 juta unit

mobil
Mitsubishi Pajero

Mitsubishi Pajero Generasi Terbaru Tampilannya Mirip Destinator

Mitsubishi Pajero generasi terbaru diyakini jadi bagian dari line up produk anyar pabrikan Jepang itu di 2026

otosport
MotoGP 2026

Dua Rookie Lengkapi Formasi Pembalap MotoGP 2026

Persaingan baru, rookie Diogo Moreira dan Toprak Razgatlioglu siap meramaikan ajang balap MotoGP 2026

otosport
Julian johan

Julian Johan Bawa Misi Penting pada Rally Dakar 2026

Julian Johan sudah melakukan berbagai persiapan guna berlaga di Rally Dakar 2026, seperti latihan di Maroko