Deretan Mobil Listrik Neta yang Mejeng di GIIAS 2023

Jadi pendatang baru isi lini elektrifikasi, ada sejumlah mobil listrik Neta yang bakal mejeng di GIIAS 2023

Deretan Mobil Listrik Neta yang Mejeng di GIIAS 2023

Motor penggerak listriknya dapat menghasilkan tenaga 95 hp dengan torsi puncak di 150 Nm, menggunakan baterai lithium ion liquid cooled. Membuat kendaraan memiliki jarak tempuh 380 km untuk sekali pengecasan.

Uniknya lagi Neta V sudah memiliki fungsi V2L (vehicle to load), menjadi sumber tenaga untuk perangkat lain bertenaga maksimal 3.3 kW.

Terakhir ada sedan unik Neta S. Berbeda dari sedan listrik lainnya Neta S memakai konsep pintu butterfly door ala mobil sport mewah, pertama kali diperkenalkan di gelaran Auto Shanghai 2021 sebagai Eureka 03 Concept.

Di negara asalnya model ini dibanderol di kisaran 189.800 RMB sampai 341.800 RMB (Rp631.3 jutaan – Rp1.1 miliar).

Deretan mobil listrik Neta yang mejeng di GIIAS 2023
Photo : Paultan

Untuk perbandingan kasar sedan tersebut lebih besar dari Honda Accord, dengan panjang 4.980 mm, kbear 1.980 mm dan tinggi 1.450 mm.

Ada beberapa varian ditawarkan di China sehingga konsumen bisa memilih tergantung kebutuhan. Seluruhnya menggunakan sistem penggerak roda belakang atau RWD (rear wheel drive) bertenaga 228 hp dan torsi puncak 310 Nm.


Terkini

news
Tol Cipularang

Awas Macet, Ada Perbaikan di Tol Cipularang dan Padaleunyi

Sebagian ruas jalan di Tol Cipularang dan Padaleunyi ditutup untuk dilakukan perbaikan selama sepekan

news
Lokasi contraflow saat Libur Nataru

Kemenhub Bakal Rekayasa Lalu Lintas Kawasan Wisata saat Libur Nataru

Kementerian Perhubungan gelar pembatasan lalu lintas di kawasan wisata saat libur Natal dan tahun baru

news
Lokasi SIM Keliling Bandung 17 November, Awas Operasi Zebra 2025

Lokasi SIM Keliling Bandung 17 November, Awas Operasi Zebra 2025

Agar tidak terkena tilang saat Operasi Zebra 2025, Anda bisa memanfaatkan kehadiran SIM keliling Bandung

news
SIM Keliling Jakarta

SIM Keliling Jakarta Ada di 5 Tempat Hari Ini 17 November 2025

Lima lokasi SIM keliling Jakarta kembali dibuka seperti biasa, bisa untuk perpanjangan SIM A maupun C

news
ganjil genap Jakarta

Ganjil Genap Jakarta 17 November 2025, Ada Operasi Zebra

Ganjil genap Jakarta 17 November 2025 berbarengan dengan penyelenggaraan operasi Zebra sehingga pengawasan lebih ketat

otosport
Hasil MotoGP Valencia 2025

Hasil MotoGP Valencia 2025: Akhir Manis buat Bezzecchi

Marco Bezzecchi tutup musim ini dengan capaian manis di MotoGP Valencia 2025 dengan finish pertama

mobil
Mazda Siap Boyong EZ-6 Kembaran Deepal LO7, Changan Buka Suara

Mazda Siap Boyong EZ-6 Kembaran Deepal LO7, Changan Buka Suara

Mazda EZ-6 dan Changan Deepal LO7 sama-sama berpeluang besar untuk dipasarkan ke konsumen di Tanah Air

mobil
Klarifikasi Chery Soal Insiden Fengyun X3L di Gunung Tianmen

Klarifikasi Chery Soal Insiden Fengyun X3L di Gunung Tianmen

Chery beri penjelasan soal Fengyun X3L yang alami kecelakaan saat sedang uji ketangguhan di Gunung Tianmen