Yuasa Luncurkan Aki Hybrid dan Pamer Logo Baru di IIMS 2025
15 Februari 2025, 11:30 WIB
Daftar harga aki mobil saat ini di pasaran untuk Anda yang memutuskan untuk mudik ke kampung halaman
Oleh Denny Basudewa
TRENOTO – Daftar harga aki mobil akan berbeda untuk setiap merek yang dijual di pasaran. Hal tersebut dikarenakan setiap jenis aki memiliki kualitas berbeda-beda.
Aki mobil merupakan salah satu komponen penting untuk kendaraan roda empat. komponen tersebut memerlukan perawatan tepat agar masa pakainya dapat bertahan lama.
Benda ini berfungsi sebagai penyedia tegangan listrik untuk beberapa fitur lainnya yang berada di mobil. Adapun dukungannya meliputi klakson, lampu, kamera parkir dan lain sebagainya.
Jika Anda berencana untuk mengganti aki mobil, TrenOto merangkum sejumlah merek terkenal lengkap dengan harganya. Berikut daftarnya.
PT Yuasa Battery Indonesia adalah salah satu produsen baterai terkemuka di Tanah Air. Perusahaan ini sudah berdiri sejak 1975 dan menjadi merek tertua di Indonesia.
Kualitasnya sudah tidak bisa diragukan lagi karena bahan yang digunakan diklaim terbaik. Berikut ini daftar harga Yuasa di pasaran.
GS Astra menjadi merek populer di Indonesia. Kualitas aki mobil yang diproduksi perusahaan tersebut memiliki daya tahan tinggi.
Artikel Terpopuler
1
2
3
4
5
Artikel Terkait
15 Februari 2025, 11:30 WIB
19 Juli 2024, 16:06 WIB
10 Juli 2024, 07:00 WIB
20 Mei 2022, 18:22 WIB
08 Desember 2021, 16:17 WIB
Terkini
16 Juli 2025, 22:30 WIB
Performa Francesco Bagnaia sebenarnya cukup baik namun adanya keluhan pada motor menjadi masalah yang harus diselesaikan
16 Juli 2025, 21:00 WIB
Pelatihan yang digelar Chery dan Kemnaker bermaksud mempersiapkan tenaga kerja bersaing di era elektrifikasi
16 Juli 2025, 20:00 WIB
Melansir Permendagri Republik Indonesia Nomor 7 Tahun 2025, terdapat nama Toyota Vios Hybrid dengan dua kode
16 Juli 2025, 19:00 WIB
BYD akan tampil jor-joran pada ajang GIIAS 2025 dengan memboyong seluruh unit andalannya termasuk Atto 1
16 Juli 2025, 18:00 WIB
Astra Financial mudahkan pelanggan yang ingin melakukan tukar tambah kendaraan di GIIAS 2025 dengan beragam promo
16 Juli 2025, 17:00 WIB
Karoseri Laksana meluncurkan bus listrik Nucleus 6 yang diklaim dapat memanjakan penumpang disabilitas
16 Juli 2025, 16:00 WIB
Penurunan penjualan buat Astra Financial tidak mau muluk dalam menentukan target nilai transaksi di GIIAS 2025
16 Juli 2025, 15:00 WIB
Harga mobil LCGC di Juli 2025 sudah tidak murah lagi, seperti banderol Toyota Agya yang tembus Rp 200 jutaan