Nonton MotoGP Gratis di Jepang dan Malaysia, Modal Rp 30 Ribuan
20 Mei 2025, 12:48 WIB
Harga tiket pesawat nonton MotoGP Mandalika 2022 mulai dari sejutaan dari Jakarta ke Lombok pulang - pergi tanpa menginap
Oleh Denny Basudewa
TRENOTO – Sirkuit Mandalika akan menjadi tuan rumah gelaran MotoGP 2022 setelah Losail, Qatar. Guna mengakomodasi kebutuhan para penonton, tersedia beberapa penerbangan menuju Lombok, Nusa Tenggara Barat (NTB).
Sekadar informasi, MotoGP Mandalika 2022 akan diselenggarakan pada 18 – 20 Maret mendatang. Erick Thohir selaku Menteri BUMN beberapa waktu silam mengatakan akan menambah jumlah penerbangan ke Lombok.
Ia menyampaikan penonton MotoGP Mandalika 2022 diharapkan untuk melakukan perjalan singkat. Hal ini dilakukan guna mencegah membludaknya penginapan di Lombok, sekaligus banyaknya permintaan.
“Kami atas dasar saran pak Menteri dan juga banyaknya permintaan untuk tidak menginap, kami menambah jumlah penerbangan. Baik itu penerbangan dari Bali ke Lombok dan Surabaya ke Lombok sehingga sinergi ini bisa membuat penyelenggaraan lebih sukses,” ucap Donny Oskaria, Direktur Utama InJourney dalam kesempatan konferensi pers virtual beberapa waktu lalu.
Berdasarkan data yang TrenOto rangkum, terdapat empat maskapai yang menyediakan layanan penerbangan dari Jakarta ke Lombok. Adapun maskapainya meliputi Lion Air, Garuda Indonesia, Batik Air, dan Indonesia Air Asia.
Harga Tiket Pesawat Jakarta – Lombok PP 20 Maret 2022
Lalu penerbangan dari Surabaya ke Lombok banderolnya lebih murah. Selain itu durasi penerbangan juga lebih singkat, karena jarak yang ditempuh cukup dekat.
Harga Tiket Pesawat Surabaya – Lombok PP 20 Maret 2022
Sayangnya untuk tiket pesawat dari bandara Juanda, Surabaya belum terlalu banyak pilihan, khususnya yang pagi hari. Karena pada Minggu, balapan sudah dimulai sejak pukul 09.00 WITA.
Seperti disebutkan di atas, penerbangan alternatif lainnya berasal dari pulau Bali – Lombok. Perjalanan ini lebih singkat lagi karena jaraknya semakin dekat dengan bandara Praya, Lombok.
Harga Tiket Pesawat Bali – Lombok PP 20 Maret 2022
Artikel Terpopuler
1
2
3
4
5
Artikel Terkait
20 Mei 2025, 12:48 WIB
19 Mei 2025, 19:00 WIB
16 Mei 2025, 13:00 WIB
16 Mei 2025, 12:00 WIB
14 Mei 2025, 19:14 WIB
Terkini
20 Mei 2025, 17:00 WIB
Dalam laporan keuangan yang dipublikasikan 12 Mei 2025, Mazda konfirmasi perakitan lokasi SUV CX-30 di RI
20 Mei 2025, 16:00 WIB
BMW mengaku enggan fokus mengembangkan EV, mereka justru ingin tetap memproduksi mobil bensin dan hidrogen
20 Mei 2025, 15:00 WIB
Desain Xpeng P7 generasi baru mulai diperkenalkan dengan tampilan yang agresif dan sudah menggunakan platform baru
20 Mei 2025, 14:00 WIB
Pasar otomotif AS ikut menghadapi tantangan penjualan mobil baru di tengah ketidakpastian aturan tarif
20 Mei 2025, 12:53 WIB
Indonesia tempati posisi kedua penyumbang penjualan ritel Mitsubishi terbanyak di ASEAN sebanyak 71 ribu unit
20 Mei 2025, 12:48 WIB
Bagi penggemar balap para raja, ada kesempatan menonton gratis MotoGP Jepang atau Malaysia di tahun ini
20 Mei 2025, 11:00 WIB
Yamaha mengaku permintaan sparepart semakin meningkat imbas berkurangnya permintaan motor baru di Indonesia
20 Mei 2025, 10:00 WIB
Kementerian Perindustrian atau Kemenperin tengah mengkaji untuk memberi insentif ke semua jenis kendaraan