Federal Oil Dukung Para Pembalap Gresini Kembali Berlaga di MotoGP
02 Juli 2025, 23:12 WIB
Enea Bastianini kuasai Free Practice MotoGP Mandalika 2024 dengan catatan waktu 1 menit 29,630 detik
Oleh Adi Hidayat
KatadataOTO – Tim Ducati Levono berhasil mendapat hasil positif pada sesi Free Practice MotoGP Mandalika 2024. Pembalap mereka, Enea Bastianini berhasil menjadi pembalap tercepat dibanding kompetitornya.
Ia berhasil mencatatkan waktu 1 menit 29,630 detik atau unggul tipis dibandingkan dua pembalap Prima Pramac Racing Jorge Martin serta Franco Morbidelli. Masing-masing terpaut 0,4 detik dan 0,79 detik dari Bastianini.
Posisi keempat diisi oleh Francesco Bagnaia dengan catatan waktu 1 menit 29,712 detik. Posisi lima besar ditutup oleh Marco Bezzecchi (Pertamina Enduro VR46).
Lebih lanjut, posisi 10 besar diisi oleh Fabio Quartararo (Monster Energy Yamaha), Marc Marquez (Gresini Racing), Pedro Acosta (Gasgas Tech3), Fabio Di Giannantonio (Pertamina Enduro VR46) dan Maverick Vinales (Aprilia Racing).
Sementara itu Miguel Oliveira dari Trackhouse Racing mengalami kecelakaan serius di tikungan 4. Ia pun kemudian dilarikan ke rumah sakit untuk mendapatkan perawatan.
Pemenang MotoGP Mandalika 2022 tersebut dinyatakan tidak dapat mengikuti balapan pada akhir pekan.
Rangkaian MotoGP Mandalika 2024 dilanjutkan sesi latihan bebas kedua pada Sabtu (28/9 pukul 09.10 WIB. Kemudian diikuti oleh sesi kualifikasi serta Sprint yang masing-masing digelar pukul 09.50 WIB dan 14.00 WIB.
Balapan utama Grand Prix Indonesia sendiri bakal diadakan Minggu (28/9) pada pukul 14.00 WIB.
Berdasarkan data terbaru dari Badan Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika (BMKG), cuaca di pada pagi hari sirkuit Mandalika akan berawan. Hujan ringan kemungkinan mengguyur di siang hari.
Sementara sore dan malam hari cuacanya cenderung berawan. Ada pun suhu udara berada di kisaran 23-33 derajat Celcius.
"Cuaca Minggu (29/09) atau saat race adalah berawan di pagi hingga malam hari. Suhunya adalah sekitar suhu 22 hingga 33 derajat Celsius," ungkap Zaenudin Abdul Majid Lombok Ari Wibianto Prakirawan BMKG.
Artikel Terpopuler
1
2
3
4
5
Artikel Terkait
02 Juli 2025, 23:12 WIB
02 Juli 2025, 19:00 WIB
02 Juli 2025, 16:24 WIB
02 Juli 2025, 12:00 WIB
02 Juli 2025, 07:00 WIB
Terkini
03 Juli 2025, 20:00 WIB
Pengamat sorot sejumlah hal yang harus dilakukan produsen Jepang bertahan di tengah gempuran mobil BYD
03 Juli 2025, 19:00 WIB
Menurut Jaecoo dengan bergabung bersama Chery mereka tidak gentar buat bersaing dengan pabrikan Jepang
03 Juli 2025, 18:00 WIB
Penjualan BYD Group di Juni 2025 berhasil lampaui wholesales mobil Indonesia periode Januari sampai Mei 2025
03 Juli 2025, 17:00 WIB
Peneliti ungkap masih ada produsen EV roda dua yang enggan menguji keamanan baterai dengan alasan biaya mahal
03 Juli 2025, 16:00 WIB
Kemenko Infra mengaku tengah menyiapkan aturan tarif atas dan bawah sopir logistik demi berantas truk ODOL
03 Juli 2025, 15:00 WIB
BYD Sealion 05 EV terdaftar di Direktorat Jenderal Kekayaan Intelektual dan berpeluang hadir di GIIAS 2025
03 Juli 2025, 14:00 WIB
Karoseri Laksana mengirimkan satu bus ke Sri Lanka untuk digunakan kegiatan pariwisata serta antarkota
03 Juli 2025, 13:00 WIB
Suzuki Fronx punya modal untuk disukai konsumen Indonesia lewat proporsi eksterior dan desain, kenyamanan juga mesin yang hemat