Tips Merawat Kaca Depan Mobil, Anti Jamur dan Baret

Terkesan sederhana namun kerap diabaikan, ini tips merawat kaca depan mobil agar terhindar jamur dan baret

Tips Merawat Kaca Depan Mobil, Anti Jamur dan Baret

KatadataOTO – Masih banyak orang abai dan keliru dalam melakukan perawatan kaca depan mobil, sehingga kerap mudah berjamur dan baret.

Padahal ada beberapa hal sederhana bisa dilakukan guna menjaga kualitas kaca depan. Mengingat hal itu penting membantu visibilitas pengemudi saat berkendara di jalan raya.

Komponen lain yang erat kaitannya dengan kualitas kaca depan yakni wiper. Karet wiper getas atau terpapar kotoran bisa memperparah baret.

Padahal ini berbahaya buat pengemudi. Rifat Sungkar, Praktisi Keselamatan Berkendara sekaligus Pereli Nasional memaparkan jika wiper tidak berfungsi baik maka berpotensi menyebabkan kecelakaan.

Tips Merawat Kaca Depan Mobil, Anti Jamur dan Baret
Photo : Unsplash

"Harus disiapkan pengemudi, terutama yang intensitas mobilitasnya tinggi. Investasi ini tidak mahal," ucap Rifat di sela acara Media Session Bosch Safety Campaign, Jakarta Pusat, Kamis (6/6).

Untuk menjaga keselamatan berkendara sembari merawat kualitas kaca depan, ia menegaskan pentingnya ganti wiper dalam jangka waktu tertentu.

"Melihat iklim Jakarta, saya sarankan dua tahun sekali harus ganti. Kalau satu tahun bisa lebih baik, investasi juga satu lap khusus kaca," kata Rifat.

Sementara itu, Septa, Car Specialist dari Montirpedia membagikan cara mendeteksi kondisi wiper yang sudah kurang baik dan bisa merusak kaca depan.


Terkini

news
Catat Tarif BPKB Elektronik yang Bakal Diluncurkan Awal 2025

Catat Tarif BPKB Elektronik yang Bakal Diluncurkan Awal 2025

Korlantas Polri menjelaskan tidak ada kenaikan tarif PNBP ketika BPKB elektronik diluncurkan pada tahun depan

mobil
BYD Klaim M6 Jadi Produk Terlaris di September 2024, Seal Kedua

Permintaan Naik, BYD Tambah Kapasitas Produksi Mobil Listriknya

BYD mulai menambah kapasitas produk mobil listrik mereka, selain itu turut merekrut ribuan pekerja baru

mobil
Hyundai Santa Fe

Hyundai Indonesia Lakukan Penyesuaian Fitur pada Santa Fe

Hyundai Indonesia lakukan penyesuaian fitur pada Santa Fe untuk memenuhi kebutuhan pelanggan di Indonesia

motor
Pelanggan Federal Oil Diganjar Satu Yamaha Xmax

Pelanggan Federal Oil Diganjar Satu Yamaha Xmax

Pelanggan setia Federal Oil yang sudah menggunakan produk mereka sejak 2018 mendapatkan hadiah Yamaha Xmax

mobil
Subsidi Mobil Listrik Berpeluang Lanjut, Begini Kata BYD

Subsidi Mobil Listrik Berpeluang Lanjut, Begini Kata BYD

BYD menunggu pemerintah melanjutkan program subsidi mobil listrik di masa mendatang karena bawa dampak positif

news
BYD Boyong Semua Mobil Listrik ke GIIAS Semarang 2024

Prabowo Akan Sambangi China, Sinyal Insentif EV Berlanjut

Presiden Prabowo Subianto akan melakukan kunjungan kerja perdana ke China, diperkirakan insentif EV berlanjut

news
Mengenal Lebih Dekat Suzuki Carry, Ada 6 Fakta Menarik

Mengenal Lebih Dekat Suzuki Carry, Ada 6 Fakta Menarik

Terdapat enam fakta menarik tentang Suzuki Carry yang belum banyak masyarakat ketahui, simak rangkumannya

news
Perpanjang STNK di Samsat Drive Thru

Bea Balik Nama Kendaraan Bekas Gratis Berlaku sampai Januari 2025

Pemerintah DKI menggelar program Bea Balik Nama Kendaraan bekas gratis yang berlaku hingga Januari 2025