Jangan Salah, Simak Perawatan Rutin Motor Setelah Libur Lebaran
25 April 2025, 16:26 WIB
Berdasarkan hasil survei yang telah dilakukan Kemenhub secara daring, mayoritas pemudik gunakan mobil pribadi untuk Lebaran 2023
Oleh Serafina Ophelia
TRENOTO – Kemenhub (Kementerian Perhubungan) telah melakukan survei untuk membantu persiapan setiap pihak dalam mempersiapkan kelancaran dan keamanan mudik Lebaran 2023. Ada beberapa hal yang menjadi fokus utama.
Sebelumnya dijelaskan bahwa jumlah pemudik diprediksi akan meningkat hingga 123.8 juta orang. Hal ini dipengaruhi berbagai faktor seperti dicabutnya PPKM dan kondisi saat ini yang sudah mendekati endemi pasca Covid-19.
Untuk diketahui survei dilakukan Kemenhub secara daring bekerjasama dengan akademisi serta pakar transportasi. Pelaksanaannya memperhatikan sejumlah faktor mulai dari sosiologis, ekonomi, budaya hingga perubahan kebijakan dan regulasi terkait penanganan Covid-19.
Hasil survei tersebut akan menjadi dasar masukan persiapan renops (rencana operasi) penyelenggaraan Angkutan Lebaran 2023.
Dikutip dari laman Kemenhub, Selasa (07/03) diprediksi pergerakan masyarakat didominasi dari Pulau Jawa. Jumlahnya sebesar 62.5 persen atau 77.3 juta orang.
Pemudik paling banyak berasal dari Jawa Timur sebanyak 21.2 juta orang. Sementara mayoritas orang akan pulang ke Jawa Tengah, diprediksi sebanyak 32.75 orang.
Artikel Terpopuler
1
2
3
4
5
Artikel Terkait
25 April 2025, 16:26 WIB
12 April 2025, 16:00 WIB
11 April 2025, 16:00 WIB
07 Mei 2024, 18:00 WIB
10 April 2024, 07:00 WIB
Terkini
19 Mei 2025, 19:00 WIB
Marc Marquez bakal kembali berburu poin di MotoGP Inggris 2025 untuk mengokohkan posisi di puncak klasemen
19 Mei 2025, 18:00 WIB
Gofar Hilman ubah Suzuki S-Presso jadi menyerupai Jimny dengan penambahan beragam body kit kustom menarik
19 Mei 2025, 17:00 WIB
Honda resmi menjual mobil listrik e:N1 secara terbatas di Malaysia, harganya mulai dari Rp 573 jutaan
19 Mei 2025, 16:01 WIB
Pengguna smartphone alami kerusakan kamera HP setelah merekam sensor Lidar Volvo EX90, ini penyebabnya
19 Mei 2025, 15:32 WIB
500 ribu ojol siap menggeruduk Jakarta besok untuk melakukan demo di sejumlah lokasi yang telah ditentukan
19 Mei 2025, 14:00 WIB
Harga mobil Daihatsu di sejumlah daerah berpeluang naik apabila diskon opsen ditiadakan oleh Pemda setempat
19 Mei 2025, 13:00 WIB
Wamenperin menilai kehadiran Chery Tiggo 8 CSH bisa menambah opsi kendaraan ramah lingkungan di Tanah Air
19 Mei 2025, 12:00 WIB
Mitsubishi bakal buka 10 diler di 2025 untuk menyambut model baru yang akan diluncurkan dalam waktu dekat