Mayoritas Pemudik Gunakan Mobil Pribadi untuk Libur Lebaran 2023

Berdasarkan hasil survei yang telah dilakukan Kemenhub secara daring, mayoritas pemudik gunakan mobil pribadi untuk Lebaran 2023

Mayoritas Pemudik Gunakan Mobil Pribadi untuk Libur Lebaran 2023

TRENOTO – Kemenhub (Kementerian Perhubungan) telah melakukan survei untuk membantu persiapan setiap pihak dalam mempersiapkan kelancaran dan keamanan mudik Lebaran 2023. Ada beberapa hal yang menjadi fokus utama.

Sebelumnya dijelaskan bahwa jumlah pemudik diprediksi akan meningkat hingga 123.8 juta orang. Hal ini dipengaruhi berbagai faktor seperti dicabutnya PPKM dan kondisi saat ini yang sudah mendekati endemi pasca Covid-19.

Untuk diketahui survei dilakukan Kemenhub secara daring bekerjasama dengan akademisi serta pakar transportasi. Pelaksanaannya memperhatikan sejumlah faktor mulai dari sosiologis, ekonomi, budaya hingga perubahan kebijakan dan regulasi terkait penanganan Covid-19.

Hasil survei tersebut akan menjadi dasar masukan persiapan renops (rencana operasi) penyelenggaraan Angkutan Lebaran 2023.

Photo : Istimewa

Dikutip dari laman Kemenhub, Selasa (07/03) diprediksi pergerakan masyarakat didominasi dari Pulau Jawa. Jumlahnya sebesar 62.5 persen atau 77.3 juta orang.

Pemudik paling banyak berasal dari Jawa Timur sebanyak 21.2 juta orang. Sementara mayoritas orang akan pulang ke Jawa Tengah, diprediksi sebanyak 32.75 orang.


Terkini

news
Taksi Bluebird

10 Persen Taksi Bluebird Akan Pakai Mobil Listrik di 2030

Berkomitmen membantu turunkan emisi karbon, 10 persen armada taksi Bluebird akan pakai mobil listrik per 2030

motor
Spesifikasi Motor Listrik MAB Electro ML01

Spesifikasi Electro ML01, Motor Listrik MAB di Bawah Rp 20 Jutaan

Hadir di PEVS 2024 sebagai prototipe, berikut spesifikasi Electro ML01 yang bakal dijual di bawah Rp 20 juta

news
Harga BBM Shell, BP AKR dan Vivo Naik di Awal Mei 2024

Harga BBM Shell, BP AKR dan Vivo Naik di Awal Mei 2024

Berikut ini daftar lengkap harga BBM Shell, BP AKR, hingga Vivo yang baru mengalami kenaikan di Mei 2024

mobil
Spesifikasi Wuling Cloud EV, Sudah Bisa Dipesan di PEVS 2024

Spesifikasi Wuling Cloud EV, Sudah Bisa Dipesan di PEVS 2024

Tampil dalam pameran PEVS 2024, berikut spesifikasi Wuling Cloud EV yang dilengkapi banyak fitur kekinian

news
Lokasi SIM Keliling Bandung

Jadwal dan Lokasi SIM Keliling Bandung Kamis 2 Mei 2024

Layanan SIM keliling Bandung tersedia di dua lokasi berbeda dan berpindah setiap hari, berikut informasinya

news
Lokasi SIM Keliling Jakarta Hari Ini 2 Mei, Berikut Jadwalnya

Lokasi SIM Keliling Jakarta Hari Ini 2 Mei, Berikut Jadwalnya

SIM Keliling Jakarta kembali beroperasi dari lima tempat berbeda hari ini buat melayani warga Ibu Kota

news
Logistic Skill Contest

Toyota Indonesia Gelar Logistic Skill Contest untuk Pengemudi

Toyota Indonesia gelar Logistic Skill Contest untuk para pengemudi yang menjadi tulang punggung distribusi

news
Ganjil genap Jakarta

Ganjil Genap Jakarta 2 Mei 2024, Waspada Bila Ingin ke PEVS

Calon pengunjung PEVS 2024 harus mewaspadai ganjil genap Jakarta agar terhidar dari risiko sanksi tilang