SIM Keliling Jakarta di 5 Tempat Jelang Akhir Pekan, 28 November

SIM keliling Jakarta tidak dibuka di lima lokasi selama akhir pekan, manfaatkan fasilitas tersebut hari ini

SIM Keliling Jakarta di 5 Tempat Jelang Akhir Pekan, 28 November

KatadataOTO – SIM keliling Jakarta beroperasi normal di hari kerja. Namun selama akhir pekan, layanan ini beroperasi secara terbatas dan tidak di lima tempat.

Sehingga patut jadi perhatian pemohon yang ingin melakukan perpanjangan masa berlaku SIM. Sebab tidak ada dispensasi keterlambatan.

Perlu jadi catatan, SIM keliling Jakarta tidak dapat melayani prosedur perpanjangan apabila kartu berstatus kedaluwarsa. Pemohon harus mengurus langsung ke kantor Satpas.

Selengkapnya, simak informasi lengkap SIM keliling Jakarta yang beroperasi menjelang akhir pekan ini beserta persyaratannya.

SIM Keliling Jakarta
Photo : KatadataOTO

5 Lokasi SIM Keliling Jakarta Hari Ini, Jumat (28/11)

  • Jakarta Timur: Mall Grand Cakung
  • Jakarta Selatan: Area parkir samping Kampus Trilogi Kalibata
  • Jakarta Barat: Mall Citraland
  • Jakarta Utara: Lobby utama LTC Glodok
  • Jakarta Pusat: Kantor Pos Lapangan Banteng

Biaya Perpanjang SIM

Biaya perpanjang SIM bervariasi, diatur secara hukum dalam PP Nomor 60 Tahun 2016 tentang Penerimaan Negara Bukan Pajak. SIM A dikenakan biaya Rp 80 ribu sedangkan SIM C Rp 75 ribu.

Sebagai catatan, biaya tercantum pada aturan tersebut belum mencakup pemeriksaan kesehatan dan test psikologi yang tarifnya sekitar Rp 35 ribu sampai Rp 60 ribu.

Jangan terlewat, tidak ada dispensasi jika SIM terlewat dari masa berlaku. Pemohon harus melewati prosedur penerbitan ulang jika kartu telah kedaluwarsa.


Terkini

news
Ganjil genap Jakarta

Ganjil Genap Jakarta 27 Januari 2026, Awas Ada Denda Ratusan Ribu

Ganjil genap Jakarta kembali diterapkan untuk memastikan kelancaran arus kendaraan yang terjadi di Ibu Kota

mobil
SIM Keliling Jakarta

Lokasi SIM Keliling Jakarta Hari Ini 27 Januari 2026

Ada di lima tempat berbeda, SIM keliling Jakarta melayani prosedur perpanjangan khusus pemilik SIM A dan C

news
SIM Keliling Bandung

2 Lokasi SIM Keliling Bandung 27 Januari, Ada di MCD Pasir Koja

Terdapat dua lokasi SIM keliling Bandung yang beroperasi hari ini, pengendara bisa mendatangi sejak pagi

news
Forwot

Cara Forwot Tunjukan Kepedulian Masa Depan Industri Otomotif

Forwot baru saja menggelar touring serta diskusi dengan mengusung tema Indonesia's Automotive Outlook 2026

komunitas
Mobil listrik

KOLEKSI Beri Edukasi Standar Keselamatan Mobil Listrik

Isu terbakarnya mobil listrik saat melakukan pengisian daya di rumah, menjadi isu penting bagi sebagian pihak

mobil
destinator

Mitsubishi Destinator Dibekali Fitur Konektivitas yang Inovatif

Mitsubishi Connect pada Destinator hadir untuk memanjakan para pengguna dalam setiap perjalanan sehari-hari

mobil
Ekspor BYD

BYD Optimis Bisa Jual 1,3 Juta Mobil di Luar Cina Pada 2026

BYD tingkatkan target ekspor mereka dari Cina pada 2026 sebesar 25 persen dibanding pencapaian tahun lalu

motor
Yamaha Tmax

Simak Spesifikasi Yamaha Tmax Terbaru, Cocok Dipakai Touring

Kehadiran Yamaha Tmax model 2026 menjadi opsi baru bagi para pencinta otomotif, sebab banyak ubahan diberikan