Jakarta Running Festival 2024 Digelar, Sejumlah Jalan Dialihkan

Jakarta Running Festival 2024 dimulai hari ini, sejumlah ruas jalan dialihkan petugas untuk kelancaran acara

Jakarta Running Festival 2024 Digelar, Sejumlah Jalan Dialihkan
  • Lalu Lintas dari Utara (Tanah Abang) menuju ke Timur (Kampung Melayu) dapat menggunakan jalan Mas Mansyur - Prof. Dr. Satrio atau JLNT Satrio - Casablanka Raya - K.H Abdulah Syafei dan seterusnya
  • Lalu Lintas dari Timur (Kampung Melayu) menuju ke Utara (Tanah Abang) dapat menggunakan jalan KH. Abdulah Syafei - Casablanka Raya-JLNT Dr. Satrio atau  Dr. Satrio - Mas Mansyur dan seterusnya
  • Lalu lintas dari arah Selatan (GBK) menuju Utara (Harmoni) dapat menggunakan jalan Jenderal Sudirman-semanggi - M.H Thamrin sisi Barat - Medan Merdeka Barat dan seterusnya
  • Lalu lintas dari arah Timur (Tol Cikampek) menuju Selatan (Halim Perdana Kusuma) dapat menggunakan Akses Tol Cikampek - Perindustrian - Usman Harun - Udayana - Cililitan Besar - Komodor Halim Perdana Kusuma – Angkasa dan seterusnya
  • Lalu Lintas dari arah Selatan (Halim Perdana Kusuma) menuju Utara (Cawang) dapat menggunakan  jalan Halim Perdana Kusuma sisi Barat - Akses Tol Cikampek - Mayjen Sutoyo dan seterusnya.

Terkini

motor
Presiden Prabowo Subianto Segera Siapkan Motor Nasional

Presiden Prabowo Subianto Siapkan Motor Nasional Buatan Anak Bangsa

Setelah mobil, Presiden Prabowo Subianto berniat untuk memproduksi motor nasional dalam waktu dekat ini

news
Tips Hadapi Situasi Darurat saat Berkendara di Libur Nataru

Tips Hadapi Situasi Darurat saat Berkendara di Momen Libur Nataru

Sebelum bepergian saat libur Nataru, ada beberapa hal yang harus disiapkan agar bisa selamat sampai tujuan

mobil
Wholesales LMPV

Wholesales LMPV Oktober 2025, Xpander Masih Favorit

Mitsubishi Xpander mengalami kenaikan paling pesat wholesales LMPV per Oktober 2025, berikut datanya

news
Suzuki Fronx dan Satria Buatan Indonesia Resmi di Ekspor

Suzuki Fronx dan Satria Buatan Indonesia Resmi Diekspor

Ekspor Dua produk anyar Suzuki Fronx dan Satria resmi dimulai, sasar sejumlah negara di kawasan ASEAN

mobil
Prediksi Harga Honda Super One, Dua Kali Lipat BYD Atto 1

Prediksi Harga Honda Super One, Dua Kali Lipat BYD Atto 1

Honda Super One diyakini punya banderol serupa produk-produk mobil asal Jepang pada umumnya di Tanah Air

news
Jenis-jenis oli

Federal Oil Kejar Pengedar Oli Palsu di Kalimantan Timur

Federal Oil melakukan penindakan terhadap dua bengkel motor di Kalimantan Timur karena memasarkan oli palsu

mobil
Pertimbangkan Hal Ini Sebelum Membeli Mobil Baru di GJAW 2025

Pertimbangkan Hal Ini Sebelum Beli Mobil Baru di GJAW 2025

Ketika berencana untuk membeli mobil baru di GJAW 2025, wajib mempertimbangkan kemampuan finansial keluarga

mobil
Suzuki Fronx

Suzuki Fronx Raih 5 Bintang Keselamatan dari ASEAN NCAP

Suzuki Fronx berhasil meraih lima bintang keselamatan dari ASEAN NCAP meski bagian yang kurang optimal