Jadwal dan Lokasi SIM Keliling Jakarta Sebelum Malam Tahun Baru

Terdapat lima SIM Keliling Jakarta yang beroperasi sebelum libur tahun baru 2024 guna melayani masyarakat

Jadwal dan Lokasi SIM Keliling Jakarta Sebelum Malam Tahun Baru
  • Oleh Satrio Adhy

  • Jum'at, 29 Desember 2023 | 06:20 WIB

KatadataOTO – Banyak masyarakat yang mulai berpergian menggunakan kendaraan pribadi guna menyambut libur tahun baru 2024. Oleh sebab itu ada baiknya memperhatikan masa berlaku SIM (Surat Izin Mengemudi).

Sebab dokumen berkendara satu ini bakal kedaluwarsa lima tahun sejak tanggal pembuatan. Jika terlewat sehari saja maka tidak bisa diurus.

Anda diwajibkan mengikuti proses penerbitan di kantor Satpas Terdekat. Untuk itu jangan sampai lengah atau lupa memperhatikan.

SIM Keliling Surabaya
Photo : Antara

Di sisi lain Polda Metro Jaya juga memberikan dispensasi bagi pemegang SIM yang akan kedaluwarsa pada libur tahun baru 2024.

“Buat pemegang SIM masa berlaku habis di 30 Desember 2023 sampai 1 Januari 2024 dapat mengurusnya saat 2-3 Januari 2024 dengan mekanisme perpanjangan,” bunyi pengumuman Polda Metro Jaya.

Pengendara pun bisa memanfaatkan keberadaan SIM Keliling Jakarta pada Jumat (29/12). Sebab Polda Metro Jaya menyebarnya di lima tempat berbeda.

Sehingga pemohon lebih mudah mencari lokasi SIM keliling terdekat milik Polda Metro Jaya. Ini menjadi solusi bagi yang ingin melakukan dengan mudah.

Selain itu menurut laman resmi NTMC, jadwal SIM Keliling Jakarta beroperasi sejak pukul 08.00-14.00 WIB. Warga pun dapat datang lebih pagi guna menghindari antrean.

Menjadi pilihan tepat bagi Anda yang sibuk atau tidak memiliki waktu banyak. Pasalnya semua proses perpanjangan dilakukan di satu tempat strategis.


Terkini

motor
Alva Enggan Pakai Metode Swap Baterai

Alva Enggan Pakai Metode Swap Baterai, Bisa Turunkan Performa

Dimensi dan kapasitas kecil, Alva enggan pakai metode swap baterai karena diklaim bisa kurangi performa

mobil
BMW Seri 3 Disematkan Connected Drive, Khusus Lansiran 2024

BMW Seri 3 Disematkan Connected Drive, Khusus Lansiran 2024

BMW seri 3 lansiran 2024 disematkan fitur Connected Drive guna memanjakan sang pemilik selama perjalanan

mobil
Chery Omoda E5

Chery Omoda E5 Berhasil Terjual 506 Unit di April 2024

Retail sales Chery Omoda E5 berhasil mencapai 506 unit pada April 2024 dan menjadi tulang punggung penjualan

mobil
Xpander Cross dan Pajero Sport Elite

Mitsubishi Xpander Cross dan Pajero Sport Elite cuma 800 Unit

Mitsubishi Xpander Cross dan Pajero Sport Elite Limited Edition sasar konsumen yang ingin tampil beda

mobil
Mobil Listrik Wuling Cloud EV Mulai Dikirim ke Konsumen Pekan ini

Mobil Listrik Wuling Cloud EV Mulai Dikirim ke Konsumen Pekan ini

Bagi Anda pembeli Wuling Cloud EV tidak perlu menunggu waktu lama, sebab unit bakal segera dikirim ke konsumen

mobil
Mobil terlaris April 2024

20 Mobil Terlaris April 2024, Dikuasai Jepang

Daftar 20 mobil terlaris April 2024 masih dikuasai oleh pabrikan Jepang dengan beragam model andalan

news
Alva Mulai Jajaki Rencana Ekspor, Targetkan Pasar Asia Tenggara

Alva Mulai Jajaki Rencana Ekspor, Target Pasar Asia Tenggara

Ingin melakukan ekspansi, Alva mulai jajaki rencana ekspor dengan target utama kawasan Asia Tenggara

mobil
Xpander Cross dan Pajero Sport Limited

Xpander Cross dan Pajero Sport Limited Tuk Dongkrak Penjualan

Kehadiran Mitsubishi Xpander Cross dan Pajero Sport Limited Edition diharapkan meningkatkan penjualan