Biaya Perpanjang SIM Mati Setelah Lebaran 2025, Dimulai Hari Ini
08 April 2025, 14:00 WIB
Ada lima lokasi tersebar di area strategis, berikut informasi jadwal dan lokasi SIM keliling Jakarta hari ini
Oleh Serafina Ophelia
KatadataOTO – SIM keliling Jakarta merupakan salah satu fasilitas yang dapat dimanfaatkan masyarakat buat melakukan perpanjangan SIM. Layanan ini disediakan oleh Polda Metro Jaya dan tersebar di beberapa area strategis.
Dengan adanya SIM keliling Jakarta, pemohon tidak perlu repot mencari kantor Satpas terdekat, lalu biaya maupun prosedurnya tidak ada perbedaan.
Kemudian hari ini masih berlaku dispensasi bagi Anda yang SIM-nya telah kedaluwarsa saat libur Lebaran tepatnya periode 29 Maret-7 April 2025. Keringanan ini berlaku sampai 15 April mendatang.
Setelah tanggal tersebut, SIM yang sudah kedaluwarsa tidak lagi bisa diperpanjang dan pemohon harus mengikuti prosedur penerbitan ulang.
SIM keliling Jakarta dapat melakukan prosedur perpanjangan Surat Izin Mengemudi, jika kartu tersebut masih berstatus aktif. Apabila sudah terlewat maka pemohon harus mengikuti proses pembuatan dari awal.
Artikel Terpopuler
1
2
3
4
5
Artikel Terkait
08 April 2025, 14:00 WIB
08 April 2025, 06:00 WIB
28 Maret 2025, 06:40 WIB
27 Maret 2025, 06:00 WIB
26 Maret 2025, 06:00 WIB
Terkini
09 April 2025, 06:00 WIB
Pembatasan ganjil genap Jakarta 9 April 2025 masih menjadi andalan buat kepolisian dalam atasi kemacetan
08 April 2025, 22:00 WIB
Korlantas beri catatan terkait arus mudik Lebaran 2025 yang harus dibenahi agar perjalanan lebih nyaman di masa depan
08 April 2025, 21:00 WIB
Jorge Martin baru saja mengonfirmasi kalau dirinya bakal balapan di MotoGP Qatar 2025 di Sirkuit Lusail
08 April 2025, 20:00 WIB
Bagi para pemilik QJMotor SRV 250 AMT, bisa mencontoh ide modifikasi yang diterapkan oleh Katros Garage
08 April 2025, 19:00 WIB
Tarif resiprokal yang diterapkan oleh presiden AS juga dapat berdampak buruk buat industri otomotif lokal
08 April 2025, 18:00 WIB
Harga mobil melambung mengakibatkan masyarakat lebih memilih membeli kendaraan dengan cara kredit tenor panjang
08 April 2025, 17:00 WIB
Kehadiran Suzuki Fronx di Indonesia semakin dekat, unitnya sudah bisa dipesan konsumen yang berminat
08 April 2025, 16:00 WIB
Ada etika berkendara yang harus diperhatikan ketika berada di jalur contraflow agar terhindar dari kecelakaan