Cek 5 Lokasi SIM Keliling Jakarta Hari Ini, Kamis 13 Maret

Ada lima lokasi SIM keliling Jakarta yang bisa dimanfaatkan hari ini, simak rangkuman informasi lengkapnya

Cek 5 Lokasi SIM Keliling Jakarta Hari Ini, Kamis 13 Maret

KatadataOTO – SIM keliling Jakarta disediakan oleh Polda Metro Jaya untuk memudahkan masyarakat dalam melakukan perpanjangan masa berlaku SIM. Fasilitas tersebar di lima lokasi strategis.

Pemohon cukup menyiapkan sejumlah dokumen persyaratan seperti SIM A dan C asli, e-KTP kemudian lengkap dengan salinannya.

Jangan sampai salah, pastikan SIM Anda masih berlaku saat akan diperpanjang. Apabila terlewat dari tenggat waktu maka prosedur hanya bisa dilakukan di kantor Satpas terdeat.

Selengkapnya, simak informasi lengkap SIM keliling Jakarta yang beroperasi hari ini termasuk lokasi, biaya dan caranya.

Lokasi SIM Keliling Jakarta Hari Ini
Photo : KatadataOTO

5 Lokasi SIM Keliling Jakarta Hari Ini, Kamis (13/03)

  1. Jakarta Timur: Mall Grand Cakung
  2. Jakarta Selatan: Kampus Trilogi Kalibata
  3. Jakarta Barat: Mall Citraland
  4. Jakarta Utara: LTC Glodok
  5. Jakarta Pusat: Kantor Pos Lapangan Banteng

Jika mengacu pada informasi resmi dari Polda Metro Jaya, layanan SIM keliling Jakarta bisa mulai dimanfaatkan oleh pemohon mulai pukul 08:00 sampai 14:00 WIB.

Regulasi terkait waktu perpanjangan SIM tertuang dalam Peraturan Kapolri nomor 5 tahun 2021 pasal 4. Selanjutnya Undang-Undang nomor 22 tahun 2009 mengenai Lalu Lintas dan Angkutan Jalan pasal 85 ayat 2.

Jangan sampai terlewat, SIM keliling Jakarta tidak dapat melayani perpanjangan masa berlaku apabila sudah terlewat dari tenggat waktu yang tertera pada kartu.


Terkini

mobil
Changan Beri Hadiah Menarik Buat Pembelian Lumin dan Deepal S07

Changan Beri Hadiah Menarik Buat Konsumen Lumin dan Deepal S07

Changan menyiapkan iPhone 17 sampai Instax Mini 12 untuk pembelian Lumin dan Deepal S07 selama GJAW 2025

mobil
Mitsubishi

Mitsubishi Targetkan 2.000 SPK Selama GJAW 2025

Naik 20 persen dari tahun lalu, Mitsubishi targetkan bisa raih 2.000 SPK berkat kehadiran Destinator

mobil
Lamborghini Akui Persaingan dengan Merek Cina Makin Sengit

Lamborghini Akui Persaingan dengan Merek Cina Makin Sengit

Merek Cina mulai menghadirkan produk-produk di segmen luxury, Lamborghini akui persaingannya semakin sengit

mobil
Permintaan Atto 1 Diprediksi Masih Tinggi Sampai Penghujung Tahun

Pemesanan BYD Atto 1 Diprediksi Masih Tinggi di Penghujung Tahun

BYD Atto 1 jadi primadona baru masyarakat Indonesia, mobil listrik ini sudah terpesan ribuan unit di Tanah Air

motor
Motor Listrik VinFast Masuk Indonesia Tahun Depan, Masih CBU

Motor Listrik VinFast Masuk Indonesia Tahun Depan, Masih CBU

Motor listrik VinFast dijadwalkan masuk pasar Indonesia mulai 2026, namun modelnya masih dirahasiakan

mobil
Suzuki

Suzuki Tampilkan Beragam Mobil Ramah Lingkungan di GJAW 2025

Suzuki hadirkan sejumlah pilihan model mobil yang fungsional bagi keluarga Indonesia dan bisa diandalkan

mobil
Lepas L8

Pakai Platform Khusus, Lepas L8 Bisa Tempuh Jarak 1.300 Km

Lepas L8 menggunakan Lex Platform yang membuat pabrikan mudah memasangkan beragam teknologi guna tekan konsumsi BBM

mobil
Toyota Veloz Hybrid

Daftar Harga Toyota Veloz Hybrid, Berlaku Sampai Akhir Tahun

Toyota Veloz Hybrid dijual dengan beragam keunggulan termasuk harga yang cukup kompetitif buat pelanggan