Skema Cicilan New Kawasaki KLX 150, Angsuran Mulai Rp900 Ribuan

New Kawasaki KLX 150 baru saja diluncurkan oleh PT KMI pada Sabtu (4/2), motor trail satu ini dipasarkan mulai Rp32 jutaan

Skema Cicilan New Kawasaki KLX 150, Angsuran Mulai Rp900 Ribuan

TRENOTONew Kawasaki KLX 150 baru saja diluncurkan pada Sabtu, (4/2). Motor trail tersebut membawa sejumlah penyegaran diberikan oleh pabrikan asal Jepang.

Sebut saja lampu utama sudah berubah menjadi LED. Mereka mengklaim sistem pencahayaan ini yang pertama di kelasnya.

Dengan begitu para pengendara bisa lebih mudah menggunakannya pada malam hari. Membuat Anda leluasa melahap setiap medan dilalui.

Photo : TrenOto

Selanjutnya ada sentuhan anyar pada sisi desain bodi. Kawasaki membuatnya menjadi sangat sporti mirip sama saudaranya keluarga KX.

“Sejak 2009 kami merupakan salah satu pionir di Indonesia yang mengenalkan sepeda motor dual purpose,” ujar Michael C. Tanadhi, Head Sales & Promotion PT KMI (Kawasaki Motor Indonesia), di kawasan Ancol.

Selain itu ada pilihan warna baru untuk motor trail satu ini. Bagi new Kawasaki KLX 150, yakni lime green.

Sementara KLX 150 S bercorak green dan ebony. Lalu varian SE (Special Edition) dibekali kelir anyar, yaitu vivid orange, neon green, delight blue hingga shiny yellow atau oriental blue.

Baca Juga: New Kawasaki KLX 150 Resmi Meluncur Hari Ini, Cek Harganya

"Warna-warna ini tentunya dapat memberikan penyegaran bagi Kawasaki Lovers khususnya pecinta motor trail," ucapnya.

Selanjutnya penyematan panel meter yang sudah digital. Sehingga pemilik new Kawasaki KLX 150 bisa mendapatkan informasi cukup lengkap mengenai sepeda motornya.

Lalu pada suspensi bagian depan ditingkatkan dari 165 mm ke 180 mm. Jadi menambah kemampuan berkendara juga mempertahankan manuver lebih baik.


Terkini

mobil
Prediksi Mobil BYD

Prediksi Mobil BYD yang Masuk Indonesia di 2024 Listrik Semua

Hanya fokus memasarkan kendaraan listrik murni, ini prediksi mobil BYD yang masuk Indonesia tahun ini

otosport
Kata Marc Marquez Usai Sabet Podium Perdana Bersama Ducati

Kata Marc Marquez Usai Sabet Podium Perdana Bersama Ducati

Marc Marquez akhirnya berhasil meraih podium perdananya bersama Ducati dalam balapan MotoGP Spanyol 2024

mobil
Kenaikan Suku Bunga BI

Daihatsu Belum Rasakan Dampak Kenaikan Suku Bunga BI

Daihatsu mengungkapkan bahwa dampak kenaikan suku bunga BI masih belum bisa dirasakan dalam waktu dekat

mobil
Chery boyong 3 PHEV

Chery Boyong 3 PHEV Baru di Beijing Auto Show

Jaecoo J7 jadi salah satu model yang akan hadir di Tanah Air, Chery boyong 3 PHEV baru di Beijing Auto Show

otopedia
Tips beli mobil pertama

Tips Beli Mobil Pertama dari Daihatsu dan Seva, Tak Perlu 3 Baris

Daihatsu dan Seva berikan tips beli mobil pertama yang menekankan bahwa kendaraan tak harus tiga baris

mobil
Penjualan Toyota Global

Penjualan Toyota Global Tahun Fiskal 2023 Cetak Rekor Baru

Penjualan Toyota global tahun fiskal 2023 berhasil menyentuh angka 11 juga unit dan menjadi rekor baru

motor
Varian Honda Stylo 160 yang Paling Laku di Jakarta, Ini Harganya

Varian Honda Stylo 160 yang Paling Laku di Jakarta, Ini Harganya

Menurut PT Wahana Makmur Sejati, Honda Stylo 160 berwarna Royal Green paling dicari konsumen di Jakarta

otosport
Klasemen MotoGP 2024: Francesco Bagnaia Tempel Jorge Martin

Klasemen MotoGP 2024: Francesco Bagnaia Tempel Jorge Martin

Francesco Bagnaia berhasil memperbaiki posisinya di klasemen MotoGP 2024 usai meraih kemenangan di Spanyol