Daftar Harga Matic 110 cc Akhir Agustus, Honda Beat Rp 18 Jutaan
28 Agustus 2024, 21:00 WIB
Menjadi salah satu pilihan skuter matik (skutik) di Indonesia, berikut harga Honda Scoopy baru dan bekas terbaru
Oleh Dian Tami Kosasih
TRENOTO – Mengadopsi tampilan retro, harga Honda Scoopy baru berada di atas Rp20 juta pada Januari 2022. Tak heran beberapa orang memilih membeli unit bekasnya karena lebih terjangkau.
Memiliki banderol cukup mahal, terdapat beragam fitur canggih yang disematkan pada motor pabrikan Jepang tersebut. Mengalami pembaruan akhir Desember lalu, Honda Scoopy terbaru menggunakan teknologi frame rangka eSAF (enhanced Smart Architecture Frame), sehingga lebih lincah dan mudah dikendarai.
Fitur unggulan lain yang menjadi andalan pada motor ini ialah pengisi daya baterai ponsel USB serta Smart Key yang terintegrasi dengan Answer Back System dan Anti Theft Alarm.
Terdapat juga panel meter digital dengan layar LCD yang lebih besar, sehingga mampu menyajikan penunjuk waktu, konsumsi bahan bakar rata-rata dan real time, tripmeter, indikator Smart Key dan indikator baterai (khusus untuk tipe Smart Key).
Menambah kenyamanan berkendara, pabrikan berlambang sayap mengepak tersebut memberikan Multi Function Hook, untuk menggantungkan barang bawaan secara praktis.
Honda Scoopy terbaru juga mempertahankan desain pijakan kaki yang terintegrasi dengan bodi, serta pelek dual 5 spokes, 12 inch dan ban tubeless. Dari sisi jantung pacu, terdapat mesin 110cc eSP (enhanced Smart Power) sehingga lebih hemat bahan bakar minyak (BBM).
Memiliki kapasitas tangki bahan bakar 4,2 liter, konsumsi bensin kendaraan mencapai 59 kilometer per liter melalui pengaktifan fitur ISS (metode ECE R40). Uji coba dilakukan pabrikan dengan metode pengetesan EURO 3.
Hadir dengan 4 pilihan varian dan 8 warna, berikut daftar harga Honda Scoopy baru seperti dilansir website resmi AHM. Seluruh harga berstatus on the road DKI Jakarta:
Dilansir beberapa situs jual beli online, berikut harga Scoopy bekas mulai 2018 hingga 2021:
Artikel Terpopuler
1
2
3
4
5
Artikel Terkait
28 Agustus 2024, 21:00 WIB
16 Juli 2024, 20:56 WIB
11 Mei 2024, 17:11 WIB
06 Maret 2024, 10:00 WIB
05 Maret 2024, 22:24 WIB
Terkini
16 Oktober 2024, 20:00 WIB
Ada dua model produksi Wuling, berikut sejumlah mobil milik Veronica Tan calon menteri Prabowo Subianto
16 Oktober 2024, 19:01 WIB
Pemberlakuan tarif impor EV oleh Uni Eropa membuat BYD lakukan ekspansi lewat pembangunan pabrik di luar China
16 Oktober 2024, 18:00 WIB
Chery menyebut kalau mobil listrik Omoda E5 cukup diminati oleh konsumen, sebab terjual sampai ribuan unit
16 Oktober 2024, 17:00 WIB
Untuk denda tilang Operasi Zebra 2024 yang paling murah adalah Rp 250 ribu dan termahal di angka Rp 1 juta
16 Oktober 2024, 16:00 WIB
Beberapa kasus terjadi Florida, mobil listrik terbakar saat baterainya terpapar air laut sehingga pemilik harus waspada
16 Oktober 2024, 15:00 WIB
Insentif mobil hybrid ternyata masih ditunggu berbagai manufaktur otomotif di Indonesia, termasuk BYD
16 Oktober 2024, 14:00 WIB
Terdapat beberapa pertimbangan ketika Mazda ingin menambah diler baru untuk melayani masyarakat di Indonesia
16 Oktober 2024, 12:03 WIB
Jadi pendatang baru di pasar pikap, Toyota Hilux Rangga disebut memiliki beberapa keunggulan untuk bersaing