Honda Scoopy Tampil Menawan, Disematkan Warna Baru
13 November 2025, 23:00 WIB
Menjadi salah satu motor terlaris di Indonesia, harga Honda Scoopy 2023 kerap menjadi pertanyaan favorit masyarakat
Oleh Denny Basudewa
Inovasi terakhir disebut membuat proses stater motor menjadi lebih halus. Adapun fitur di atas kini disematkan pada seluruh produk Honda.
Generasi keempat Honda Scoopy hadir pada 2017 dengan tampilan yang benar-benar baru. Tidak hanya itu, ubahan juga menyasar hingga diameter roda menjadi 12 inci dari sebelumnya 14 inci.
Pembaruan selanjutnya terjadi pada akhir 2020. Kali ini ubahannya meliputi mesin hingga sasisnya lebih sarat teknologi.
Honda Scoopy generasi kelima terus bertahan hingga sekarang. AHM beberapa kali mengenalkan pilihan warna baru untuk menggoda calon konsumen.
Sebagai salah satu motor terlaris di Indonesia, harga Honda Scoopy selalu menjadi pertanyaan masyarakat. Pada awal 2023, AHM melakukan pengkinian dengan menaikan harganya sebesar Rp100 ribu.
Honda Scoopy terbagi dalam empat varian yakni Fashion, Sporty, Prestige dan Stylish. Sementara banderolnya mulai dari Rp21 hingga Rp22 jutaan.
Scoopy Prestige dan Stylish
Artikel Terpopuler
1
2
3
4
5
Artikel Terkait
13 November 2025, 23:00 WIB
15 Oktober 2025, 12:00 WIB
11 Oktober 2025, 15:00 WIB
10 Oktober 2025, 16:00 WIB
15 Mei 2025, 18:00 WIB
Terkini
16 Januari 2026, 15:00 WIB
Berikut KatadataOTO merangkum daftar biaya pembuatan pelat nomor cantik tahun ini, harga mulai Rp 5 jutaan
16 Januari 2026, 14:00 WIB
Buat Anda yang ingin menghabiskan waktu saat libur Isra Miraj, wajib mengetahui jadwal ganjil genap Puncak
16 Januari 2026, 13:00 WIB
Honda menegaskan menjaga stok di pasar agar tidak berlebihan di 2025 sehingga membuat wholesales turun tajam
16 Januari 2026, 11:00 WIB
Penjualan Honda 2025 mengalami penurunan yang cukup dampak dari beragam faktor termasuk lemahnya pasar otomotif
16 Januari 2026, 09:00 WIB
Hyundai menjadi sponsor utama dalam kompetisi ASEAN CUP yang diselenggarakan mulai Juni 2026 mendatang
16 Januari 2026, 07:00 WIB
Aprilia Racing jadi tim MotoGP ketiga yang merilis motor balap baru Marco Bezzecchi dan Jorge Martin
16 Januari 2026, 06:24 WIB
BYD punya sirkuit all-terrain dengan fasilitas lengkap sebagai tempat pengetesan dan pamer ketangguhan New Energy Vehicle atau NEV
16 Januari 2026, 06:00 WIB
Meski ada libur nasional Isra Miraj hari ini, SIM keliling Bandung hadir guna memenuhi kebutuhan pengedara