Harga dan Spesifikasi Lengkap All New Honda Beat 2024

Diluncurkan hari ini (03/06), berikut harga dan spesifikasi lengkap all new Honda Beat 2024 dengan fitur baru

Harga dan Spesifikasi Lengkap All New Honda Beat 2024

KatadataOTO – All new Honda Beat resmi meluncur hari ini (03/06) dengan sejumlah ubahan. Motor Entry Level PT Astra Honda Motor (AHM) telah dibekali fitur baru.

Hadir sebagai motor berbanderol murah, teknologi yang disematkan menambah kenyamanan berkendara. Terlebih sistem keamanan juga ditambah seiring perkembangan zaman.

Sentuhan pada generasi terbaru Honda Beat diharapkan bisa diterima positif masyarakat. Sekadar informasi sejak pertama kali dipasarkan pada 2008, skutik tersebut sudah terjual sebanyak puluhan juta unit.

“Kami senang jajaran produk sepeda motor Honda terus dipercaya dan mendapat penerimaan luar biasa dari masyarakat. Kami memperkenalkan all new Honda Beat Series sebagai pilihan terbaru untuk berkendara sehari-hari,” kata Susumu Mitsuishi, President Director PT AHM di sela-sela peluncuran.

All new Honda Beat
Photo : Istimewa

Fitur paling menarik yang ditawarkan pada generasi terbaru Honda Beat adalah Smart Key System. Inovasi tersebut tidak hanya memudahkan pengguna namun menambah tingkat keamanan.

Ditambah lagi all new Honda Beat sudah disematkan alarm. Kemudian terdapat Power Charger 12 Watt untuk mendukung para pelanggan dalam beraktivitas.

Sehingga selama perjalanan gawai pemilik motor bisa tetap terisi dayanya.

“Kami mempertahankan desain bodi yang kompak dan ramping pada all new Honda Beat. Kami pun menunjang berbagai kebutuhan pengendara dengan fitur kekinian,” jelas Mitsuishi kemudian.

All new Honda Beat mengalami pengurangan bobot sebanyak 3 kilogram. Reduksi angka itu didapat melalui mesin, Kick Arm (Kick Stater) dan Handle Grip belakang.


Terkini

news
Kemenperin Bakal Gandeng Gaikindo Buat Bahas Soal Insentif Baru

Kemenperin Bakal Gandeng Gaikindo Buat Bahas Soal Insentif Baru

Kemenperin tengah memfinalkan usulan kebijakan insentif untuk menyelamatkan industri otomotif di dalam negeri

mobil
Honda Beri Sinyal Kehadiran Super One di Indonesia Tahun Depan

Honda Super One Masuk Indonesia Tahun Depan Sudah Tahap Akhir

Mobil listrik Honda Super One mulai dites jalan sebagai persiapan sebelum dijual di Indonesia tahun depan

otosport
Klasemen Akhir MotoGP 2025: Duo Marquez Memimpin, Bagnaia Melorot

Klasemen Akhir MotoGP 2025: Duo Marquez Memimpin, Bagnaia Melorot

Duo Marquez bersaudara mampu mendominasi papan atas klasemen akhir MotoGP 2025 setelah tampil sangat impresif

news
Mitsubishi Fuso

Mitsubishi Fuso Dukung Wacana Uji Kir Dilakukan di Bengkel Resmi

Mitsubishi Fuso nilai wacana uji kir di bengkel resmi bisa memudahkan pelanggan dalam menjalankan kewajibannya

modifikasi
Honda Modif Contest

Honda Modif Contest 2025 Umumkan Para Juara Nasional

Ajang Honda Modif Contest 2025 berhasil menemukan karya ciamik sepeda motor yang terus-menerus berkembang

news
Tol Cipularang

Awas Macet, Ada Perbaikan di Tol Cipularang dan Padaleunyi

Sebagian ruas jalan di Tol Cipularang dan Padaleunyi ditutup untuk dilakukan perbaikan selama sepekan

news
Lokasi contraflow saat Libur Nataru

Kemenhub Bakal Rekayasa Lalu Lintas Kawasan Wisata saat Libur Nataru

Kementerian Perhubungan gelar pembatasan lalu lintas di kawasan wisata saat libur Natal dan tahun baru

news
Lokasi SIM Keliling Bandung 17 November, Awas Operasi Zebra 2025

Lokasi SIM Keliling Bandung 17 November, Awas Operasi Zebra 2025

Agar tidak terkena tilang saat Operasi Zebra 2025, Anda bisa memanfaatkan kehadiran SIM keliling Bandung