Daftar Harga Sepeda Motor Matik Honda di Indonesia Januari 2022

Harga sepeda motor matik Honda di Indonesia terbilang beragam karena jenis pilihannya pun cukup banyak untuk memenuhi kebutuhan

Daftar Harga Sepeda Motor Matik Honda di Indonesia Januari 2022

TRENOTO – Belakangan, sepeda motor matik masih menguasai penjualan di Indonesia. Tidak heran bila masing-masing APM berupaya untuk mengembangkan teknologi terbaru mereka di segmen ini agar bisa mendapatkan pasar yang lebuh baik.

Salah satunya adalah Astra Honda Motor yang pilihan sepeda motor matiknya terbilang cukup lengkap. Banyaknya pilihan tersebut pun berhasil membuat mereka menjadi pemimpin penjualan sepeda mmotor di Tanah Air.

Berdasarkan situs resmi, AHM setidaknya memiliki 7 model sepeda motor matic yang bisa didapatkan di dealer-delaer terdekat. Tentunya semua produk ditawarkan dengan harga menarik.

Daftar Harga Sepeda Motor Matik Honda di Indonesia

Beat

Photo : Astra Honda Motor

  • Beat CBS Rp16.8jta
  • Beat CBS ISS Rp17.5 juta
  • Beat Street Rp17.5 juta
  • Beat Deluxe Rp17.6 juta

Genio

Photo : Astra Honda Motor

  • Genio CBS Rp17.9 juta
  • Genio CBS-ISS Rp18.4 juta

Scoopy

Photo : Astra Honda Motor

  • Scoopy Fashion Rp20.4 juta
  • Scoopy Sporty Rp20.475 juta
  • Scoopy Prestige Rp21.2 juta
  • Scoopy Stylish Rp21.2 juta

Vario

Photo : Astra Honda Motor

  • Vario 125 CBS Rp21.155 juta
  • Vario 125 CBS-ISS Rp. 22 juta
  • Vario 125 CBS-ISS Special Color Rp22.2 juta
  • Vario 150 Exclusive Rp24.5 juta
  • Vario 150 Exclusive Matte Black Rp. 24.7juta
  • Vario 150 Sporty Rp24.7 juta

PCX

  • PCX – CBS Rp30.9 juta
  • PCX – ABS Rp34.5 juta
  • PCX e:HEV Rp43,75 juta

ADV

  • ADV 150 – CBS Rp35.1 juta
  • ADV 150 – ABS Rp38.251 juta

Forza

Forza STD Rp84.6 juta

Pilihan Sepeda Motor Bekas

Jika harga tersebut dirasa terlalu tinggi, memiliki sepeda motor bekas juga menjadi pilihan yang menarik. Pasalnya harga kendaraan bekas umumnya lebih murah bila dibandingkan sepeda motor baru.

Meski demikan, di pasar sepeda motor bekas ada beberapa kendaraan yang sudah mendapatkan modifikasi menarik. Tidak heran bila ada beberapa sepeda motor bekas dijual dengan harga lebih tinggi ketimbang baru.

Range Harga Sepeda Motor Matik Honda Bekas

  • Honda Beat : Rp9.9 juta – 12.6 juta
  • Honda Genio : Rp9 juta – 18.5 juta
  • Honda Scoopy : Rp4.7 juta – Rp25 juta
  • Honda Vario : Rp2.4 juta – Rp30 juta
  • Honda PCX : Rp16.5 juta – Rp55 juta
  • Honda ADV : Rp25 juta – Rp31 juta
  • Honda Forza : Rp65 juta – Rp88.5 juta

Terkini

otosport
Hasil MotoGP Jerman 2025

Hasil MotoGP Jerman 2025: Marc Marquez Menang, Banyak yang Jatuh

Marc Marquez memenangkan MotoGP Jerman 2025, balapan tangguh di Sachsenring yang merontokkan banyak rider

otosport
Alex Marquez

Alex Marquez Tetap Kompetitif Kumpulkan Poin Pasca Operasi

Alex Marquez tetap tampil kompetitif pasca operasi tangan kiri di sesi Sprint Race MotoGP Jerman 2025

mobil
Toyota sampai Suzuki Janji ke Menperin Tak Lakukan PHK Massal

Toyota sampai Suzuki Janji ke Menperin Tak Lakukan PHK Massal

Menperin meminta kepada Toyota, Daihatsu serta Suzuki untuk menjaga industri kendaraan roda empat di Tanah Air

mobil
Produksi kendaraan

Temui Raksasa Otomotif Jepang, Kemenperin Siap Evaluasi Insentif

Kementerian Perindustrian temui produsen kendaraan Jepang untuk evaluasi kebijakan agar pasar otomotif tumbuh

mobil
BYD dan Chery Terancam Denda Subsidi Mobil Listrik

BYD dan Chery Terancam Denda Subsidi Mobil Listrik

BYD dan Chery langgar aturan subsidi mobil listrik di Cina, disebut tidak memenuhi kriteria selama lima tahun

mobil
Perkiraan Waktu Pengiriman Mitsubishi Destinator Usai Diluncurkan

Perkiraan Waktu Pengiriman Mitsubishi Destinator Usai Diluncurkan

Seorang tenaga penjual menjanjikan konsumen tidak perlu menunggu lama buat mendapatkan Mitsubishi Destinator

news
Car Free Day

Awas Macet, Car Free Day Kini Hadir di Pondok Indah dan Puri Elok

Car Free Day hari ini digelar di beberapa titik sehingga diharapkan kepadatan di Sudirman Thamrin berkurang

otosport
MotoGP Jerman 2025

Hasil Sprint Race MotoGP Jerman 2025, Marquez Jadi yang Tercepat

Marc Marquez berhasil menjadi yang tercepat pada Sprint Race MotoGP Jerman 2025 dengan catatan waktu