Toyota Berharap Dukungan Pemerintah Hadapi Kenaikan PPN 12 Persen
20 November 2024, 09:00 WIB
Bagi Anda yang berniat membeli Honda Beat dan Scoopy bisa mengunjung pameran Tumbuh by Astra Financial
Oleh Satrio Adhy
KatadataOTO – Astra Financial kembali menghadirkan program menarik pada awal Maret 2024. Kini mereka menggelar pameran daring bertajuk ‘Tumbuh’.
Acara tersebut bakal dihelat pada 9-24 Maret 2024. Menariknya masyarakat bisa membeli Honda Beat dan Honda Scoopy dengan harga terjangkau.
Seperti dikatakan Windy Riswantyo, Leader Sales Program Astra Financial Event 2024. Dengan begitu konsumen Astra Financial dapat memanfaatkan.
“Paling spesial ada program flash promo yang hanya akan dijual terbatas di jam dan hari tertentu. Seperti Honda Beat maupun Honda Scoopy seharga Rp 6,7 juta,” ungkap Windhy pada Selasa (5/30).
Lebih jauh Windhy menuturkan masih ada 800 barang lagi yang bakal dijual dan program menarik lainnya dalam pameran daring Tumbuh.
Sebut saja cashback sebesar Rp 10 juta bagi Anda berniat melakukan pembelian mobil. Sementara buat kendaraan roda dua Rp 2 juta.
“Ada diskon juga untuk pembelian mobil sampai Rp 6,7 juta,” tegas dia.
Sementara itu Tan Chian Hok, Project Director Astra Financial Festival 2024 mengaku sengaja membuat pameran Tumbuh by Astra Financial.
Dia berharap acara tersebut bisa mendorong pertumbuhan ekonomi Indonesia. Selain itu dapat memanjakan konsumen dari Astra Financial.
“Dengan perkembangan tren teknologi, Astra berkomitmen menyediakan pelayanan terbaik dengan platform digital,” ucapnya.
Tan Chian Hok menuturkan kalau pameran Tumbuh juga digelar secara online di tujuh kota besar. Mulai Jakarta, Medan, Surabaya, Bandung, Makassar, Denpasar hingga Balikpapan.
Patut diketahui, pameran daring satu ini didukung 10 unit bisnis Astra. Seperti AstraPay, Maucash, Moxa dan SEVA.
Lalu masih ada FIFGROUP, ACC (Astra Credit Company), TAF (Toyota Astra Financial Services), Astra Life sampai Bank Saqu.
Artikel Terpopuler
1
2
3
4
5
Artikel Terkait
20 November 2024, 09:00 WIB
18 November 2024, 09:00 WIB
15 November 2024, 18:00 WIB
12 November 2024, 18:04 WIB
08 November 2024, 07:00 WIB
Terkini
21 November 2024, 22:30 WIB
Kepolisian siapkan 59 kendaraan listrik untuk memenuhi beragam kebutuhan penugasan anggota di lapangan
21 November 2024, 22:00 WIB
Harga Aion V yang meluncur di GJAW 2024 diperkirakan mencapai Rp 500 jutaan dan sudah bisa dipesan dari sekarang
21 November 2024, 21:00 WIB
Perputaran uang judi online mencapai Rp 900 triliun, cukup untuk membeli Hyundai Tucson Hybrid secara tunai
21 November 2024, 20:00 WIB
Kebijakan opsen PKB serta PPN 12 persen yang bakal diterapkan awal 2025 diprediksi memberatkan industri motor
21 November 2024, 19:00 WIB
Indomobil Group baru saja menjalin kerja sama untuk menyediakan berbagai mobil listrik bagi PLN Icon Plus
21 November 2024, 18:00 WIB
Federal Oil menyambut kedatangan pembalap baru di tim Gresini Racing untuk beraksi di musim balap MotoGP 2025
21 November 2024, 17:00 WIB
Begini tampilan mobil konsep Toyota bZ7 yang debut di China, penggerak sampai baterainya disuplai oleh BYD
21 November 2024, 16:00 WIB
Jadi sasaran sejumlah manufaktur otomotif China, Neta mengungkapkan mengapa area Pluit terbilang potensial