3 Motor Bekas Rp 7 Jutaan Buat Lebaran, Ada Beat sampai Mio

Berikut rangkuman 3 motor bekas Rp 7 jutaan yang bisa dipilih ketika ingin membeli kendaraan baru buat lebaran

3 Motor Bekas Rp 7 Jutaan Buat Lebaran, Ada Beat sampai Mio

KatadataOTO – Motor bekas bisa menjadi salah satu solusi guna memenuhi kebutuhan moda transportasi selama Lebaran 2024. Biasanya untuk dipakai berkeliling ke rumah sanak saudara bersama keluarga.

Apalagi Anda dapat menyesuaikan dana dimiliki saat ingin membeli kendaran di laman jual beli motor bekas. Mulai dari yang termurah sampai termahal pun ada di sana.

Jadi momen Lebaran 2024 bersama keluarga tidak terlewatkan. Untuk itu KatadataOTO coba merangkum 3 motor bekas Rp 7 jutaan pada Maret 2024.

3 Motor Bekas Rp 7 Jutaan

  1. Honda Beat FI 2013
3 Motor Bekas Rp 7 Jutaan Buat Lebaran, Ada Beat sampai Mio
Photo : Olx

Pada urutan pertama motor bekas Rp 7 jutaan ada Honda Beat FI lansiran 2013 berkelir putih biru yang bisa menjadi pilihan Anda.

Penjual menyebut unit ditawarkan dalam keadaan terawat. Baik pada bagian bodi, kaki-kaki sampai ke mesin.

Dia mengklaim Honda Beat bekas tersebut tidak mengalami kerusakan. Jadi pembeli bisa tinggal memakainya tanpa harus melakukan servis.

Buat urusan surat-surat seperti STNK dan BPKB tersimpan rapi. Akan tetapi pajaknya sudah kedaluwarsa selama satu tahun.

Sehingga Anda harus menyiapkan dana guna mengurus. Namun tak perlu khawatir, sebab harga Honda Beat bekas tersebut masih bisa di nego.

  1. Yamaha Mio 2011

Nah motor bekas Rp 7 jutaan kedua ada Yamaha Mio. Berbeda dari sebelumnya, unit kali ini cukup terawat serta memiliki tampilan yang segar.

Sebab sang pemilik baru saja melakukan restorasi dan sedikit modifikasi pada Yamaha Mio bekas produksi 2011. Jadi layak buat digunakan saat Lebaran 2024.

3 Motor Bekas Rp 7 Jutaan Buat Lebaran, Ada Beat sampai Mio
Photo : Olx

“Kondisi semi restorasi dengan berbagai penggantian part orisinal,” tulis sang penjual.

Dia pun menyebut kalau Yamaha Mio bekas tersebut tidak ada kendala maupun kerusakan. Jadi dapat dipastikan Anda tinggal memakai.

Apalagi buat STNK dan BPKB tidak ada yang hilang. Kemudian pajak masih hidup, sehingga Anda tak perlu mengurusnya.


Terkini

news
Harga BBM Shell, BP AKR sampai Vivo Turun pada Awal April 2025

Harga BBM Shell, BP AKR sampai Vivo Turun pada Awal April 2025

Mengawali April 2025, harga BBM di seluruh SPBU milik swasta mengalami penurunan dengan jumlah bervariasi

news
Arus balik Lebaran 2025

Hindari Puncak Arus Balik, Jangan Sembarangan Pilih Tanggal

Kepolisian memprediksi puncak arus balik Lebaran 2025 terjadi di akhir pekan, masyarakat diminta waspada

motor
Penjualan Motor Baru Honda Diprediksi Naik pada Kuartal Satu 2025

Penjualan Motor Baru Honda Diprediksi Naik pada Kuartal Satu 2025

Dengan berbagai pertimbangan AHM memprediksi penjualan motor baru Honda akan meningkat pada kuartal pertama

mobil
Hyundai Beri Sinyal Kehadiran Stargazer Facelift Tahun Ini

Hyundai Beri Sinyal Kehadiran Stargazer Facelift Tahun Ini

Hyundai Stargazer facelift diduga terdaftar di RI dengan nama varian Carten, berpeluang meluncur tahun ini

news
Cek Rekayasa Lalu Lintas Puncak Bogor selama Mudik Lebaran 2025

Cek Rekayasa Lalu Lintas Puncak Bogor selama Mudik Lebaran 2025

Pihak kepolisian dapat menerapkan one way di Puncak Bogor secara situasional, berikut rincian aturannya

news
Ganjil genap Jakarta

Ganjil Genap Jakarta Ditiadakan Selama Libur Lebaran 2025

Ganjil genap Jakarta ditiadakan selama libur Lebaran 2025 sehingga masyarakat bisa bebas beraktivitas

mobil
Pikap BYD Shark PHEV Debut di Thailand, Makin Dekat ke RI

Pikap BYD Shark PHEV Debut di Thailand, Makin Dekat ke Indonesia

Hybrid BYD Shark semakin dekat ke Indonesia, debut di Thailand dengan harga di kisaran Rp 800 jutaan

news
Diton Berangkatkan 200 Pemudik pada Lebaran 2025

Diton Berangkatkan 200 Pemudik pada Lebaran 2025

200 peserta mengikuti program mudik gratis bareng Diton 2025 dengan berbagai kota tujuan seperti ke Semarang