Saingan Baru Chery J6, MG Cyber X Resmi Diperkenalkan
23 April 2025, 19:00 WIB
SUV bertenaga listrik MG Cyber X resmi diperkenalkan di Shanghai Auto Show 2025, jadi penantang baru Chery J6
Koleksi mobil Hotman Paris semakin lengkap setelah kembali memesan Lamborghini Huracan Evo RWD Spyder langsung dari negara asal
Oleh Adi Hidayat
TRENOTO – Hotman Paris Hutapea, salah satu pengacara kondang Tanah Air kembali memamerkan Lamborghini berwarna hijau di akun Instagramnya. Mobil tersebut digadang-gadang akan menjadi salah satu koleksi terbaru miliknya.
Dilansir dari berbagai sumber, mobil incarannya adalah Lamborghini Huracan Evo RWD Spyder. Mobil ini pertama kali diluncurkan pada Mei 2020 dan merupakan salah satu model terbaru dari Lamborghini.
Supercar berlogo Banteng ini dibekali mesin V10 berkapasitas 5.200 cc yang mampu memproduksi tenaga sebesar 611 hp serta torsi 560 Nm. Dengan beragam teknologinya, mobil mampu melesat hingga 100 km per jam hanya dalam waktu 3.5 detik serta kecepatan maksimal 324 km/jam.
Mobil tersebut Ia sebut untuk dapat bersaing dengan Andrew, salah satu petinggi Holywings sekaligus salah satu rekan pengacaranya. Masih dari Instagramnya, Hotman menyebut bahwa Andrew membeli satu unit Ferrari.
“Tiba di Jakarta! Ferari terbaru limited edition pesanan Bos Holywings @andrew8is ! Andrew mau saingan dgn Hotman dan dua duanya Sarjana Hukum! Siapa yang paling play boy setelah hotman agak tobat?? Andrew vs Hotman! Pilih mana?????” tulis Hotman dalam captionnya.
Hotman Paris sendiri sebenarnya sudah cukup dikenal dengan koliksi mobil mewahnya yang jumlahnya cukup banyak. Bahkan dalam beberapa kesempatan, Ia pun terlihat mengemudikan mobilnya sendiri.
Umumnya orang kaya di Indonesia menggunaka Toyota Alphard sebagai kendaraannya, tapi Hotman Paris berbeda. Ia lebih memilih Lexus LM350 yang merupakan pengembangan versi mewah dari Toyota Alphard.
Lexus Indonesia menghadirkan 2 pilihan untuk LM350 di Tanah Air yaitu 4-seater dan 7 seater. Hotman memilih untuk menggunakan LM350 4 seater yang saat ini dijual dengan harga sekitar Rp3 miliar.
Salah satu mobil paling sering ditampilkan oleh Hotman Paris di Instagramnya adalah Lamborghini Huracan berwarna orange. Mobil tersebut semat mengalami kerusakan karena jarang digunakan selama pandemi Covid-19 pada 2020 lalu.
Salah satu mobil uang cukup menarik untuk dilihat adalah Bentley Mulsanne. Selain mewah dan menjanjikan beragam kenyamanan, mobil ini memiliki keunggulan lain yaitu jarang ada orang memiliki model tersebut.
Artikel Terpopuler
1
2
3
4
5
Artikel Terkait
Terkini
23 April 2025, 19:00 WIB
SUV bertenaga listrik MG Cyber X resmi diperkenalkan di Shanghai Auto Show 2025, jadi penantang baru Chery J6
23 April 2025, 18:00 WIB
Bahlil ungkap perusahaan pengganti LG yang akan membangun ekosistem baterai mobil listrik sudah didapatkan
23 April 2025, 17:00 WIB
Perkuat posisinya di Jepang, BYD dikabarkan tengah menyiapkan kei car bertenaga listrik rival Nissan Sakura
23 April 2025, 16:43 WIB
IMX Semarang 2025 akan digelar Sabtu, 26 April 2025 sebagai bagian dari rangkaian acara Road to IMX 2025
23 April 2025, 14:00 WIB
Wuling diduga bakal membawa MPV pintu geser teranyar bertenaga listrik di pameran otomotif PEVS 2025
23 April 2025, 13:44 WIB
Moeldoko menyayangkan aksi premanisme yang dilakukan ormas dan mengganggu proses pembangunan pabrik BYD
23 April 2025, 11:04 WIB
Pajak kendaraan bermotor Lexus LX600 milik Dedi Mulyadi sudah jatuh tempo sejak awal tahun atau Januari 2025
23 April 2025, 10:02 WIB
Cina bakal batasi ekspor logam tanah jarang dan berpotensi sebabkan produksi mobil listrik dunia terganggu