Serbuan Mobil Listrik China Bisa Dorong Penjualan, Ada Tapinya

Kehadiran mobil listrik China dapat mendorong penjualan secara nasional, tetapi perlu diiringi ekosistem

Serbuan Mobil Listrik China Bisa Dorong Penjualan, Ada Tapinya

KatadataOTO – Merek otomotif asal China gencar menghadirkan model baru di pasar Indonesia. Strategi tersebut diklaim cukup efektif dalam menarik minat masyarakat untuk membeli mobil baru.

Apalagi, harga mobil listrik China semakin bersaing. Tidak terkecuali kendaraan ramah lingkungan seperti BEV (Battery Electric Vehicle) alias mobil listrik.

Jika dilihat dalam jangka waktu pendek, sepanjang 2024 wholesales (penyaluran dari pabrik ke diler) EV peringkat 10 besar didominasi mobil listrik China.

Di urutan pertama ada MPV (Multi Purpose Vehicle) BYD M6 dengan capaian 6.124 unit, disusul Wuling BinguoEV 5.156 unit lalu sedan performa tinggi BYD Seal 4.828 unit.

Chery Kantongi 1.490 SPK di IIMS 2025, J6 Terbanyak
Photo : Istimewa

Dari antara 10 model, hanya ada dua yang merupakan produk Korea yaitu Hyundai Ioniq 5 dan Kona Electric, masing-masing berkontribusi 1.561 unit dan 1.196 unit.

Pengamat menilai, serbuan dari brand Tiongkok dapat membawa dampak positif buat penjualan mobil secara nasional. Tetapi harus diiringi perkembangan infrastruktur pendukung.

“Dalam jangka panjang, harga dan kelengkapan ekosistem akan menentukan penjualan mobil listrik,” kata Riyanto, pengamat otomotif LPEM (Lembaga Penyelidikan Ekonomi dan Masyarakat) UI saat dihubungi KatadataOTO beberapa waktu lalu.


Terkini

motor
TVS Callisto 125

TVS Callisto 125 Punya Dua Warna Baru di 2026

Motor TVS Callisto 125 mendapatkan dua tambahan warna baru, melengkapi empat opsi kelir yang sudah ada

mobil
Mobil Listrik

Tren Mobil Listrik di Indonesia, Terus Berkembang sejak 2020

Wholesales mobil listrik di RI terus mengalami perkembangan sejak 2020, naik signifikan berkat mobil Cina

news
Pelat nomor cantik

Cek Biaya Pembuatan Pelat Nomor Cantik Terbaru 2026

Berikut KatadataOTO merangkum daftar biaya pembuatan pelat nomor cantik tahun ini, harga mulai Rp 5 jutaan

news
Ganjil Genap Puncak

Ada Libur Israj Miraj, Ganjil Genap Puncak Bogor Diberlakukan

Buat Anda yang ingin menghabiskan waktu saat libur Isra Miraj, wajib mengetahui jadwal ganjil genap Puncak

mobil
Honda

Honda Klaim Jaga Stok di 2025 Hingga Wholesales Turun Drastis

Honda menegaskan menjaga stok di pasar agar tidak berlebihan di 2025 sehingga membuat wholesales turun tajam

mobil
Penjualan Honda

Penjualan Honda 2025 Turun Hingga 30 Persen, Ini Penyebabnya

Penjualan Honda 2025 mengalami penurunan yang cukup dampak dari beragam faktor termasuk lemahnya pasar otomotif

mobil
Hyundai

Hyundai Siap Sukseskan Kompetisi ASEAN Cup, Ada Timnas Indonesia

Hyundai menjadi sponsor utama dalam kompetisi ASEAN CUP yang diselenggarakan mulai Juni 2026 mendatang

otosport
Aprilia

Aprilia Perlihatkan Motor Baru Jorge Martin dan Marco Bezzecchi

Aprilia Racing jadi tim MotoGP ketiga yang merilis motor balap baru Marco Bezzecchi dan Jorge Martin