Wholesales Motor Baru di November 2025 Merosot, Hanya 523 Ribu
08 Desember 2025, 09:00 WIB
Meskipun diklaim jadi salah satu sedan yang disukai milenial, penjualan MG 5 GT masih di bawah Civic dan City
Oleh Serafina Ophelia
TRENOTO – Penjualan MG hingga Februari 2023 ditopang oleh sedan bergaya coupe 5 GT yang meluncur pada 2021. Untuk diketahui ada tiga trim yang bisa dipilih yakni Activate, Ignite dan tertinggi Magnify, seluruhnya hanya tersedia dalam opsi transmisi otomatis CVT.
Saat ini pabrikan dengan nama lengkap Morris Garage ini menjual beberapa model di antaranya MG 5 GT, ZS, HS dan new HS. Turut mengisi lini kendaraan elektrifikasi ada MG 4 EV yang diluncurkan beberapa waktu lalu.
Namun mengulik data dari Gaikindo dikutip 31 Maret 2023, keseluruhan penjualan wholesales MG Januari – Februari 2023 tercatat 212 unit tidak termasuk kendaraan listriknya.
Pertama ada sedan MG 5 GT yang tersedia dalam tiga trim utama. Sekadar informasi mobil ini hanya ditawarkan dengan pilihan transmisi otomatis CVT saja.
Trim paling bawah yakni Activate tidak mencatatkan pemesanan. Sementara varian tengah yakni Ignite sebanyak 8 unit dan tertinggi Magnify 99 unit, totalnya adal 107 5 GT terjual sepanjang Januari – Februari 2023.
Meski menyumbang angka paling banyak ternyata masih kalah dari pesaingnya yakni Honda. Penjualan MG 5 GT masih di bawah Civic dan City.
All new Honda City per Februari 2023 terjual sebanyak 63 unit. Sedangkan all new Civic lebih banyak berkontribusi sebanyak 189 unit.
Lalu ada Toyota Vios terjual sebanyak 117 unit. Pesaing berikutnya Mazda 2 Sedan terjual paling sedikit di 30 unit.
Selengkapnya berikut ini rincian penjualan wholesales sedan di Indonesia Januari hingga Februari 2023.
Honda City dan Civic, 251 unit
MG 5 GT, 107 unit
Toyota Vios, 117 unit
Mazda 2 Sedan, 30 unit
Artikel Terpopuler
1
2
3
4
5
Artikel Terkait
08 Desember 2025, 09:00 WIB
11 Agustus 2025, 11:00 WIB
14 Juli 2025, 08:00 WIB
20 Mei 2025, 14:00 WIB
11 Mei 2025, 14:00 WIB
Terkini
30 Desember 2025, 19:00 WIB
Pelarangan door handle elektrik bergaya flush atau hidden pada mobil Cina bakal merevolusi desain kendaraan
30 Desember 2025, 18:00 WIB
Di 2025 angka penjualan mobil Cina diprediksi tembus 27 juta unit, sementara pabrikan Jepang 25 juta unit
30 Desember 2025, 17:18 WIB
Francesco Bagnaia diminta untuk bisa kembali berjuang di barisan terdepan ketika mengarungi MotoGP 2026
30 Desember 2025, 16:00 WIB
VinFast Indonesia mengatakan bahwa mereka siap memenuhi kewajibannya atas insentif CBU yang telah didapatkan
30 Desember 2025, 15:00 WIB
Ucok harus mengeluarkan dana hampir Rp 1 miliaran untuk memodifikasi Yamaha Xmax berkelir dominan biru
30 Desember 2025, 14:00 WIB
Menurut data Kemenhub, motor listrik yang telah mengantongi SRUT di 2025 baru 55.059 unit atau turun 28,6 persen
30 Desember 2025, 13:00 WIB
Industri baterai lithium terpengaruh dari kinerja penjualan mobil listrik di Cina yang diproyeksi akan turun
30 Desember 2025, 12:00 WIB
Sejumlah model mobil yang disuntik mati oleh pabrikan kemudian diganti produk lain, berikut daftarnya