Goodyear Hadirkan Ban Truk Terbaru, Cocok Untuk Kendaraan UMKM
18 Maret 2022, 09:01 WIB
Sebuah ban truk pecah dan terlepas di salah satu jalan tol sehingga menyebabkan kendaraan lain mengalami kecelakaan
Oleh Adi Hidayat
TRENOTO – Kecelakaan yang disebabkan ban truk pecah dan terlepas dari kaitannya kembali terjadi di jalan tol. Kejadian ini berhasil terekam dan kini sudah dipublikasikan oleh akun instagram @romansasopirtruck beberapa waktu lalu.
Pecah ban merupakan salah satu kecelakaan yang cukup sering terjadi pada truk-truk di Indonesia. Banyak penyebab ban truk menjadi mudah pecah, mulai kurang angin hingga beban kendaraan melampaui batas aman.
Kondisi tersebut tentunya sangat berbahaya bagi truk dan kendaraan lain di sekitarnya. Terlebih, dalam video yang diunggah, ban tidak hanya pecah melainkan ikut terlepas dari kaitan roda.
Akibat kejadian tersebut, kendaraan yang berada tepat di belakang truk pun ikut mengalami kecelakaan. Beruntung, dari video terlihat bahwa pengemudi masih bisa mengendalikan kendaraan dan berhenti setelah truk meminggirkan kendaraannya.
Dari kejadian tersebut tentu terlihat bahwa betapa pentingnya menjaga jarak aman dari kendaraan di depannya. Dengan menjaga jarak maka memberi kemudahan dalam bereaksi terhadap kejadian yang tidak diinginkan.
Tak hanya itu, kondisi kendaraan termasuk ban pun harus menjadi perhatian lebih dari pemilik dan pengguna kendaraan. Tujuannya semata-mata adalah untuk mengurangi risiko terjadinya kecelakaan dan meningkatkan keselamatan dalam berlalu lintas.
Merawat ban pun sebenarnya tidak terlalu sulit. Dilansir dari Dunlop, hanya ada 5 hal untuk memastikan ban kendaraan terjaga perfomanya. Berikut adalah ulasannya
Artikel Terpopuler
1
2
3
4
5
Artikel Terkait
18 Maret 2022, 09:01 WIB
Terkini
21 November 2024, 21:00 WIB
Perputaran uang judi online mencapai Rp 900 triliun, cukup untuk membeli Hyundai Tucson Hybrid secara tunai
21 November 2024, 20:00 WIB
Kebijakan opsen PKB serta PPN 12 persen yang bakal diterapkan awal 2025 diprediksi memberatkan industri motor
21 November 2024, 19:00 WIB
Indomobil Group baru saja menjalin kerja sama untuk menyediakan berbagai mobil listrik bagi PLN Icon Plus
21 November 2024, 18:00 WIB
Federal Oil menyambut kedatangan pembalap baru di tim Gresini Racing untuk beraksi di musim balap MotoGP 2025
21 November 2024, 17:00 WIB
Begini tampilan mobil konsep Toyota bZ7 yang debut di China, penggerak sampai baterainya disuplai oleh BYD
21 November 2024, 16:00 WIB
Jadi sasaran sejumlah manufaktur otomotif China, Neta mengungkapkan mengapa area Pluit terbilang potensial
21 November 2024, 15:00 WIB
Punya kapasitas baterai lebih besar dari saudaranya Kia EV9, Hyundai Ioniq 9 tawarkan daya jelajah 620 km
21 November 2024, 14:00 WIB
Menjangkau konsumen di kawasan Jakarta Utara, berikut fasilitas yang ditawarkan diler baru Neta di Pluit