BYD Sindir UU Tarif 100 Persen Impor Mobil Listrik China di AS
08 Juni 2024, 17:00 WIB
Menepati janji untuk kreator, Elon Musk bagi uang ke pengguna Twitter sampai setara harga Toyota bZ4X
Oleh Serafina Ophelia
TRENOTO – Sejak diambil alih oleh CEO Tesla, Twitter mengalami sejumlah pergantian aturan dan ketentuan khususnya yang mengatur siapa saja berhak memiliki Verified Badge atau centang biru.
Sebelumnya hanya orang-orang tertentu bisa mendapatkannya seperti tokoh politik, artis, selebriti dan lain sebagainya. Namun saat ini layanan Twitter Blue bisa diakses semua orang dengan membayar sekitar Rp120 ribuan per bulan.
Meski sempat menjadi perbincangan dan dapat tentangan dari berbagai pihak, Elon Musk bagi uang ke pengguna Twitter Blue sebesar ratusan juta, ada yang mendapatkan penghasilan setara harga mobil baru.
Untuk diketahui ada sejumlah persyaratan harus dipenuhi jika kreator konten pengguna Twitter Blue ingin mendapatkan bagiannya. Berdasarkan keterangan di blog resmi Twitter, program hanya bisa dinikmati oleh pengguna jika di negaranya tersedia platform pembayaran Stripe.
Pengguna juga harus membayar badge Verified tersebut secara bulanan, dan melewati Human Review, sekarang sudah ditutup pendaftarannya.
Hanya saja beberapa kreator justru tidak mendapatkan bagiannya dan menganggap kurangnya transparansi dari perusahaan tersebut. Matt Navarra, seorang Social Media Strategist mengatakan ia tidak pernah mendapatkan keuntungan dari konten unggahannya.
"Cuitan saya sudah mengumpulkan sampai 100 jutaan impresi untuk Twitter setiap tahunnya dan saya sudah memakai platform ini 15 tahun lebih," tulis akun @MattNavarra, dikutip Jumat.
Dilansir dari Forbes, Jumat (14/7) salah seorang kreator dengan nama pengguna @InternetH0F bahkan mendapatkan US$100.000. Jika dirupiahkan setara Rp1.4 miliar, lebih tinggi dari harga Toyota bZ4X.
Artikel Terpopuler
Artikel Terkait
08 Juni 2024, 17:00 WIB
21 Mei 2024, 08:00 WIB
20 Mei 2024, 17:53 WIB
05 Maret 2024, 08:00 WIB
11 Desember 2023, 18:18 WIB
Terkini
22 November 2024, 07:00 WIB
Cara urus paspor kendaraan sebelum Road Trip keluar negeri sebenarnya tidak terlalu sulit untuk dijalani
22 November 2024, 06:07 WIB
Polda Metro Jaya menghadirkan SIM Keliling Jakarta hari ini di lima tempat berbeda demi melayani masyarakat
22 November 2024, 06:05 WIB
Jangan sampai terlewat karena SIM keliling Bandung tidak beroperasi di akhir pekan, berikut informasinya
22 November 2024, 06:00 WIB
Ganjil genap Jakarta 22 November 2024 digelar di puluhan titik untuk memastikan kelancaran lalu lintas
21 November 2024, 22:30 WIB
Kepolisian siapkan 59 kendaraan listrik untuk memenuhi beragam kebutuhan penugasan anggota di lapangan
21 November 2024, 22:00 WIB
Harga Aion V yang meluncur di GJAW 2024 diperkirakan mencapai Rp 500 jutaan dan sudah bisa dipesan dari sekarang
21 November 2024, 21:00 WIB
Perputaran uang judi online mencapai Rp 900 triliun, cukup untuk membeli Hyundai Tucson Hybrid secara tunai
21 November 2024, 20:00 WIB
Kebijakan opsen PKB serta PPN 12 persen yang bakal diterapkan awal 2025 diprediksi memberatkan industri motor