Daftar Penerima Diskon PPnBM 2022, Ada Avanza dan Xpander

Kementerian Perindustrian resmi merilis sejumlah model mobil yang berhak mendapatkan diskon PPnBM 2022

Daftar Penerima Diskon PPnBM 2022, Ada Avanza dan Xpander

TRENOTO – Setelah diskon PPnBM 2022 (Pajak Penjualan Barang Mewah) resmi diumumkan, Kementerian Perindustrian akhirnya merilis daftar mobil yang berhak mendapatkan insentif ini.

Selain mobil LCGC, beberapa kendaraan Low MPV juga berhak mendapat diskon PPnBM, hanya saja calon konsumen perlu memperhatikan varian dan harga jual kendaraan.

Sebagai contoh, tiga tipe terendah Toyota Avanza berhak mendapatkan insentif PPnBM, begitu juga dengan satu tipe terendah Mitsubishi Xpander.

Terbagi dua segmen, skema pemberikan insentif PPnBM di 2022 yang pertama diberikan kepada kendaraan dengan harga tertinggi Rp200 juta atau mobil Low Cost Green Car (LCGC). 

Periode insentif untuk LCGC diberikan pada kuartal pertama, kedua, dan ketiga di 2022. Insentif diberikan dalam bentuk potongan PPnBM sebesar 100 persen, 66,66 persen dan 33,33 persen sehingga konsumen tak harus membayar pada kuartal pertama.

Untuk kuartal kedua beban yang diberikan hanya sebesar 1 persen dan kuartal ketiga 2 persen.

Jenis mobil selanjutnya ialah kendaraan yang memiliki kapasitas mesin sampai 1.500 cc dan harga Rp200 hingga Rp250 juta.

Diskon PPnBM diberikan sebesar 50 persen pada kuartal pertama, sehingga konsumen membayar tarif PPnBM sebesar 7,5 persen. Pemberian insentif untuk segmen kedua juga diberikan untuk mobil dengan pembelian lokal (local purchase) di atas 80 persen.


Terkini

mobil
Hyundai Ioniq 5 N

Hyundai Yakin Ioniq 5 N Diminati, Sasar Penggemar Mobil Sport

HMID berminat hadirkan Hyundai Ioniq 5 N buat konsumen RI, yakin bakal diminati penghobi penyuka mobil sport

motor
Harga Honda Scoopy Bekas Lansiran 2023, Mulai Rp 19 Jutaan

Harga Honda Scoopy Bekas Lansiran 2023, Mulai Rp 19 Jutaan

Jika Anda tengah mencari Honda Scoopy bekas lansiran 2023 di laman jual beli, harganya mulai Rp 19 jutaan

mobil
Suzuki Ertiga bekas

3 Pilihan Suzuki Ertiga Bekas Lansiran 2022, Cicilannya Menarik

Suzuki Ertiga bekas berteknologi hybrid kini dijual dengan beragam kemudahan meski usiaanya tergolong muda

mobil
7 Mobil Baru Hyundai

7 Mobil Baru Hyundai Siap Meluncur di RI Tahun Ini

Gabungan antara kendaraan listrik dan mesin bensin, 7 mobil baru Hyundai siap meluncur di Indonesia tahun ini

mobil
Daihatsu Sigra bekas

3 Pilihan Daihatsu Sigra Bekas Mei 2023, Banyak Berusia Muda

Ada beragam pilihan Daihatsu Sigra bekas pada Mei 2023 yang masih berusia muda sehingga menarik perhatian

news
Perpanjang SIM Mati Tanpa Bikin Baru Berlaku Hari Ini

Perpanjang SIM Mati Tanpa Bikin Baru Berlaku Hari Ini

Polda Metro Jaya memberikan dispensasi bagi masyarakat yang ingin perpanjang SIM mati tanpa bikin baru

modifikasi
The Elite Showcase

The Elite Showcase 2024 akan Tampilkan Puluhan Motor Modifikasi

The Elite Showcase 2024 siap digelar dan menawarkan pengalaman baru bagi para pengunjung selama dua hari

news
Kendaraan tinggalkan Jakarta

Kendaraan Tinggalkan Jakarta Naik di Libur Kenaikan Yesus Kristus

Jasa Marga catat jumlah kendaraan tinggalkan Jakarta naik saat libur kenaikan Yesus Kristus di akhir pekan