Harga Mobil LCGC Desember 2025, Ada Honda Brio dan Toyota Agya
19 Desember 2025, 12:00 WIB
Menjelajah pulau Dewata, Bali, test drive Toyota Agya GR Sport ajang pembuktian fitur baru di dalamnya
Oleh Denny Basudewa
Lalu mesin tiga silinder segaris yang diandalkan terasa cukup bergetar meskipun minim pada alat kemudi. Kondisi tersebut sedikit mengurangi kenyamanan dalam perjalanan.
Meskipun sejumlah upaya sudah dilakukan untuk meredam getaran, seperti mengubah derajat kemiringan mesin dan komponen tambahan pada engine mounting. Namun getaran halus tetap terasa terutama saat mesin dalam kondisi idle atau langsam.
Selama tiga hari perjalanan kami menguji konsumsi bahan bakar kemudian performa. Urusan efisiensi pencapaian maksimalnya mencapai 1 : 12 km per liter.
Hasil lebih baik mungkin bisa dicapai pada varian E dan G. Karena hilangnya berbagai komponen kosmetik dan menambah beban kendaraan.
Terakhir dengan banderol all new Toyota Agya GR Sport yang mencapai Rp250 jutaan, butuh waktu untuk bisa diterima masyarakat. Paling tidak disebutkan secara keseluruhan jumlah pemesanan unit cukup positif didominasi tipe G atau LCGC.
Artikel Terpopuler
Artikel Terkait
19 Desember 2025, 12:00 WIB
29 November 2025, 08:00 WIB
29 Oktober 2025, 08:44 WIB
28 Oktober 2025, 12:00 WIB
26 September 2025, 21:00 WIB
Terkini
03 Januari 2026, 19:00 WIB
Penjualan mobil dan adopsi NEV didorong melalui pemberian subsidi tukar tambah, berikut skema insentifnya
03 Januari 2026, 17:00 WIB
Dikta Wicaksono memiliki koleksi kendaraan yang cukup menarik digarasinya mulai dari mobil hingga motor klasik
03 Januari 2026, 15:00 WIB
TAM memutuskan mempertahankan harga Toyota Veloz Hybrid agar konsumen semakin tertarik membeli produk mereka
03 Januari 2026, 11:00 WIB
Setidaknya penundaan kebijakan opsen PKB dan BBNKB mampu memberikan dampak positif bagi pasar motor baru
03 Januari 2026, 09:00 WIB
Penjualan mobil listrik BYD di 2025 mencapai 2,26 juta unit lampaui Tesla yang hanya mampu melepas 1,64 juta unit
03 Januari 2026, 07:00 WIB
Mitsubishi Pajero generasi terbaru diyakini jadi bagian dari line up produk anyar pabrikan Jepang itu di 2026
02 Januari 2026, 20:22 WIB
Persaingan baru, rookie Diogo Moreira dan Toprak Razgatlioglu siap meramaikan ajang balap MotoGP 2026
02 Januari 2026, 19:00 WIB
Julian Johan sudah melakukan berbagai persiapan guna berlaga di Rally Dakar 2026, seperti latihan di Maroko