Jadwal MotoGP Qatar 2023: Pertaruhan Gelar Juara Dunia

Dua seteru, yakni Francesco Bagnaia dan Jorge Martin bakal bertemu pada ajang MotoGP Qatar 2023 di Sirkuit Losail

Jadwal MotoGP Qatar 2023: Pertaruhan Gelar Juara Dunia
  • Oleh Satrio Adhy

  • Selasa, 14 November 2023 | 20:17 WIB

Dengan begitu dia unggul 37 angka atas sang rival musim ini. Sehingga tidak mungkin bagi Martin mengejar ketertinggalan atas joki Ducati Corse.

Walaupun nantinya Jorge Martin mampu menyamakan poin di akhir musim, Bagnaia tetap punya keunggulan jumlah kemenangan Grand Prix di 2023.

Di sisi lain Francesco Bagnaia mengaku senang dapat mempertahankan posisi usai seri Malaysia. Dengan begitu peluang buat menjadi juara dunia MotoGP 2023 ada di tangan.

Klasemen MotoGP 2023: Bagnaia Unggul Tipis dari Martin
Photo : Twitter @PeccoBagnaia

“Saya sangat puas dengan pekerjaan kami, berjalan sesuai rencana. Semuanya cukup bagus buat hari ini,” ungkap Bagnaia.

Sekarang juara dunia MotoGP 2023 tersebut bertekad buat memperlebar jarak dari Martin. Dengan begitu ia bisa mempertahankan gelar miliknya musim ini.

“Penting untuk lebih memperlebar jarak karena keunggulan 14 poin tidak cukup. Jadi wajib bagi kami melakoni akhir pekan yang bagus,” Bagnaia menutup perkataannya.

Jadwal MotoGP Qatar 2023

Jumat (17/11)

  • MotoGP Free Practice Nr. 1: 19:45 - 20:30

Sabtu (18/11)

  • MotoGP Practice: 00:00 - 01:00
  • MotoGP Free Practice Nr. 2: 19:00 - 19:30
  • MotoGP Qualifying Nr. 1: 19:40 - 19:55
  • MotoGP Qualifying Nr. 2: 20:05 - 20:20

Minggu (19/11)

  • MotoGP Tissot Sprint: 00:00 - 00:45
  • MotoGP Warm Up: 19:40 - 19:50

Senin (20/11)

  • MotoGP Race: 00:00 - 00:50

Terkini

mobil
Honda Beri Sinyal Kehadiran Super One di Indonesia Tahun Depan

Honda Super One Masuk Indonesia Tahun Depan Sudah Tahap Akhir

Mobil listrik Honda Super One mulai dites jalan sebagai persiapan sebelum dijual di Indonesia tahun depan

otosport
Klasemen Akhir MotoGP 2025: Duo Marquez Memimpin, Bagnaia Melorot

Klasemen Akhir MotoGP 2025: Duo Marquez Memimpin, Bagnaia Melorot

Duo Marquez bersaudara mampu mendominasi papan atas klasemen akhir MotoGP 2025 setelah tampil sangat impresif

news
Mitsubishi Fuso

Mitsubishi Fuso Dukung Wacana Uji Kir Dilakukan di Bengkel Resmi

Mitsubishi Fuso nilai wacana uji kir di bengkel resmi bisa memudahkan pelanggan dalam menjalankan kewajibannya

modifikasi
Honda Modif Contest

Honda Modif Contest 2025 Umumkan Para Juara Nasional

Ajang Honda Modif Contest 2025 berhasil menemukan karya ciamik sepeda motor yang terus-menerus berkembang

news
Tol Cipularang

Awas Macet, Ada Perbaikan di Tol Cipularang dan Padaleunyi

Sebagian ruas jalan di Tol Cipularang dan Padaleunyi ditutup untuk dilakukan perbaikan selama sepekan

news
Lokasi contraflow saat Libur Nataru

Kemenhub Bakal Rekayasa Lalu Lintas Kawasan Wisata saat Libur Nataru

Kementerian Perhubungan gelar pembatasan lalu lintas di kawasan wisata saat libur Natal dan tahun baru

news
Lokasi SIM Keliling Bandung 17 November, Awas Operasi Zebra 2025

Lokasi SIM Keliling Bandung 17 November, Awas Operasi Zebra 2025

Agar tidak terkena tilang saat Operasi Zebra 2025, Anda bisa memanfaatkan kehadiran SIM keliling Bandung

news
SIM Keliling Jakarta

SIM Keliling Jakarta Ada di 5 Tempat Hari Ini 17 November 2025

Lima lokasi SIM keliling Jakarta kembali dibuka seperti biasa, bisa untuk perpanjangan SIM A maupun C