Ducati Minat Bawa Desmo450 MX Factory ke RI buat Keperluan Balap
21 Januari 2026, 09:00 WIB
Jack Miller teror Ducati di MotoGP Belanda 2023 dengan kuda besi dari pabrikan KTM yang terus dikembangkan
Oleh Satrio Adhy
TRENOTO – Jelang MotoGP Belanda 2023 Jack Miller teror Ducati. Rekan setim Brad Binder tersebut tidak akan diam melihat dominasi Ducati di MotoGP.
Dia bertekad mematahkan penguasaan tim asal Italia tersebut. Miller optimistis bisa mengalahkan Desmosedici milik Francesco Bagnaia dan kawan-kawan.
“Mereka memang sedang dalam performa bagus sekarang, itu tidak diragukan lagi. Tetapi Ducati tidak akan selalu memiliki penampilan terbaik, kami bakal mengejar mereka,” ujarnya di laman resmi MotoGP, Selasa (20/6).
Memang pada MotoGP Jerman 2023 seluruh podium diisi oleh pembalap Ducati. Sebut saja seperti Jorge Martin dari Pramac di posisi pertama.
Kemudian urutan kedua ditempati oleh Francesco Bagnaia dari Ducati Lenovo. Sedangkan tangga ketiga direbut oleh Johann Zarco dari Pramac.
Sementara Jack Miller harus puas berada di posisi enam saat MotoGP Jerman 2023, dengan dua joki Ducati di atasnya, yakni Marco Bezzecchi dan Luca Marini.
Tak heran jika Miller sangat berambisi memutus dominasi mantan timnya. Terlebih dia telah menunjukan kemampuan terbaiknya.
Pasalnya joki Australia itu juga sukses menancapkan RC16 miliknya finis ketiga dalam sesi balapan Sprint di Sachsenring. Maka terbuka lebar peluang dia naik ke podium MotoGP Belanda 2023.
Artikel Terpopuler
1
2
3
4
5
Artikel Terkait
21 Januari 2026, 09:00 WIB
20 Januari 2026, 17:41 WIB
20 Januari 2026, 14:31 WIB
19 Januari 2026, 20:00 WIB
15 Januari 2026, 17:00 WIB
Terkini
21 Januari 2026, 19:30 WIB
Insiden mobil listrik terbakar yang terjadi belakangan berpotensi memicu ketakutan, wajib ada edukasi
21 Januari 2026, 19:23 WIB
Fabio Quartararo dan Alex Rins kini mempunyai motor balap Yamaha baru guna mengarungi kompetisi MotoGP 2026
21 Januari 2026, 16:08 WIB
Yamaha Nmax maupun Xmax kini tampil beda setelah diberikan livery khusus, yakni 25 tahun Maxi yang sporty
21 Januari 2026, 15:00 WIB
Hampir dua tahun sejak peluncuran L8, Aletra akhirnya siap menghadirkan produk baru buat konsumen tahun ini
21 Januari 2026, 14:09 WIB
Mobil listrik terbaru Mitsubishi memiliki ukuran kompak dan bahasa desain baru pakai basis Foxtron Bria
21 Januari 2026, 13:34 WIB
Yamaha Tmax DX model 2026 hadir untuk menggoda para pencinta touring berkantong tebal yang ada di Indonesia
21 Januari 2026, 12:00 WIB
Lepas bakal fokus untuk meluncurkan SUV serta sedan di Indonesia dengan desain premium yang keunggulan tersendiri
21 Januari 2026, 11:00 WIB
Polytron menegaskan bakal meluncurkan mobil listrik baru di 2026 untuk memperkuat pasarnya di Tanah Air