Yamaha Mulai Diskusikan Kontrak Quartararo, Siap Diperpanjang
23 Januari 2026, 09:00 WIB
Marc Marquez menjadi pemenang di sprint race MotoGP Catalunya 2025 usai sang adik terjatuh di lap kedelapan
Oleh Satrio Adhy
Alex bahkan berhasil mejaga jarak dengan sang kakak, hingga memiliki gap 0,778 detik. Memaksa Marc Marquez untuk berjuang keras.
Pada lap kedelapan Jorge Martin terlibat kecelakaan dengan Franco Morbidelli. Sehingga keduanya tidak bisa melanjutkan sprint race MotoGP Catalunya 2025.
Tidak lama berselang nasib sial menghampiri Fermin Aldeguer serta Marco Bezzecchi. Mereka terlempar hingga ke pinggir lintasan.
Di depan Alex mulai menjauh dari kejaran sang kakak. Ia unggul hingga 1.391 detik dari Marc Marquez.
Akan tetapi ketika sprint race MotoGP Catalunya 2025 menyisakan empat putaran, Alex Marquez terjatuh dari kuda besinya.
Ia nampak tergelincir ketika melahap tikungan kesepuluh Sirkuit Barcelona. Alex pun tidak bisa melanjutkan balapan.
Sehingga posisi pimpinan balap kini beralih ke Marc Marquez. Menjadi sebuah keuntungan bagi rider Ducati Corse tersebut.
Hingga memasuki garis finish, Marc Marquez keluar sebagai pemenang di sprint race MotoGP Catalunya 2025.
Marc Marquez
Fabio Quartararo
Fabio Di Giannantonio
Pedro Acosta
Enea Bastianini
Brad Binder
Johann Zarco
Luca Marini
Ai Ogura
Miguel Oliveira
Raul Fernandez
Jack Miller
Joan Mir
Francescco Bagnaia
Alex Rins
Aleix Espargaro
Maverick Vinales
Somkiat Chantra
Artikel Terpopuler
1
2
3
4
5
Artikel Terkait
23 Januari 2026, 09:00 WIB
22 Januari 2026, 17:27 WIB
20 Januari 2026, 17:41 WIB
19 Januari 2026, 20:00 WIB
15 Januari 2026, 19:00 WIB
Terkini
25 Januari 2026, 17:00 WIB
Toyota GR Yaris terbaru dihadirkan sebagai tribut untuk Sebastien Ogier, ada tambahan mode berkendara Seb
25 Januari 2026, 15:00 WIB
Dimensi Mitsubishi Destinator yang kompak membuat para wanita merasa senang mengendarainya buat mobilitas
25 Januari 2026, 13:00 WIB
Ananta Rispo memiliki koleksi kendaraan beragam yang sudah dimodifikasi sesuai dengan selera dan kebutuhannya
25 Januari 2026, 11:00 WIB
Untuk pertama kalinya di Indonesia Chery akan meluncurkan mobil diesel yang rencananya hadir di segmen niaga
25 Januari 2026, 09:00 WIB
Meski akan ada banyak rintangan, AISI menargetkan 6,7 juta unit motor baru bisa terjual sepanjang 2026
25 Januari 2026, 07:00 WIB
Menjelang akhir Januari hampir semua harga LCGC mengalami kenaikan, Honda Brio Satya tipe tertinggi Rp 4 juta
24 Januari 2026, 17:00 WIB
Jaecoo Indonesia meminta maaf atas lamanya pengiriman unit J5 EV yang pesanannya lebih tinggi dari perhitungan awal
24 Januari 2026, 15:00 WIB
Farizon SV hadir di Indonesia dan siap menantang Toyota Hiace di bidang transportasi perkotaan Tanah Air