Daftar Harga Vespa Matic Jelang Akhir Tahun, Mulai Rp 40 Jutaan
18 November 2024, 16:00 WIB
7 tips merawat Vespa matic Anda, hal ini penting dilakukan agar performanya tetap maksimal saat digunakan
Oleh Satrio Adhy
KatadataOTO – Siapa yang tidak mengenal dengan Vespa matic. Produk asal Italia tersebut banyak dipakai para pencinta otomotif di Tanah Air.
Mulai dari Vespa Sprint, Sprint S, LX 125 I-Get, Primavera, GTS sampai GTV. Semuanya memiliki ciri khas dan kelebihan masing-masing.
Nah buat Anda pemilik Vespa matic tidak boleh asal pakai saja tanpa memikirkan perawatan. Seperti motor lain, produk tersebut juga perlu dilakukan perhatian khusus.
Jika tidak maka bakal timbul berbagai kerusakan atau kendala saat digunakan di jalan raya. Tentu Anda tidak mau hal tersebut terjadi bukan.
Seperti dikatakan oleh M. Fatchur Rohman, kepala bengkel Scooter VIP Surabaya. Menurut dia perawatan Vespa matic tidak terlalu sulit.
“Cara merawat Vespa matic sebenarnya bisa dilakukan saat berada di rumah,” ujar Fatchur di laman resmi Scooter VIP.
Oleh sebab itu, KatatadataOTO coba merangkum tips merawat Vespa matic dari berbagai sumber. Hal ini agar memudahkan Anda dalam menjaga kondisi motor tercinta.
Seperti diketahui, oli berguna untuk melumasi jantung pacu kendaraan. Karenanya wajib diganti secara berkala atau sekitar 1.000 sampai 1.500 kilometer.
Jika oli sudah terlalu kotor atau lama digunakan, maka kinerja mesin bisa terganggu bahkan menyebabkan kerusakan.
Selain itu disarankan mengganti filter oli dengan yang baru. Sehingga Vespa matic Anda tetap dalam keadaan prima.
Artikel Terpopuler
1
2
3
4
5
Artikel Terkait
18 November 2024, 16:00 WIB
15 November 2024, 12:00 WIB
11 November 2024, 07:00 WIB
08 November 2024, 19:00 WIB
06 November 2024, 22:00 WIB
Terkini
20 November 2024, 21:00 WIB
Kementerian Perhubungan siapkan 3 solusi atasi kemacetan di Puncak Bogor yang selama ini menjadi tantangan
20 November 2024, 19:01 WIB
BYD M6 masih merajai mobil listrik terlaris pada Oktober 2024 dengan mencatatkan penjualan 1.866 unit
20 November 2024, 18:00 WIB
Rekor baru, produksi kendaraan lingkungan BYD secara global berhasil tembus 10 juta unit pada November 2024
20 November 2024, 17:00 WIB
Bapenda DKI Jakarta mengenakan pajak sebesar 10 persen buat pengguna jasa parkir Valet di kawasan Ibu Kota
20 November 2024, 16:03 WIB
Honda GL Max Kustom menggunakan konsep Boardtracker dan berhasil menggasak gelar juara nasional HMC 2024
20 November 2024, 16:00 WIB
Logo baru MotoGP baru saja diperkenalkan, memiliki makna yang sangat luas karena terinspirasi dari banyak hal
20 November 2024, 15:00 WIB
Toyota bakal lakukan efisiensi imbas kenaikan PPN menjadi 12 persen yang berdampak pada peningkatan biaya produksi
20 November 2024, 14:04 WIB
Tiga pekerja pabrik Hyundai di Ulsan, Korea Selatan ditemukan tewas saat melakukan Environmental Chamber Test