Rekomendasi 5 Tempat Wisata Saat Libur Nataru di Jawa Tengah

Terdapat sejumlah tempat wisata saat libur Nataru yang bisa Anda kunjungi bersama keluarga di daerah Jawa Tengah

Rekomendasi 5 Tempat Wisata Saat Libur Nataru di Jawa Tengah

KatadataOTO – Jelang libur Nataru (Natal dan tahun baru) banyak masyarakat ingin menghabiskan waktu bersama keluar. Salah satunya adalah berpergian ke sejumlah tempat wisata.

Bahkan menurut data Kemenhub (Kementerian Perhubungan) setidaknya akan ada 107.63 juta orang berpergian pada akhir 2023.

Angka di atas disebut setara dengan 39.83 persen dari total populasi nasional. Hal itu disampaikan langsung Budi Karya Sumadi, Menteri Perhubungan.

Rekomendasi 5 Tempat Wisata Saat Libur Nataru di Jawa Tengah
Photo : Istimewa

“Pada periode lalu yang melakukan pergerakan sekitar 44.17 juta orang sementara tahun ini diprediksi 107.63 juta orang. Jadi meningkatnya signifikan di atas seratus persen (143.65 persen)," kata Budi.

Untuk itu tim KatadataOTO coba merangkum 5 tempat wisata saat Nataru di daerah Jawa Tengah. Diharapkan bisa menjadi referensi Anda guna menghabiskan waktu bersama keluarga.

5 Tempat Wisata di Jawa Tengah

  1. Dieng Wonosobo

Destinasi pertama bisa dituju adalah kawasan Dieng, Wonosobo. Sebab daerah tersebut terkenal sejuk serta indah, cocok buat warga Ibu Kota ingin berlibur.

Di sana banyak tempat dapat didatangi bersama keluarga. Seperti Candi Arjuna, Kawah Sikidang sampai Telaga Warna yang unik.

Anda cukup menyiapkan uang mulai Rp20 ribuan saja, jadi sangat ramah di kantong.

  1. Kaliangkrik, Magelang

Tempat wisata terdekat dari Jawa Tengah selanjutnya adalah lereng Gunung Sumbing. Lebih tepatnya di Kecamatan Kaliangkrik Kabupaten Magelang.

Di sana merupakan destinasi dataran tinggi. Sehingga memiliki suhu udara yang dingin jadi sangat nyaman.

Sejumlah tempat dapat Anda kunjungi, mulai dari Silancur Highland sampai Nepal Van Java. Menjadi pilihan tepat guna menghabiskan malam tahun baru 2024.

  1. Pantai Menganti Kebumen

Destinasi selanjutnya ada di Pantai Menganti, Kebumen di Jawa Tengah. Ini menjadi alternatif buat Anda tidak ingin menuju daerah pegunungan.

Perbukitan hijau serta birunya laut berpadu sempurna memberi kehangatan buat para pengunjung di sana.


Terkini

news
Lokasi SIM Keliling Bandung

Jadwal 2 Lokasi SIM Keliling Bandung Hari Ini, 6 Januari 2026

Pasar Modern Batununggal menjadi salah satu lokasi SIM keliling Bandung yang melayani masyarakat Kota Kembang

news
Ganjil genap Jakarta

Ganjil Genap Jakarta 6 Januari 2026, Jangan Sembarangan Melintas

Pemerintah kembali gelar aturan ganjil genap Jakarta di puluhan ruas jalan Ibu Kota untuk atasi macet

news
SIM Keliling Jakarta

Cek Lokasi SIM Keliling Jakarta Hari Ini 6 Januari 2026

Perpanjangan SIM bisa dilakukan dengan mudah di layanan SIM keliling Jakarta, berikut syarat dan ketentuannya

otosport
Dani Pedrosa

Aturan Baru untuk MotoGP 2027 Diyakini Buat Persaingan Sengit

Aturan baru MotoGP 2027 mencakup penurunan kapasitas mesin, Dani Pedrosa ungkap keunggulannya buat pembalap

modifikasi
Penta Prima

Penta Prima Luncurkan Empat Produk Baru, Goda Pencinta Otomotif

Produk baru dari Penta Prima diklaim memiliki sejumlah keunggulan, harga kompetitif dengan kualitas terjamin

mobil
Chery

Menakar Peluang Chery Tiggo 7 CSH Hadir di Indonesia

Chery TIggo 7 CSH berpeluang mengisi lini kendaraan ramah lingkungan PT CSI di dalam negeri, ini wujudnya

modifikasi

Transformasi Ferarri F40 Pakai Wide Body Lebih Agresif

Ferarri F40 disematkan wide body milik Fully Leaded

mobil
Hongqi

Menanti Hongqi Ramaikan Jalanan RI, Saingan Rolls-Royce Asal Cina

Hongqi punya sejumlah model kendaraan mewah yang menarik dan berpeluang dihadirkan di Indonesia tahun ini