Tarif Jalan Tol Medan-Binjai Naik, Selisihnya Signifikan

Siapkan saldo lebih, mulai Jumat tarif jalan tol Medan-Binjai naik signifikan bila dibandingkan dengan biaya saat ini

Tarif Jalan Tol Medan-Binjai Naik, Selisihnya Signifikan

Daftar Tarif Tol Medan-Binjai

Tanjung Mulia-Helvetia atau sebaliknya

  • Golongan I: Dari Rp2.500 menjadi Rp10.500
  • Golongan II dan III: Dari Rp4.000 menjadi Rp16.000
  • Golongan IV dan V: Dari Rp5.500 menjadi Rp21.500

Tanjung Mulia-Semayang atau sebaliknya

  • Golongan I: Dari Rp9.000 menjadi Rp20.000
  • Golongan II dan III: Dari Rp13.000 menjadi Rp30.000
  • Golongan IV dan V: Dari Rp17.500 menjadi Rp40.000

Tanjung Mulia-Binjai atau sebaliknya

  • Golongan I: Dari Rp13.000 menjadi Rp26.500
  • Golongan II dan III: Dari Rp19.500 menjadi Rp40.000
  • Golongan IV dan V: Dari Rp26.000 menjadi Rp53.500

Marelan-Helvetia atau sebaliknya

  • Golongan I: Dari Rp2.500 menjadi Rp4.000
  • Golongan II dan III: Dari Rp4.000 menjadi Rp6.500
  • Golongan IV dan V: Dari Rp5.500 menjadi Rp8.500

Marelan-Semayang atau sebaliknya

  • Golongan I: Dari Rp9.000 menjadi Rp13.500
  • Golongan II dan III: Dari Rp13.000 menjadi Rp20.500
  • Golongan IV dan V: Dari Rp17.500 menjadi Rp27.500

Marelan-Binjai atau sebaliknya

  • Golongan I: Dari Rp13.000 menjadi Rp20.000
  • Golongan II dan III: Dari Rp19.500 menjadi Rp30.500
  • Golongan IV dan V: Dari Rp26.000 menjadi Rp40.500

Helvetia-Semayang atau sebaliknya

  • Golongan I: Dari Rp6.000 menjadi Rp9.500
  • Golongan II dan III: Dari Rp9.000 menjadi Rp14.000
  • Golongan IV dan V: Dari Rp12.000 menjadi Rp19.000

Helvetia-Binjai atau sebaliknya

  • Golongan I: Dari Rp10.500 menjadi Rp16.000
  • Golongan II dan III: Dari Rp15.500 menjadi Rp24.000
  • Golongan IV dan V: Dari Rp20.500 menjadi Rp32.000

Semayang-Binjai atau sebaliknya

  • Golongan I: Dari Rp4.000 menjadi Rp6.500
  • Golongan II dan III: Dari Rp6.500 menjadi Rp10.000
  • Golongan IV dan V: Dari Rp8.500 menjadi Rp13.000

Terkini

komunitas
Mazda tawarkan banyak promo di GJAW 2024

Mazda Tawarkan Promo Menarik di GJAW 2024, Ada Bunga 0 Persen

Mazda tawarkan promo menarik di GJAW 2024 termasuk bunga 0 persen untuk seluruh model yang mereka miliki

mobil
Maxus di GJAW 2024

2 MPV Listrik Maxus Debut di GJAW 2024, Lebih Murah dari Zeekr

Isi lini MPV listrik premium di RI, Maxus merilis dua model baru dengan harga mulai dari Rp 788 jutaan

mobil
Toyota dan Pertamina Berkolaborasi Uji Coba Bioetanol E10

Toyota dan Pertamina Berkolaborasi Uji Coba Bioetanol E10

Toyota berkolaborasi dengan Pertamaina dan Trac buat melakukan uji coba bahan bakar jenis bioetanol E10

mobil
Mitsubishi XForce Ultimate DS Dipasarkan di GJAW 2024, Ini Harganya

Mitsubishi XForce Ultimate DS Melantai di GJAW 2024, Ada Fitur Baru

Mitsubishi XForce Ultimate DS resmi meluncur dalam pameran GJAW 2024 dengan dilengkapi fitur kekinian

mobil
Kia EV3 di GIIAS 2024

Kia EV3 Diperkenalkan di GJAW 2024, Tantang Chery Omoda E5

Calon rival baru Chery Omoda E5, Kia EV3 diperkenalkan kepada pengunjung lewat pameran otomotif GJAW 2024

mobil
Aion V

Aion V Resmi Tampil di GJAW 2024, Harganya Rp 499 Juta

Aion V tampil di GJAW 2024 dengan menawarkan beragam keunggulan termasuk banderol yang menarik yaitu Rp 499 juta

mobil
Suzuki Jimny 5 Pintu White Rhino Edition

Suzuki Jimny 5 Pintu White Rhino Edition Meluncur di GJAW 2024

Suzuki Jimny 5 Pintu White Rhino Edition akhirnya meluncur di ajang Gaikindo Jakarta Auto Week (GJAW 2024)

mobil
Mobil listrik Aletra di GJAW 2024

Harga Mobil Listrik Aletra Diungkap di GJAW 2024

Mobil listrik Aletra L8 hadir di pameran GJAW 2024 mengisi segmen MPV, jadi salah satu pesaing baru BYD M6