Ganjil Genap Jakarta 17 November 2025, Ada Operasi Zebra
17 November 2025, 06:00 WIB
Buat mengatasi kepadatan lalu lintas, kepolisian menyiapkan ganjil genap Puncak Bogor di awal Oktober 2025
Oleh Satrio Adhy
KatadataOTO – Menghabiskan waktu bersama keluarga menjadi momen penting bagi sebagian orang. Seperti ketika berlibur di akhir pekan.
Salah satu destinasi tempat berlibur menghabiskan akhir pekan adalah daerah Puncak Bogor, Jawa Barat.
Destinasi satu ini menawarkan berbagai kelebihan. Seperti udara yang segar berbeda dengan yang lain.
Lalu di Puncak Bogor terdapat beragam tempat kuliner maupun wisata yang bisa didatangi.
Biasanya arus lalu lintas di Puncak Bogor cenderung padat di sejumlah lokasi pada akhir pekan. Beberapa titik sering ditemukan penumpukan kendaraan.
Berangkat dari hal itu, kepolisian menyiapkan berbagai rekayasa lalu lintas. Seperti contoh ganjil genap (Gage) Puncak Bogor.
Masyarakat pun diminta untuk mematuhi rekayasa lalu lintas dari Polres Bogor. Satu di antaranya dengan memperhatikan pelat nomor kendaraan.
Pastikan sesuai dengan tanggal berlaku hari ini. Sebab petugas di lokasi berhak mengarahkan pelanggar buat putar balik ke daerah asal.
Apalagi sejumlah petugas sudah bersiaga di beberapa titik. Mereka siap menindak pelanggar ganjil genap Puncak Bogor.
Sebagai informasi, jadwal ganjil genap Puncak Bogor dimulai hari ini, Jumat (03/10) pukul 14.00 WIB. Lalu baru akan berakhir di Minggu (05/10) jam 00.00 WIB.
Sementara itu, rekayasa lalu lintas di atas tertuang dalam Peraturan Menteri Perhubungan (Permenhub) Republik Indonesia Nasional Ciawi-Puncak Nomor 074 dan Ruas Jalan Nasional Puncak-Batas Kota Cianjur Nomor 075.
Di sisi lain, pihak kepolisian juga akan menerapkan sistem one way Puncak. Namun digelar secara situasional sesuai volume kendaraan yang melintas.
Artikel Terpopuler
1
2
3
4
5
Artikel Terkait
17 November 2025, 06:00 WIB
14 November 2025, 14:00 WIB
14 November 2025, 06:00 WIB
13 November 2025, 06:00 WIB
12 November 2025, 06:00 WIB
Terkini
17 November 2025, 22:00 WIB
MotoGP Valencia 2025 berakhir lebih cepat buat Jorge Martin, bagian dari strategi yang disiapkan Aprilia
17 November 2025, 21:00 WIB
Polytron G3 mulai diminati oleh konsumen dalam negeri, angka penjualan retailnya tembus 100 unit di Oktober
17 November 2025, 20:00 WIB
Dishub kembali menerapkan rekayasa lalu lintas di sejumlah lokasi di Jakarta Selatan imbas proyek galian
17 November 2025, 17:10 WIB
IMX LA Car Meet Up sukses digelar di KJRI Los Angeles dan menyedot banyak perhatian pencinta otomotif
17 November 2025, 16:00 WIB
HMC 2025 menghadirkan karya-karya yang lebih kreatif dalam hal ide modifikasi dan selaras dengan tema
17 November 2025, 15:00 WIB
Distribusi dari pabrik ke diler atau wholesales LSUV tunjukkan capaian positif, sejumlah model alami kenaikan
17 November 2025, 14:00 WIB
Kemenperin tengah memfinalkan usulan kebijakan insentif untuk menyelamatkan industri otomotif di dalam negeri
17 November 2025, 13:00 WIB
Mobil listrik Honda Super One mulai dites jalan sebagai persiapan sebelum dijual di Indonesia tahun depan