Jadwal dan Lokasi Lengkap SIM Keliling Surabaya 7 Desember 2023

Lokasi SIM keliling Surabaya hari ini 7 Desember 2023 berubah lagi, simak syarat hingga rincian biayanya

Jadwal dan Lokasi Lengkap SIM Keliling Surabaya 7 Desember 2023

KatadataOTO – Polrestabes Surabaya kembali menyediakan dua tempat SIM Keliling untuk hari ini 7 Desember 2023. Karena surat berbentuk kartu tersebut memiliki kedaluwarsa terbatas.

Melalui Satuan Lalu Lintas (Satlantas), SIM Keliling Surabaya bisa dimanfaatkan masyarakat untuk memperpanjang masa berlaku dokumen berkendara.

Pelayanan SIM Keliling Surabaya tidak berpusat di satu tempat saja dan kerap berpindah-pindah. Maka dari itu penting untuk mengetahui jadwal serta lokasi setiap hari.

SIM Keliling Surabaya
Photo : Antara

Layanan SIM Keliling Surabaya

Layanan SIM Keliling Surabaya hanya melayani permohonan perpanjangan golongan A dan C saja. Selain kedua jenis tersebut, pemohon harus menyambangi Satpas.

Anda harus mengurus dokumen berkendara 14 hari sebelum kedaluwarsa. Karena jika terlewat maka diwajibkan melakukan pembuatan baru.

Perlu diingat bahwa proses penerbitan anyar membutuhkan waktu seharian. Selain itu peserta tidak ada jaminan lulus karena harus melalui sejumlah tes.


Terkini

news
Pertamina Blokir 394 Ribu Nomor Polisi, Tak Bisa Isi BBM Subsidi

Pertamina Blokir 394 Ribu Nomor Polisi, Tak Bisa Isi BBM Subsidi

Ratusan ribu mobil diduga melakukan kecurangan saat membeli BBM subsidi di SPBU Pertamina beberapa waktu lalu

mobil
Wuling Cortez Darion PHEV

Skema Kredit Syariah Wuling Cortez Darion PHEV, Ada Tenor 7 Tahun

Wuling Cortez Darion PHEV bisa didapatkan dengan lebih mudah karena tersedia tenor panjang hingga 7 tahun

otopedia
Cara urus SIM hilang

Cara Urus SIM Hilang di November 2025, Tak Perlu Ujian

Cara urus SIM hilang di November 2025 bisa dilakukan dengan beragam cara dan tidak perlu ujian ulang

news
Cek 2 Lokasi SIM Keliling Bandung Hari Ini 18 November 2025

Cek 2 Lokasi SIM Keliling Bandung Hari Ini 18 November 2025

Masyarakat di Kota Kembang bisa memilih salah satu lokasi SIM Keliling Bandung yang beroperasi hari ini

news
SIM Keliling Jakarta

Lokasi SIM Keliling Jakarta 18 November 2025, Cek Syaratnya

Pengguna motor dan mobil bisa memanfaatkan layanan SIM keliling Jakarta yang tersebar di lima lokasi hari ini

news
Ganjil genap Jakarta

Ganjil Genap Jakarta 18 November 2025, Ketat Berkat Operasi Zebra

Operasi Zebra yang digelar kepolisian membuat pengawasan ganjil genap Jakarta jadi semakin ketat dari biasanya

mobil
Jorge Martin

Alasan Jorge Martin Menepi di Pertengahan MotoGP Valencia 2025

MotoGP Valencia 2025 berakhir lebih cepat buat Jorge Martin, bagian dari strategi yang disiapkan Aprilia

mobil
Polytron G3

Mobil Listrik Polytron Mulai Diminati, Penjualan Tembus 100 Unit

Polytron G3 mulai diminati oleh konsumen dalam negeri, angka penjualan retailnya tembus 100 unit di Oktober